Anda di halaman 1dari 2

Sistokel

Sistokel adalah melemahnya dinding antara vagina dan


1. PENGERTIAN
kandungkemih yang dapat menyebabkan prolaps kandung kemih
ke dalam vagina.
dinding vagina menonjol kearah bawah, pasien
2. ANAMNESIS
biasanya mengeluh adanya tekanan pada pelvis
, k e l e t i h a n , d a n masalah perkemihan seperti inkontinensia,
sering berkemih, jika adapenekanan intraabdominal meningkat (
terutama saat bersin, batuk,tertawa keras, mengangkat barang berat)
3. TUJUAN 1. Memberikan pelayanan kesehatan kepada penderita dengan
sebaik mungkin
2. Mencari penyebab dari keadaan tersebut yang merupakan
tanda dan penyakit penderita
3. Memantau kesehatan penderita berdasarkan rawat jalan
4. Memberikan penyuluhan cara penanggulangan dan
pencegahan

4. PEMERIKSAAN 1. pemeriksaan inspeksi vagina, liat apakah ada prolaps vagina,


FISIK dan inkontiensia urin.

5. KRITERIA 1. Berdasarkan anamnesis,pemeriksaan fisik dan


DIAGNOSIS pemeriksaanpenunjang pada pasien

6. DIAGNOSIS KERJA Sistokel


7. DIAGNOSIS
Prolaps uteri,
BANDING
8. PEMERIKSAAN
URS, Ct scan , sistografi
PENUNJANG
9. TERAPI  Pemasangan alat penopang (cincin pesarium).
 Terapi biofeedback
 Terapi estrogen
 Terapi stimulasi listrik.

10. EDUKASI  Informed consent penyakit, pemeriksaan, dan terapi


 Penjelasan tentang efek samping dan terapi

11. PROGNOSIS Ad vitam : dubia ad bonam


Ad sanationam : dubia ad bonam
Ad functionam : dubia ad malam
12. TINGKAT Dignosa:
EVIDENS Terapi:
13. TINGKAT
REKOMENDASI
14. PENELAAH KRITIS Pada kondisi tertentu masih ada kemungkinan diagnosa/ tindakan
klinis di putuskan berdasarkan pertimbangan klinis yang berbeda
sesuai dengan keadaan klinis masing-masing pasien.
15. INDIKATOR
Klinis,Pemeriksaan fisik, pemeriksaan penunjang
MEDIS
16. KEPUSTAKAAN Ilmu Kandungan Sarwono; Obstetri William Ed.23;

Anda mungkin juga menyukai