Anda di halaman 1dari 14

PANITIA PELAKSANA

KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

BAB I
PENDAHULUAN
I. LATAR BELAKANG
Mahasiswa Hindu sebagai bagian integral dari komunitas Mahasiswa
Indonesia tidak dapat hanya berdiam diri dalam menghadapi arus globalisasi dan
modernisasi yang begitu cepat. Sehingga paradigm reaktif dalam menyikapi
berbagai wacana nasional serta mengatasi berbagai permasalahan sangat
kontaproduktif bagi perkembangan kedepan. Selain berada pada komunitas
mahasiswa secara umum, mahasiswa Hindu pada prinsipnya juga tidak dapat
meninggalkan identitas sebagai pribadi-pribadi yang menjalankan nilai-nilai
universal Hindu. Oleh karena itu, perjuangan yang menjunjung intelektualitas
berdasarkan nilai universal Hindu dalam konstelasi nasional juga merupakan
bentuk pengalaman Dharma Agama dan Dharma Negara.
Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) sejak awal
berdirinya telah berketetapan hati akan memikul tanggung jawab atas
pengembangan generasi muda hindu. Sebagai organisasi kader, KMHDI
membentuk mahasiswa Hindu Indonesia dimasa sekarang melalui pendidikan dan
organisasi yang berdisiplin agar kelak menjadi pemimpin yang berguna bagi agama,
bangsa dan agama. Hal ini bertujuan untuk menimbulkan kesadaran pada diri kader
akan hak dan kewajiban yang melekat pada dirinya. Bahwa sebagai kader dan calon
penerus penjaga ajeg Hindu harus mampu berproses dan merubah diri untuk lebih
maju dan peduli dengan masa depan Hindu.
Di era yang sudah memasuki masa Globalisasi, setiap generasi dituntut
untuk berkembang, untuk cepat dan tanggap dalam menyikapi serta mengambil
posisi dalam perubahan-perubahan di era tersebut. Banyak hal yang dapat di
lakukan terutama oleh generasi muda dalam menempatkan diri, namun setiap
individu mengetahui bagaimana bersikap sekalipun mereka ingin memberi
sumbangsih.
Sebagai kader KMHDI dengan jati diri Religius, Humanis, Nasionalis dan
Progresif, maka kader KMHDI dituntut untuk mampu berfikir dan bertindak selaras
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

dengan perubahan, baik untuk internal organisasi maupun lebih luas menyangkut
seluruh umat Hindu. Menyikapi berbagai kondisi diatas, maka KMHDI
mencanangkan kegiatan yang mengedepankan aspek edukatif sekaligus promotif.
Edukatif dengan maksud memberikan pembelajaran, promotif bermaksud
memperkenalkan bagaimana kondisi kebangsaan baik nasional dan internasional
yang harus disikapi terutama sebagai generasi Hindu.

II. TUJUAN
Adapun tujuan dari pengadaan kegiatan KMHDI Mengajar ini adalah:
1. Melaksanakan program kerja yang telah direncanakan oleh Non Biro Agama,
Seni dan Olahraga PD KMHDI Sumatera Selatan dalam Rapat Kerja Daerah
(RAKERDA).
2. Sebagai upaya dalam meningkatkan eksistensi PD KMHDI Sumatera Selatan
diberbagai lapisan masyarkat Hindu.
3. Meningkatkan pemahaman nilai-nilai moral, etika, budi pekerti serta
meningkatkan sradha dan bhakti peserta didik kepada Ida Sang Hyang Widi
Wasa Tuhan Mang Maha Esa.
4. Mengimplementasikan pengetahuan agaman yang diperoleh di kelas dalam
kehidupan sehari-hari baik dalam lingkungan keluarga maupun lingkungan
masyarakat.
5. Meningkatkan kemampuan adaptasi terhadap lingkungan sehingga nantinya
peserta didik tidak malu dan ragu dalam berinteraksi dengan masyarakat.
6. Meningkatkan pengalaman, pengetahuan dan ketrampilan yang dapat
dikembangkan dalam kehidupan sehari-hari bagi peserta didik.
7. Meningkatkan disiplin dan tanggung jawab peserta didik baik pada diri
sendiri, keluarga dan masyarakat.
8. Menumbuhkan jiwa dan wawasan kebangsaan dalam upaya melaksanakan
Dharma Negara dan Dharma Agama.
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

III. MANFAAT
Adapun manfaat yang dapat diberikan kepada peserta KMHDI Mengajar PD
KMHDI Sumatera Selatan adalah sebagai berikut:
1. Terlaksananya program kerja Non Biro Agama, Seni dan Olahraga PD
KMHDI Sumatera Selatan.
2. Lebih dikenalnya PD KMHDI Sumatera Selatan sebagai organisasi
kemahasiswaan Hindu yang perduli terhaadap generasi muda Hindu.
3. Tertanamnya nilai-nilai moral, etika, berbudi pekerti luhur dan memiliki
sradha dan bhakti.
4. Menerapkan ajaran agama yang diperoleh di sekolah dalam kehidupan sehari-
hari.
5. Peserta didik mampu beradaptasi dan berinteraksi dengan lingkungan dan
masyarakat.
6. Pengalaman, pengetahuan dan ketrampilan keagamaan peserta didik
meningkat.
7. Peserta didik memiliki disiplin dan rasa tanggung jawab,
8. Peserta didik memiliki jiwa dan wawasan kebangsaan dalam upaya
melaksanakan Dharma Negara dan Dharma Agama.

IV. SASARAN
Sasaran dari kegiatan KMHDI Mengajar ini adalah melibatkan siswa-siswi
yang beragama Hindu Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah
Atas (SMA) se-Sumatera Selatan. Dimana setiap Kabupaten/Kota mengirimkan 10
perwakilannya yang masing-masing 5 siswa-siswi SMP dan 5 siswa-siswi SMA,
guru-guru yang mengabdikan dirinya di KMHDI Mengajar dan tokoh-tokoh
masyarakat yang berada dilingkungan setempat.
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

BAB II
PELAKSANAAN
I. TEMA
Tema pelaksanaan KMHDI Mengajar adalah: “Menjaga Ajeg Hindu
Dengan Meningkatkan Pemahaman Religius Generasi Muda Hindu”

II. DESKRIPSI KEGIATAN


KMHDI Mengajar adalah salah satu bentuk kegiatan bernuansa diklat dengan
mensosialisasikan nilai-nilai religius. Sasaran peserta kegiatan ini biasanya remaja–
hingga dewasa atau diutamakan adalah para pelajar. Kegiatan ini biasanya diisi
dengan pemateri-pemateri yang menguasai dan memiliki pemahaman religius yang
lebih sehingga dapat dibagikan kepada generasi muda. Materi-materi yang
disampaikan mencakup semua bahasan yang berkaitan dengan ajaran-ajaran Hindu.
Sasaran utama KMHDI Mengajar adalah untuk meningkatkan aktualisasi
pengamalan ajaran Agama Hindu dalam kehidupan sehari-hari dan dalam
masyarakat, Meningkatkan penanaman nilai-nilai moral, etika, budi pekerti,
mempraktekkan pengetahuan agama yang telah diperoleh di kelas ke dalam
kegiatan nyata dilingkungan masyarakat.
Kata KMHDI Mengajar berasal dari kata “asrama” (sering ditulis dan dibaca
ashram) yang artinya tempat berlangsungnya proses belajar mengajar atau
pendidikan. Kini di Indonesia telah muncul dan berkembang banyak pasraman
untuk mengantisipasi berbagai permasalahan yang dihadapi oleh umat Hindu,
utamanya adalah masalah pendidikan agama Hindu dan di luar Bali. Tujuan
pendidikan agama Hindu sejalan dengan tujuan pendidikan nasional yaitu
bertujuan untuk menumbuh kembangkan dan meningkatkan Sradha (keyakinan)
dan Bhakti siswa kehadapan Ida Sang hyang Widhi Wasa melalui pelatihan,
penghayatan dan pengamalan ajaran agama Hindu, sehingga menjadi insan Hindu
yang darmika dan mampu mewujudkan cita-cita luhur Moksartham Jagadhita.
PD KMHDI Sumatera Selatan sebagai organisasi yang bernuansa Hindu juga
sudah pernah beberapa kali sukses melaksanakan KMHDI Mengajar, yakni pada
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Januari 2011 KMHDI Mengajar se Ogan Komering Ulu (OKU) Timur


dilaksanakan di SMA Negeri 01 Belitang dan kedua kalinya pada Desember 2012
yang dilaksanakan di Kecamatan Belitang yang dilaksanakan di Balai Desa Bali
Luhur. Kegiatan-kegiatan ini biasanya bekerjasama dengan beberapa instansi dari
beberapa pemimpin di desa tempat dilaksankan maupun badan pemerintahan. PD
KMHDI Sumatera Selatan juga pernah melaksanakan kegiatan yang mirip dengan
KMHDI Mengajar, yakni Kunjungan Desa. Bedanya dengan kegiatan KMHDI
Mengajar adalah, Kunjungan Desa sasaran peserta adalah masyarakat umum
dimulai dari anak-anak hingga orang tua, sedangkan KMHDI Mengajar sasaran
peserta lebih kepada para pelajar, namun untuk materi yang disampakaikan tidak
terlalu berbeda.
Berdasarkan Jati Diri KMHDI, pilar Religius. Sehingg mengapa PD KMHDI
Sumatera Selatan melaksanakan KMHDI Mengajar, karena memang dalam Jati
Diri organisasi telah memberi tanggungjawab untuk meningkatkan nilai-nilai
religius baik pada kader KMHDI maupun masyarakat umum.
Konsep yang akan dilaksanakan pada KMHDI Mengajar yang akan
dilaksanakan di Kabupaten Ogan Komering Ilir ini hampir serupa dengan KMHDI
Mengajar sebelumnya, yakni akan menghadirkan pemateri dari internal organisasi
KMHDI dan unsur Adat Desa, PHDI, WHDI, PERADAH sekitar dan organsiasi
berlandaskan Hindu lainnya yang ada disekitar tempat pelaksanaan. Kegiatan ini
dilaksankan selama 2 (dua) hari dan mengambil pada akhir pekan. Karena
mengusahaakan pada waktu kosong pelajar, sehingga bisa ikut andil dalam
menyukseskan kegiatan ini. Sistem penyampaian materi adalah teori dan praktik.
Jadi ada beberapa materi yang akan menggunakan sarana langsung.
KMHDI Mengajar ini melaksanakan mengusung tema “Menjaga Ajeg Hindu
melalui Peningkatan Pemahaman Religius Generasi Muda Hindu” hal ingin
dicapai adalah meningkatnya pemahaman religius generasi muda Hindu sehingga
mampu menjaga ajeg (konsistensi/kualitas) Hindu masa kini dan masa depan.
Sehingga Hindu tidak kekurangan generasi penerus yang akan menjaga Hindu dan
tentunya moral yang dimiliki generasi Hindu akan lebih baik.
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

I. SUSUNAN PANITIA
Penanggungjawab penuh kegiatan KMHDI Mengajar ini adalah PD KMHDI
Sumatera Selatan dengan personalia kepanitiaan yang berasal dari anggota PD
KMHDI Sumatera Selatan.
(rancangan panitia pelaksana kegiatan dapat dilihat pada lampiran 2)

II. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Dalam kalender program kerja PD KMHDI Sumatera Selatan kegiatan
KMHDI Mengajar ini akan dilaksankan pada:
Hari, Tanggal : Sabtu – Minggu, 26 – 27 Desember 2015
Waktu : 08.00 WIB s.d selesai
Tempat : Desa Lubuk Seberuk, Kab. OKI
(rancangan run down kegiatan dapat dilihat pada lampiran 1)

III. ESTIMASI DANA


Total biaya yang diestimasikan untuk melaksankan kegiatan KMHDI
Mengajar ini adalah sebesar Rp 25,000,000,00 (dua puluh lima juta rupiah)
(rancangan estimasi dana kegiatan dapat dilihat pada lampiran 3)

IV. PENUTUP
Demikian Proposal ini kami susun sebagai deskripsi dari kegiatan yang akan
dilaksanakan. Semoga apa yang kami rencanakan dapat berjalan dengan baik. Kami
sangat membutuhkan dukungan moril dan materil dari semua pihak untuk
mensukseskan program-program KMHDI demi kemajuan generasi muda Indonesia
dan Hindu khususnya.

Palembang, Desember 2015


Ketua Panitia, Sekretaris,
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Made Suarte, S. Kom Kadek Norma Yunita


NA. 201110111 NA. 201120151

Mengetahui,
Ketua PD KMHDI Sumatera Selatan

I Made Hadi Purnomo


NA. 201120002
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Lampiran 1
SUSUNAN ACARA
KMHDI MENGAJAR
PD KMHDI SUMATERA SELATAN

Hari Pertama : Sabtu, 26 Desember 2015


WAKTU AGENDA KET
08.00 – 09.00 Registrasi Peserta OC
PEMBUKAAN
 Tari Penyambutan
 Pembacaan Weda Wakya
 Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan Mars
KMHDI
09.00 – 10.30  Laporan Ketua Panitia OC
 Tari Kreasi
 Sambutan Ketua PD KMHDI Sumatera Selatan
 Sambutan Ketua PHDI Sumsel sekaligus
membuka acara
 Do’a
10.30 – 12.00 Pengenalan Organisasi
- Sejarah singkat KMHDI (Nasional dan Daerah) SC
- Jati Diri KMHDI
12.00 – 13.30 Istirahat & Makan Siang
13.30 – 15.30 Materi I
“ETIKA HINDU”
OC
Moderator: I Dewa Komang Ariadi
Pemateri: I Wayan Karte
15.30 – 16.00 Coffe Break OC
16.00 – 18.00 Materi II
“DHARMA GITA”
Moderator : Komang Pusta Aryani OC
Pemateri: Komang Sastra G W

18.00 – 19.00 Mandi, Sembahyang, Makan Malam OC


19.00 – 21.00 Materi III
“DHARMA TULA”
Moderator: Made Budiyasa OC
Pemateri: DPK Peradah OKI

21.00 – 04.00 Istirahat OC


PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Hari Kedua : Minggu, 27 Desember 2015

WAKTU AGENDA KET


04.00 – 06.00 Materi IV
“YOGA ASANAS”
Moderator : I Wayan Darmawan OC
Pemateri: Made Sudiartawan

06.00 – 08.00 Mandi, Sembahyang, Sarapan OC


08.00 – 10.00 Materi V
“OUT BOND” OC

10.00 – 10.30 Coffe Break OC


10.30 – 12.30 Materi VI
“KETRAMPILAN MEMBUAT SARANA
PERSEMBAHYANGAN DAN MAKNANYA”
OC
Moderator: Kadek Devi Larasati
Pemateri: Kadek Sujarwati

12.30 – 13.00 Sembahyang, Makan Siang OC


13.00 – 15.00 Materi VII
“KEPEMIMPINAN HINDU”
Moderator: Made Sudiyama OC
Pemateri: Made Seneng

15.00 – 15.30 Coffe Break OC


15.30 – 16.00 PENUTUPAN
- Pembacaan Weda Wakya
- Menyanyikan Lagu Indonesia Raya dan mars
KMHDI
OC
- Laporan Ketua Pelaksana
- Sambutan Ketua PD KMHDI Sumatera Selatan
sekaligus menutup acara
- Doa
16,00 – 16.30 Sesi foto bersama OC

Keterangan :
SC : Steering Comitte
OC : Organizing Comitte
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Daftar Pemasukkan Dana KMHDI Mengajar

NO. NAMA DONATUR JUMLAH


1. Adat Tulung Agung Rp100.000
2. Adat Widia Darma Rp100.000
3. Nengah Merta Rp100.000
4. Adat Sungai Rotan Rp2000.000
5. Pasraman Widia Santi (Sp5) Rp50.000
6. Pak Rajes Rp500.000
7. Pak Made Indarawan Rp1500.000
8. Mataram Jaya (Adat Tirta Yasa) Rp250.000
9. Adat Darma Yoga (TM) Rp100.000
10. Trimurti Darma (RD2) Rp300.000
11. Bapak Desi Anatama Rp300.000
12. Sp7 Suka Jaya Rp1.000.000
13. Sanatana Darma RP700.000
14. Pd Kmhdi Sumsel Rp500.000
15. Adat Darma Santi Rp300.000
16. Ketut PHDI Mesuji Raya Rp200.000
17. Ni Gede Intan, AM.Keb Rp200.000
18. Ketut PHDI OKI (IG Agus Santoso) Rp500.000
19. I Made Suardi RP50.000
20. I Made Hadi Pornomo Rp500.000
21. Dewa Gede Wahyu Rp300.000
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

JUMLAH PENGELUARAN KOMSUMSI


No NAMA BARANG HARGA BARANG
1. Cookis + vanilla +tango Rp74.000
2. Kental manis + café cpucino Rp35.000
3. Roti + snickerg Rp52.000
4. Alfa air + kain Rp93.000
5. Kenko Rp29.000
6. Agua air mineral Rp21.000
7. Sari roti + turbo Rp60.000
8. Indomei goring Rp20.000
9 Komsumsi makan Rp2.000.000
JUMLAH TOTAL Rp
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

NO NAMA BARANG HARGA BARANG


1. Sewa tenda Rp650.000
2. Kerta A4 Rp35.000
3. Kerta foto Rp4.000
4. Solasi Rp15.000
5. Karton Rp32.000
6. Pelastik udangan Rp12.000
7. Kertas undangan Rp10.000
8. Pastik mika Rp10.000
9. Sepanduk Rp180.000
10. Pena Rp6.000
11. Tinta Rp7.000
12. Setempel Rp85.000
13. Kertas kambing Rp5.000
14. Sepidol Rp5.000
15. Kertas bc Rp5.000
16. sampihan penjor ÷ sampihan Rp155.000
17. Tali rapia Rp31.000
18. Sertifikat Rp305.000
19. Amplop Rp5.900
20 Pulsa Rp50.000
21. Parker Rp56.000
22. Solasi Rp12.000
23. Solasi hitam Rp45.000
24. Bedak Rp55.000
25. Isi necis Rp12.000
26. Kertas mas Rp16.000
27. Bbm partamak Rp46.000
28. Kertas A4 Rp55.000
29. Cap. Pampel Rp50.000
30. Hasil print Rp39.000
31 Plastic SDG ÷ gunting Rp60.900
32. Plastic mika Rp12.000
33. Beli janur/busung Rp47.000
34. B04 ÷ vo3 ÷ beautykit Rp289.000
35. Alis A ÷ BPK TBR ÷ EXE LMER Rp140.000
36. Bedak iners kaca Rp55.000
37. Selinger merah ÷ dekor pinggir ÷ dekor tengah Rp270.000
38. Kerta kambing ÷ gunting Rp32.000
39. Block note ÷ bet tali ÷ pena Rp440.000
40. Map Rp29.000
41. Bingkai Rp180.000
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

42. K. kambing Rp75.000


43. Foto ÷ set pt Rp84.000
44. Bbm premium Rp27.000
45. Bbm + premium + solar + Rp150.000
46. Seragam penari Rp400.000
JUMLAH TOTAL Rp
PANITIA PELAKSANA
KMHDI MENGAJAR
PIMPINAN DAERAH KMHDI SUMATERA SELATAN
Sekretariat : Pura Agung Sriwijaya Jl. Seduduk Putih No.19 Kenten Palembang
| www.kmhdi.org |  pd.sumsel@kmhdi.org

Anda mungkin juga menyukai