Anda di halaman 1dari 2

1.

Analisis Struktur Metode Matriks

Identitas Matakuliah
Nama Matakuliah : Analisa Struktur Metode Matriks
Sandi Matakuliah : NTSI6205
Kredit / Jam Semester : 2sks / 2js
Matakuliah Prasyarat : Mekanika Statis Tak Tentu
Kelompok Bidang Keahlian (KBK) : Struktur dan Bahan Bangunan
Nama Dosen Pengampu : Karyadi, Dr., Drs., S.Pd., M.P., M.T.

Konstruk Standar Capaian Pembelajaran Lulusan (SCPL)


SCPL1: Menguasai keilmuan bidang struktur untuk merancang bangunan gedung tinggi dengan
memanfaatkan teknologi secara secara kritis, kreatif, dan inovatif, serta menjunjung tinggi nilai,
norma, dan etika akademik.

Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK):


1. Mengingat kembali materi aljabar matrix
2. Menentukan sumbu global struktur, sumbu lokal elemen, dan koordinat join.
3. Menghitung matriks kekakuan elemen
4. Menghitung matriks transformasi elemen.
5. Menghitung matriks kekakuan global elemen dan matriks kekakuan global struktur.
6. Menentukan vektor beban dan vektor displacemen.
7. Menentukan persamaan keseimbangan struktur.
8. Menentukan penyelesaian persamaan keseimbangan: menghitung reaksi tumpuan dan
displacemen nodal.
9. Menghitung dan menggambar gaya dalam pada batang.
10. Menerapkan analisis struktur metode matrix pada truss dan portal baik 2D maupun 3D.

Deskripsi Isi Pembelajaran (Learning Material):


- Review Aljabar Matrix
- Sumbu global struktur dan sumbu lokal elemen; penentuan koordinat join.
- Matriks kekakuan elemen; Matriks transformasi elemen;
- Matriks kekakuan global elemen dan Matriks kekakuan global struktur.
- Vektor beban dan vektor displacemen.
- Persamaan keseimbangan struktur.
- Penyelesaian persamaan keseimbangan: menghitung reaksi tumpuan dan displacemen nodal.
- Hitungan gaya dalam pada batang.
- Gambargaya dalam pada batang.
- Analisis struktur metode matrix pada truss dan portal baik 2D maupun 3D.

Daftar Pustaka (Disarankan daftar pustaka 10 tahun terakhir)


- Supartono, F.X dan Boen, T. 1980. Analisa Struktur dengan Metode Matrix, cetakan ketiga.
UI Press. Jakarta.
- Ghali, A. and Neville, A. M., (1986), Analisis Struktur Metode Klasik dan Matrix,
Edisikedua, Erlangga, Jakarta.
- Suhendro, B., (2000), Analisis Struktur Metode Matrix, Beta Offset, Yogyakarta.

Anda mungkin juga menyukai