Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

MATA PELAJARAN : BAHASA JERMAN


SEMESTER : XI
MATERI POKOK : FAMILIE
PENYUSUN : RHEA YUSTITIE

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH


DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1 BOYOLALI
Jalan Kates 08, Pulisen, Boyolali. Kode Pos 57316
Telepon / Faksimile 0276321059
dapodikmen.sma1@gmail.com

1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Sekolah : SMA Negeri 1 Boyolali


Mata Pelajaran : Bahasa Jerman
Semester : Gasal
Materi Pokok : Familie (Keluarga)
Alokasi Waktu :

A. Kompetensi Inti
KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong,
kerja sama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukkan sikap sebagai
bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa
dalam pergaulan dunia
KI 3 : memahami , menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dan
metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni,
budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan
peradaban terkait penyebab, fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.1 Mendemonstrasikan tindak tutur untuk 3.1.1 Mengenali tindak tutur untuk menghargai
menghargai kinerja yang baik, ucapan kinerja yang baik, ucapan selamat,
selamat, mengajak, melarang, minta ijin, mengajak, melarang, minta ijin, meminta/
meminta/ mengungkapkan pendapat, mengungkapkan pendapat, mengungkap
mengungkapkan permintaan/permohonan kan permintaan/permohonan (eine Bitte
(eine Bitte formulieren) dalam bentuk teks formulieren) dalam bentuk teks interaksi
interaksi interpersonal lisan dan tulis pendek interpersonal lisan dan tulis pendek dan
dan sederhana, dengan memperhatikan sederhana, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar sesuai konteks. kebahasaan yang benar sesuai konteks.

3.1.2 Menemukan informasi tindak tutur untuk


menghargai kinerja yang baik, ucapan
selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
meminta/ mengungkapkan pendapat,
mengungkapkan
permintaan/permohonan (eine Bitte
formulieren) dalam bentuk teks interaksi
interpersonal lisan dan tulis pendek dan
sederhana, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar sesuai konteks.

2
3.1.3 Menentukan tindak tutur untuk
menghargai kinerja yang baik, ucapan
selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
meminta/ mengungkapkan pendapat,
mengungkapkan
permintaan/permohonan (eine Bitte
formulieren) dalam bentuk teks interaksi
interpersonal lisan dan tulis pendek dan
sederhana, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar sesuai konteks.

3.1.4 Mendemonstrasikan tindak tutur untuk


menghargai kinerja yang baik, ucapan
selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
meminta/ mengungkapkan pendapat,
mengungkapkan
permintaan/permohonan (eine Bitte
formulieren) dalam bentuk teks interaksi
interpersonal lisan dan tulis pendek dan
sederhana, dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan yang benar sesuai konteks.
4.1 Menggunakan tindak tutur untuk menghargai 4.1.1 Mengulangi pelafalan tindak tutur untuk
kinerja yang baik, ucapan selamat, menghargai kinerja yang baik, ucapan
mengajak, melarang, minta ijin, meminta/ selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
mengungkapkan pendapat, mengungkapkan meminta / mengungkapkan pendapat,
permintaan/permohonan (eine Bitte mengungkapkan permintaan/ per
formulieren) dalam bentuk teks interaksi mohonan (eine Bitte formulieren) dalam
interpersonal lisan dan tulis pendek dan bentuk teks interaksi interpersonal lisan
sederhana, dengan memperhatikan fungsi dan tulis pendek dan sederhana, dengan
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan memperhatikan fungsi sosial, struktur
yang benar sesuai konteks. teks, dan unsur kebahasaan yang benar
sesuai konteks.
4.1.2 Menyebutkan informasi tindak tutur untuk
menghargai kinerja yang baik, ucapan
selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
meminta / mengungkapkan pendapat,
mengungkapkan permintaan/ per
mohonan (eine Bitte formulieren) dalam
bentuk teks interaksi interpersonal lisan
dan tulis pendek dan sederhana, dengan
memperhatikan fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur kebahasaan yang benar
sesuai konteks
4.1.3 Meminta dan memberi informasi tindak
tutur untuk menghargai kinerja yang baik,
ucapan selamat, mengajak, melarang,
minta ijin, meminta / mengungkapkan
pendapat, mengungkapkan permintaan/
per mohonan (eine Bitte formulieren)
dalam bentuk teks interaksi interpersonal
lisan dan tulis pendek dan sederhana,
dengan memperhatikan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan
yang benar sesuai konteks

3
C. Tujuan Pembelajaran
Melalui Pendekatan saintifik dengan menggunakan model pembelajaran discovery learning dan metode
discovery, peserta didik dapat menemukan dari masalah yang disajikan dengan mengembangkan sikap
jujur, peduli, dan bertanggungjawab, serta dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis, kreatif,
kolaborasi, dan komunikasi (4C).

D. Materi Ajar
Tindak tutur untuk menghargai kinerja yang baik,ucapan selamat, mengajak, melarang, minta ijin,
meminta/ mengungkapkan pendapat, mengungkapkan permintaan/permohonan (eine Bitte formulieren)
dalam bentuk teks interaksi interpersonal lisan dan tulis pendek dan sederhana

Contoh
Tindak tutur untuk menghargai kinerja yang baik
 Gut gemacht/Super/Klasse/
Prima/Das ist richtig/Gute Ide.
 Das ist aber schön

Ucapan selamat

 Herzlichen Glückwunsch zum Geburtstag

Tindak tutur untuk


meminta/ mengungkapkan pendapat, mengajak

 +Schau, mal, dort rechts, ein Foto-Buch über Indonesien. Ich finde es sehr schön !
-Ich finde es auch schön. Ich möchte es kaufen.
+Komm, wir kaufen es
 +Wie schmeckt Ihnen das Essen ?
- Danke, es schmeckt uns ausgezeichnet
 Wie gefällt dir der Rock?

Tindak tutur untuk meminta ijin


 Ich muss mal !
 Kann ich Ihnen helfen ?

Tindak tutur untuk mengungkapkan permintaan/ permohonan (eine Bitte formulieren)


 + Nehmen Sie doch
noch etwas Kuchen.
- Ja, gerne. Er schmeckt sehr gut.

Tindak tutur untuk melarang.

 Iss nicht soviel Schokolade und Bonbons!

Unsur kebahasaan
 Kosa kata/ungkapan komunikatif terkait menghargai kinerja yang baik,ucapan selamat, mengajak,
melarang, minta ijin, meminta/ mengungkapkan pendapat, mengungkapkan permintaan/ permohonan
(eine Bitte formulieren).
 Penggunaan nominal Singular dan Plural/ Personalpronomen im Akkusativ/Possessivpronomen/
Komparativ-Superlativ/Adjektive im Akkusative terkait tindakan menghargai kinerja yang baik,ucapan
selamat, mengajak, melarang, minta ijin, meminta/ mengungkapkan pendapat, mengungkapkan
permintaan/permohonan (eine Bitte formulieren).
 Ucapan, tekanan kata, intonasi

4
 Ejaan dan tanda baca
 Tulisan tangan

E. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Saintifik
Metode Pembelajaran : Konstekstual
Model Pembelajaran : Discovery Learning
:

F. Alat dan Sumber Belajar


1. Alat dan Bahan Belajar
Papan tulis
Buku
Laptop
LCD
Spidol
2. Sumber Belajar
Buku Deutsch ist einfach klasse XI
Video
Internet

G. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


Pertemuan 1
Kegiatan Diskripsi Kegiatan Durasi
Pendahuluan 1. Peserta didik merespon salam dari guru 10 menit
2. Peserta didk dan guru berdo’a ( Apabila jam pertama)
3. Guru memeriksa kehadiran dan kesiapan peserta didik
4. Guru menyampaikan tujuan pembelajaran hari ini:
“Memberi apresiasi atas suatu peristiwa”
Inti Mengamati 60 menit
1. Peserta didik mengamati surat undangan buku Bahasa Jerman
halaman 40
Menanya (Questioning)
2. Peserta didik bertanya tentang makna / penggunaan ujaran dalam
menulis ucapan
Bereksperimen / Mengexplore
3. Peserta didik memahami penggunaan ujaran dalam sebuah peristiwa,
misal ulang tahun, pernikahan
Mengasosiasikan
4. Peserta didik mendiskusikan undangan dan ucapannya
Mengkomunikasikan
5. Peserta didik membuat surat undangan berdasarkan permintaan
sahabat pena jerman terkait tema keluarga
Penutup 1. Guru bersama peserta didik menyimpulkan kegiatan pembelajaran 10 menit
hari ini
2. Peserta didik melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah
dilakukan

5
3. Guru dan peserta didik melakukan umpan balik
4. Guru dan peserta didik merencanakan tindak lanjut pembelajaran
untuk pertemuan selanjutnya

Pertemuan 2
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan Guru dan peserta didik melaksanakan upacara di hari senin, 10 menit
selasa asmaul husna, rabu sd kamis literasi dan jumat bersih,
hijau, sehat, religi (berbasis budaya sekolah dan penguatan
pendidikan karakter)

 Memberikan salam dan berdoa bersama (religiusitas)


 Menyanyikan lagu Indonesia raya (nasionalisme)
 Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan
untuk belajar
 Menanyakan kehadiran siswa
 dll

Inti Guru memfasilitasi peserta didik untuk beraktivitas sesuai


dengan model pembelajaran ........................... (berbasis kelas)

Tuliskan Sintaks
Penutup

Pertemuan 3
Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan Guru dan peserta didik melaksanakan upacara di hari senin,
selasa asmaul husna, rabu sd kamis literasi dan jumat bersih,
hijau, sehat, religi (berbasis budaya sekolah dan penguatan
pendidikan karakter)

 Memberikan salam dan berdoa bersama (religiositas)


 Menyanyikan lagu Indonesia raya (nasionalisme)
 Menanyakan kepada siswa kesiapan dan kenyamanan
untuk belajar
 Menanyakan kehadiran siswa
 dll

Inti Guru memfasilitasi peserta didik untuk beraktivitas sesuai


dengan model pembelajaran ........................... (berbasis kelas)

Tuliskan Sintaks
Penutup

6
H. Penilaian
1 Teknik Penilaian
A Penilaian Sikap : Observasi (Sikap Spiritual dan Sikap Sosial)
Bentuk penilaian : Lembar pengamatan
B Penilaian Pengetahuan : Penugasan, Tes Tertulis
Bentuk tes : Pilihan Ganda , Isian Singkat, Uraian

C Penilaian Keterampilan : Bentuk : Unjuk kerja (Performance)

Macht ein Dialog mit deinen Freunden in der Gruppe.


Ihr habt dazu Karten. Jeder nimmt die Karten und beantworten
die Frage.

2 Bentuk Penilaian
A Observasi : Terlampir
B Tes Tertulis : Terlampir
C Unjuk Kerja : Terlampir
D Proyek : -
E Produk : -
F Lainnya :
3 Instrumen Penilaian : Terlampir
4 Alat Penilaian : Terlampir

Mengetahui Wonosobo, 22 September 2018


Kepala SMA Negeri 1 Boyolali Guru Mata Pelajaran Bahasa Jerman

Drs. Agung Wardoyo Rhea Yustitie, S. Pd


NIP.19620301 1989031013 NIP.-

7
Lampiran 1 :
BAHAN AJAR MATA PELAJARAN : .......................................
MATERI : .........................................................

Lampiran 2 :
INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP

Lampiran 3 :
RUBRIK OBSERVASI

Lampiran 4 :
KISI-KISI SOAL

Lampiran 5 :
SOAL-SOAL

Anda mungkin juga menyukai