Anda di halaman 1dari 2

CHECKLIST TARGET PENCAPAIAN

GURU BAHASA INGGRIS


SMK KESEHATAN MANDALA BHAKTI
SEMESTER GANJIL
T.A 2018/2019

TIM ENGLISH CONVERSATION DAN TOEFL :


1. Gunawan S.Pd
2. Zaenul Wafa

Keterangan Tindak lanjut


NO Target Pencapaian
Sudah Belum
Dari beberapa tes yang sudah dilakukan nilai rata-
1 Nilai UN minimal 90 rata masih berada di angka 80

TINDAKAN : Guru mewajibkan siswa untuk


 menginstal Aplikasi Bhs Inggris UNBK di Playstore
untuk meningkatkan kemampuan listening, dan
reading siswa

Diperoleh hasil dari praktik dan tes speaking siswa


2 Pengelompokan Tingkat dikelas dan juga nilai UTS dan UAS, guru
kemampuan Bahasa mengelompokkan siswa berdasarkan tingkat
Inggris siswa kefasihan dan pemahaman siswa saat berkomunikasi
dalam bahasa Inggris

TINDAKAN : Dari pengelompokan tingkat
kemampuan siswa , guru memperbaiki kekurangan
kemampuan siswa dalam berkomunikasi dalam
bahasa Inggris

3 60 % siswa memperoleh
Score TOEFL minimal

350

4 20% siswa mahir dalam


bahasa inggris


5 Penggunaan bahasa
Inggris setiap hari selasa
( English Day )

 Guru memberikan minimal 10 kosa kata setiap


6 Penggunaan Vocabulary pertemuan untuk menambah perbendaharaan kata
day setiap hari siswa

TINDAKAN : Guru membuat list kosa kata yang


sering muncul di kehidupan sehari-hari agar kosa
kata tersebut bisa digunakan dan diaplikasikan saat
maupun setelah pembelajaran


7 Kegiatan Outing English
club kelas XII
CHECKLIST TARGET PENCAPAIAN
BIDANG KEAGAMAAN
SMK KESEHATAN MANDALA BHAKTI
SEMESTER GANJIL
T.A 2018/2019
TIM KEAGAMAA :
1. Bambang,S.Ag 3. Valensia,S.Pd.
2. Fitri Setyawan Ningsih,S.Kom 4. Zaenul Wafa

Keterangan Tindak lanjut


NO Target Pencapaian
Sudah Belum
70 % siswa telah menyeleaikan hafalanya
yaitu minimal 20 surat (An-Nash – Al Insyirah
dan Al A’la)
1
Pada Akhir semester 1 TINDAKAN : guru tetap memantau hafalan
70 % Hafalan Surat- dengan mengecek hafalan siswa yang sudah

Surat Pendek minimal menyelesaikan agar hafalan siswa tidak
20 surat (An- Nash- Al hilang, dan guru aktif menanyakan tentang
Insyirah dan Al A’la) , hafalan siswa
Al-Baqoroh 256-257

Pelaksanaan muhadhoroh sudah berjalan


dengan efektif dan aktif, siswa mengumpulkan
naskah muhadhoroh sebelum siswa
muhadhoroh
2 
Pelaksanaan TINDAKAN : Guru memberikan arahan dan
Muhadhoroh evaluasi secara pribadi maupun secara umum
kepada para audien muhadhoroh untuk
memberikan contoh dalam muhadhoroh

Untuk siswa yang sudah cukup lancar telah


3 Khatam 1 juz menyelesaikan target khatam 1 juz dalam 1
semester

 TINDAKAN : mengarahkan dan memotivasi


siswa untuk tetap melaporkan (membaca al
quran) setelahnya minimal bisa menyelesaikan
1 juz setelahnya

40 siswa pada bulan Januari belum tuntas


4 Iqro tuntas sampai jilid sampai dengan Iqro 6
6
TINDAKAN : setiap ada waktu luang sebelum
pembeljaran, waktu istirahat atau saat
 perwalian, guru menemui siswa untuk
melanjutkan membaca Iqro’ dan dengan
menugaskan guru lain untuk ikut membantu
dalam pembimbingan siswa dalam
menyelesaikan Iqro

Anda mungkin juga menyukai