Anda di halaman 1dari 1

Penelitian ini termasuk penelitian analitik numerik berpasangan sehingga rumus yang

digunakan untuk menentukan besar sampel sebagai berikut:


(𝑍𝛼 + 𝑍𝛽)2 𝑆 2
N1 = N2 =
(𝑋1 − 𝑋2)2
Di mana:
N1 =N2 : Jumlah sampel kelompok yang mendapat brain gym
Z𝛼 : derajat tingkat kemaknaan untuk 95% adalah Z𝛼 = 1,96
Z𝛽 : kekuatan uji dari penelitian yakni 90% adalah Z𝛽 = 1,28
X1-X2 : Selisih minimal yang dianggap bermakna yakni 4
S : simpangan baku diambil dari penelitian sebelumnya
yaitu 6,877 (Jayanto, 2017)
Parameter yang berasal dari kepustakaan adalah S (simpangan baku), sedangkan yang
ditetapkan peneliti adalah Z𝛼, Z𝛽, dan X1-X2.

Adapun besar sampelnya yaitu:


(1,96 + 1,28)2 6,8772
N1 = N2 =
(4)2
(3,24)2 6,8772
N1 = N2 =
(4)2
(10,498 𝑥 47,293)
N1 = N2 =
16
N1 = N2 = 31 Orang
Jadi jumlah sampel minimal yaitu 31 responden

Anda mungkin juga menyukai