Anda di halaman 1dari 4

BAGIAN ILMU KEDOKTERAN TUGAS

FORENSIK DAN MEDIKOLOEGAL 13 JULI 2017

TUGAS DESKRIPSI KASUS PERKOSAAN

Disusun oleh :
Nurwenda Widya Mentari
(10 15 777 14 038)
Nur Shanty
(10 15 777 14 042)

PembimbingKlinik:
Dr. dr. Annisa Anwar Muthaher., S.H., M.Kes., Sp.F

BAGIAN ILMU KEDOKTERAN FORENSIK DAN MEDIKOLEGAL


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER
FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS ALKHAIRAAT
PALU
2017
GAMBAR 1

DESKRIPSI ALAT BUKTI

- Tampak alat tes kehamilan hCG Urine Pregnancy Test pada stripnya
menunjukkan satu garis berwarna merah merah terang. Yang pemeriksaannya
menggunakan sampel air kencing yang menunjukkan hasil negatif.
GAMBAR 2

DESKRIPSI LUKA

- Rambut kemaluan: Tampak berwarna hitam, basah dan tampak bercak darah
pada rambut kemaluan.
- Bibir besar kemaluan: Tampak berwarna coklat kehitaman, tidak tampak luka
memar dan tidak tampak luka.
- Bibir kecil kemaluan: Tampak pembengkakan dan kemerahan serta terdapat tiga
luka robek dibibir kecil kemaluan dengan arah jam empat, sembilan dan sebelas
ukuran dan lebar tidak dapat di nilai. Bentuk tidak teratur. Tidak tampak luka
memar.
- Kelentit: tidak tampak kelainan.
- Selaput dara: sulit diidentifikasi.
- Dinding vagina: sulit diidentifikasi
GAMBAR 3

DESKRIPSI LUKA

- Rambut kemaluan: Tampak berwarna hitam, basah dan tampak bercak darah
pada rambut kemaluan.
- Paha kanan : tampak bercak darah berwarna merah.
- Bibir besar kemaluan: Tampak berwarna coklat kehitaman, tidak tampak luka
memar dan tidak tampak luka.
- Bibir kecil kemaluan: Tampak pembengkakan dan kemerahan serta terdapat tiga
luka robek dibibir kecil kemaluan dengan arah jam empat, sembilan dan sebelas,
ukuran dan lebar tidak dapat di nilai. Bentuk tidak teratur.
- Kelentit: tidak tampak kelainan.
- Selaput dara: sulit diidentifikasi.
- Dinding vagina: sulit diidentifikasi

Anda mungkin juga menyukai