Anda di halaman 1dari 2

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN PROSES PIKIR WAHAM

TGL DIAGNOSA PERENCANAAN


KEPERAWATAN TUJUAN KRITERIA EVALUASI INTERVENSI
Gangguan proses pikir: Pasien mampu: Setelah.. pertemuan ,pasien dapat SP 1 (Tgl……………………….)
waham Berorientasi kepada memenuhi kebutuhannya Identifikasi kebutuhan pasien
realitas secara bertahap Bicara konteks realita (tidak mendukung atau
Mampu berinteraksi membantah waham pasien)
dengan orang lain dan Latih pasien untuk memenuhi kebutuhannya
lingkungan Masukan dalam jadwal harian pasien
Menggunakan obat
dengan prinsip 6 benar
Setelah…..pertemuan pasien mampu: SP.2 (Tgl……………………………….)
Menyebutkan kegiatan yang sudah Evaluasi kegiatan yang lalu (SP.1)
dilakukan Identifikasi potensi/kemampuan yang dimiliki
Mampu menyebutkan serta Pilih dan latih potensi/kemampuan yang dimiliki
memilih kemampuan yang dimiliki Masukan dalam jadwalkegiatan pasien

Setelah…..pertemuan pasien dapat SP.3 (Tgl…………………….)


menyebutkan kegiatan yang sudah Evaluasi kegiatan yang lalu (SP1 dan 2)
dilakukan dan mampu memilih Pilih kemampuan yang dapat dilakukan
kemampuan lain yang dimiliki Pilih dan latih potensi kemampuan lain yang
dimiliki
Masukan dalam jadwal pasien
Keluarga mampu: Setelah….pertemuan keluarga mampu: SP.1 (Tgl…………………….)
Mengidentifikasi Mengidentifikasi masalah, Identifikasi masalah keluarga dalam merawat
waham pasien menjelaskan cara merawat pasien pasien
Memfasilitasi pasien Jelaskan proses terjadinya waham
untuk memenuhi Jelaskan tentang cara merawat pasien waham
kebutuhannya Latih (simulasi) cara merawat
Mempertahankan RTL keluarga/jadwal merawat pasien
program pengobatan
pasien secara optimal
SP.2(Tgl……………………)
Evaluasi kegiatan yang lalu (SP.1)
Latih keluarga cara merawat (langsung ke pasien)
RTL keluarga
Setelah…..pertemuan keluarga SP.3 (Tgl……………………)
mampu: Mengidentifikasi masalah dan Evaluasi kemampuan keluarga
mampu menjelaskan cara merawat Evaluasi kemampuan pasien
pasien RTL keluarga
Follow up
Rujukan

Anda mungkin juga menyukai