Anda di halaman 1dari 15

No.

Peserta

DOKUMEN NEGARA Paket


UJI KOMPETENSI KEAHLIAN 1
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

LEMBAR PENILAIAN
UJIAN PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Kode : 4569
Alokasi Waktu : 18 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Judul Tugas : Waiter

Nama Peserta :

Form Penilaian Aspek Pengetahuan

Metode Jawaban
Indikator Pencapaian Kompetensi Tes Tes
Benar Salah
Tulis Lisan
1 2 3 4 5
1. Mematuhi prosedur Kesehatan dan keselamatan
kerja.
Mengikuti dengan benar prosedur Kesehatan,
Keselamatan dan Keamanan menurut kebijakan
V V
perusahaan dan syarat K3
Mengidentifikasi dan mencatat resiko akibat kesalahan
prosedur K3 V v
Mengenali dan menindak lanjuti Situasi darurat
(ancaman bom, perampokan, penodongan,
kebanjiran,kebakaran, gempa bumi, keracunan, dll)
V V
sesuai standar dan prosedur penanganan situasi
darurat.
Menginformasikan detail situasi darurat dengan cepat
V V
menurut peraturan perusahaan
Mengidentifikasi Kesigapan seseorang di lingkungan
V v
kerja dalam K3 sesuai prosedur dan standar kesigapan
Memperhatikan dan mencatat usulan yang terkait v
V
dengan K3 pada buku laporan K3 perusahaan.
2. Menyajikan makanan.
Mengidentifikasi saus dan penghias makanan disusun
sesuai dengan persyaratan perusahaan untuk hidangan
V v
khusus

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-1/15


No. Peserta

Metode Jawaban
Indikator Pencapaian Kompetensi Tes Tes
Benar Salah
Tulis Lisan
1 2 3 4 5
Mengidentifikasi dan menyiapkan penyusunan
v
berbagai jenis menu makanan sesuai kebutuhan V
Menentukan porsi makanan sesuai standar resep.
Menghidangkan makanan yang dengan rapi dan betul V
V
Menyajikan hidangan makanan tertentu, dengan rapi
V v
dan menarik sesuai standar perusahaan.
Menampilkan dan menyajikan makanan yang di
V
ruangan terbuka dibawah suhu yang benar dengan
V
penampilan yang menarik
Menampilkan kerja sama tim antar seluruh staf
pelayanan untuk memastikan layanan makanan yang v
V
tepat dan berkualitas.
Mengevaluasi hasil pelaksanaan kegiatan penyajian
makanan sesuai kebijakan dan standar perusahaan V V
3. Memilih, menyiapkan dan menyajikan hidangan
makanan khusus
Memilih Supplier terbaik dengan memperhatikan
mutu dan harga yang berkaitan dengan peraturan
V V
perusahaan
Menetapkan harga Jenis menu untuk hidangan makanan
khusus V V
Memilih Supplier terbaik dengan memperhatikan
mutu dan harga yang berkaitan dengan peraturan
perusahaan , tingkat keuntungan yang
memuaskan dan persyaratan perusahaan V V
untuk menu yang seimbang berkaitan dengan
permintaan pelanggan.
Mengidentifikasi masalah potensial dan mengambil
tindakan pencegahan untuk menghilangkan resiko
tentang masalah kesehatan dan keselamatan yang V V
berhubungan dengan pekerjaan ditempat kerja
Mengevaluasi hasil pelaksanaan kegiatan
Memilih,menyiapkan dan menyajikan hidangan
V V
makanan khusus sesuai kebijakan perusahaan.
Nilai Pengetahuan 90
Catatan :
 Asesor/Penguji mengembangkan butir tes pengetahuan berdasarkan Indikator Pencapaian
Kompetensi
 Bobot penilaian per butir soal ditentukan oleh asesor/penguji
 Nilai Pengetahuan merupakan hasil pengolahan penskoran jawaban benar

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-2/15


No. Peserta

 Nilai Pengetahuan berupa bilangan bulat berada pada rentang 0-100

…………, ………………. 2019


Penilai 1/ Penilai 2 *)

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-3/15


No. Peserta

Form Penilaian Aspek Keterampilan

Kompeten Catatan
Ya
No Komponen/Sub Komponen Belum Cukup Baik Sangat
Baik
0 1 2 3
1 2 3 4 5 6 7
I Persiapan
1.1 Mengikuti prosedur di tempat
kerja untuk masalah kesehatan,
V
keselamatan dan keamanan
1.2 Mengenali dan menangani situsi
darurat V
1.3 Mempertahankan standar Mengulang 1 kali(-)
kesiapan seseorang V
1.4 Merencanakan menu
dan/atau strategi pemasaran V
1.5 Memilih supplier dan membeli
barang V

Rerata capaian kompetensi


komponen Persiapan
II Pelaksanaan
2.1 Melaksanakan praktek kesehatan
dan keselamatan v
2.2 Bekerja dalam sebuah tim
V
pelayanan penyajian
Berkomunikasi ditempat kerja v
Menyediakan bantuan ke
pelanggan internal dan external v
Menjaga standar penampilan diri v
2.3 Menyiapkan, menyajikan jenis
hidangan dan menampilkan
persiapan awal dan teknik v
memasak
2.4 Menghitung porsi dan
hidangan makanan Memorsikan/menghi
taung porsi makanan
v dg benar sesuai
standar industry(+)
2.5 Menyiapkan makanan untuk
disajikan v

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-4/15


No. Peserta

Kompeten Catatan
Ya
No Komponen/Sub Komponen Belum Cukup Baik Sangat
Baik
0 1 2 3
1 2 3 4 5 6 7
Rerata capaian kompetensi
komponen Proses
III Hasil
3.1 Mengevaluasi dan melaporkan
hasil pelaksanaan kegiatan. v
3.2 Menyampaikan usulan dan
laporan perbaikan kesehatan,
keselamatan dan keamanan v
Rerata capaian kompetensi
komponen Hasil
Keterangan :
 Capaian kompetensi peserta uji per Sub Komponen dituliskan dalam bentuk ceklis (√)
 Rerata Capaian kompetensi peserta uji per Komponen dituliskan dalam bentuk ceklis (√)
 Jika peserta uji dinilai tidak baik pada salah satu komponen, maka peserta uji diberi kesempatan
untuk mengulang
 Catatan diberikan sebagai keterangan tambahan unjuk kerja
 Catatan positif diberikan kepada peserta uji yang mampu menunjukkan inovasi, efisiensi kerja,
dan pemecahan masalah secara kreatif
 Catatan negatif diberikan kepada peserta uji yang mengulangi proses atau unjuk kerja lainnya
yang bertentangan dengan kriteria unjuk kerja

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-5/15


No. Peserta

Rekapitulasi Penilaian Aspek Keterampilan

Jumlah
Catatan
Catatan Positif 4
Catatan Negatif 1
Nilai Tambahan +3

Keterangan:
 Nilai tambahan diberikan berdasarkan penjumlahan dari catatan positif (bernilai positif) dan
catatan negatif (bernilai negatif) dengan maksimal 10 poin dan minimal -10 poin

Tingkat Pencapaian Kompetensi Nilai


Nilai
Skor Nilai Akhir
Perolehan
Awal Tamba Aspek
Keterampilan (Hasil
(pembul han Keteram
Konversi)
atan) pilan
Persiapan Pelaksanaan Hasil
Nilai rata-rata
3 3 4
(pembulatan) 3 90 +6 96
Bobot 20% 30% 50%
Nilai Komponen 0,6 0,6 1,8

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian (Belum = 0; Cukup = 1; Baik = 2; Sangat Baik
= 3)
 Bobot ditetapkan secara terpusat dan dapat berubah sesuai persetujuan dengan industri
(dibuktikan dengan berita acara)
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
 Skor Awal diperoleh dari pembulatan hasil penjumlahan komponen Persiapan, Pelaksanaan,
dan Hasil
 Nilai Perolehan diperoleh dari nilai maksimal hasil konversi skor awal
 Nilai Tambahan diperoleh dari rekapitulasi jumlah catatan dengan maksimal +10 poin dan
minimal -10 poin
 Nilai Akhir diperoleh dari penjumlahan Nilai Perolehan dengan Nilai Tambahan

Konversi Nilai:
Skor Awal Nilai Konversi Kesimpulan
0 <61 Belum Kompeten
1 61-70 Cukup Kompeten
2 71-80 Kompeten
3 81-90 Sangat Kompeten
91-100 Istimewa

Kesimpulan Akhir: Belum Kompeten/Cukup Kompeten/Kompeten/Sangat Kompeten/Istimewa*

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-6/15


No. Peserta

Nilai Akhir
Aspek Aspek Nilai Akhir
Pengetahuan Keterampilan (pembulatan)
Nilai Perolehan 96 85
Bobot 30% 70% 88,1
Nilai Komponen 28,6 59,5

Keterangan:
 Nilai rata-rata diperoleh dari lembar penilaian
 Bobot ditetapkan secara terpusat oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dan bersifat
mutlak
 Nilai Komponen diperoleh dari hasil perkalian Nilai rata-rata dengan Bobot
 Nilai Akhir berupa bilangan bulat berada pada rentang 0-100

…………, ………………. 2019


Penilai 1/ Penilai 2 *)

*) Coret yang tidak perlu

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-7/15


No. Peserta

Form Penilaian Aspek Sikap (Sikap Kerja)

Tingkat Pencapaian Kompetensi


Indikator Pencapaian Kompetensi Sangat
Kurang Cukup Baik
Baik
2 3 4 5 6
Kecermatan √
Kerapihan √
Kedisiplinan √
Ketenangan √
Rata-rata pencapaian kompetensi

Kesimpulan : Kurang Baik/Cukup Baik/Baik/Sangat Baik*


Catatan :

…………, ………………. 2019


Penilai 1/ Penilai 2 *)

*) Coret yang tidak perlu

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-8/15


KRITERIA/RUBRIK PENILAIAN UJIAN
PRAKTIK KEJURUAN

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Kejuruan


Kompetensi Keahlian : Jasa Boga
Kode : 4569
Alokasi Waktu : 18 jam
Bentuk Soal : Penugasan Perorangan
Judul Tugas : Waiter

Rubrik Penilaian Aspek Keterampilan

Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Capaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
I Persiapan
1.1 Mengikuti prosedur Kriteria unjuk kerja:
di tempat kerja untuk  Prosedur kesehatan, keselamatan dan
masalah kesehatan, keamanan diikuti secara benar sesuai
keselamatan dan dengan kebijakan perusahaan dan
keamanan hukum-hukum yang berkaitan serta
persyaratan-persyaratan asuransi.
 Pelanggaran prosedur kesehatan,
keselamatan dan keamanan
diindentifikasi dan dilaporkan segera.
 Setiap sikap atau kejadian yang
mencurigakan dilaporkan segera kepada
orang yang telah ditunjuk.

menampilkan 3 kriteria unjuk kerja Sangat Baik


menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-9/15


Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Capaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
1.2 Manangani situasi Kriteria unjuk kerja:
darurat  Situasi darurat dan darurat yang potensial
segera dikenali dan tindakan yang
dibutuhkan ditentukan dan diambil dalam
ruang lingkup tanggung jawab individu.
 Prosedur keadaan darurat diikuti secara
benar sesuai dengan prosedur
perusahaan.
 Bantuan segera dicari dari kolega
dan/atau penguasai lain bila perlu.
 Rincian situasi darurat secara akurat
dilaporkan sesuai dengan kebijakan
perusahaan.

menampilkan 4 kriteria unjuk kerja Sangat Baik


menampilkan 3 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
menampilkan <2 kriteria unjuk kerja Belum
1.3 Mempertahankan Kriteria unjuk kerja:
standar kesiapan  Presentasi personil mempertimbangkan
seseorang lingkungan tempat kerja dan issue-issu
kesehatan dan keselamatan yang
meliputi:
 menjaga kebersihan personil/grooming
yang pantas
 pakaian dan sepatu yang pantas
 praktek-praktek yang pantas.

menampilkan 4 kriteria unjuk kerja Sangat Baik


menampilkan 2-3 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
menampilkan <2 kriteria unjuk kerja Belum
1.4 Mengidentifikasi Kriteria unjuk kerja:
bahaya dan resiko  Mengidentifikasikan seluruh bahaya yang
keamanan makanan ditimbulkan oleh zat biologi.
dan minuman  Mengidentifikasikan seluruh bahaya yang
ditimbulkan oleh zat fisika dan kimiawi
termasuk :bakteri, jamur dan ragi ,pecahan
kaca atau logam bahan pengawet racun
kimiawi dan alami

menampilkan 2 kriteria unjuk kerja sesuai Sangat Baik


prosedur
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-10/15


Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Capaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum
II Pelaksanaan
2.1 Menyiapkan Kriteria unjuk kerja:
makanan untuk  Makanan diidentifikasi secara benar
disajikan untuk item menu.
 Saus dan penghias makanan disusun
sesuai dengan persyaratan perusahaan
untuk hidangan khusus

menampilkan 2 kriteria unjuk kerja sesuai Sangat Baik


prosedur
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum
2.2 Menghitung porsi dan Kriteria unjuk kerja:
hidangan makanan  Dalam meyajikan makanan diperlukan
persedian yang cukup bersih, tidak ada
kerusakan dari memasak yang tersedia
dalam temperatur yang tepat.
 Makanan ditentukan porsinya secara
benar dengan resep standar.
 Makanan dihidangkan tanpa tetesan dan
tumpahan dan disajikan dengan rapi dan
menarik sesuai dengan peraturana
perusahaan untuk hindangan tertentu.
 Makanan yang akan ditampilkan di area
publik harus dihidangkan dibawah
temperatur yang benar dengan sikap
yang menarik tanpa tetesan dan
tumpahan dan berikan perhatian pada
warna makanan.

menampilkan 4 kriteria unjuk kerja Sangat Baik


menampilkan 2-3 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
menampilkan <2 kriteria unjuk kerja Belum

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-11/15


Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Capaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
2.3 Bekerja dalam Kriteria unjuk kerja:
sebuah tim  Kerja tim antara seluruh staf pelayanan
pelayanan penyajian didemonstrasikan untukmemastikan
layanan makanan yang tepat dan
berkualitas.
 Kerja rutin dapur untuk layanan makanan
didemonstrasikan untuk memaksimalkan
mutu makanan dan meminimalkan
penundaan.
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja sesuai Sangat Baik
prosedur
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum
2.4 Merencanakan menu Kriteria unjuk kerja:
dan/atau strategi  Jenis-jenis menu ditentukan harganya
pemasaran untuk mendapat keuntungan yang
memuaskan dan persyaratan perusahaan
untuk menu yang seimbang berkaitan
dengan permintaan pelanggan.
 Ketika mengembangkan perencanaan
menu dan strategi pemasaran
ketersediaan jenis musiman diambil
laporannya.
 Karakterisitik utama dari ragam jenis
makanan yang berbeda digunakan untuk
menciptakan jenis menu baru.

menampilkan 3 kriteria unjuk kerja Sangat Baik


menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum
2.5 Menyiapkan, Kriteria unjuk kerja:
menyajikan jenis  Jenis-jenis makanan disiapkan sesuai
hidangan dan dengan resep standar.
menampilkan  Jenis makanan dimasak dalam ragam
persiapan awal dan sebagaimana yang ditentukan oleh
teknik memasak perusahaan.
 Teknik memasak didemosntrasikan
secara efektif dan diajarkan pada staf
lain.
menampilkan 3. kriteria unjuk kerja Sangat Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk kerja Baik

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-12/15


Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Capaian
Komponen Kompetensi
1 2 3 4
menampilkan 1 kriteria unjuk kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk kerja Belum
III Hasil
3.1 Mengevaluasi dan Kriteria unjuk hasil kerja:
melaporkan hasil  Petunjuk dihimpun sesuai dengan
pelaksanaan prosedur yang telah depakati.
kegiatan  Petunjuk dinterprestasikan pada tingkat
individu dan kelompok serta kekuatan
dan kelemahan dari system diidentifikasi

menampilkan 2 kriteria unjuk hasil kerja Sangat Baik


sesuai prosedur
menampilkan 2 kriteria unjuk hasil kerja Baik
menampilkan 1 kriteria unjuk hasil kerja Cukup Baik
tidak menampilkan kriteria unjuk hasil kerja Belum

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-13/15


Rubrik Penilaian Aspek Sikap

Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Tingkat
Komponen
1 2 3 4
Kecermatan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Mengerjakan tugas dengan teliti
 Berhati-hati dalam mengerjakan tugas
dan menggunakan peralatan
 Mampu menyelesaikan pekerjakan sesuai
dengan standar mutu
 Mampu menyelesaikan pekerjaan
pekerjaan sesuai dengan standar waktu

menampilkan 4 kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik


menampilkan 3 kriteria unjuk sikap kerja Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
menampilkan <2 kriteria unjuk sikap kerja Kurang
Kerapihan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Kerja dilaksanakan dengan aman
sehubungan sesuai prosedur.
 Perlengkapan pelindung diri dipakai dan
disimpan sesuai dengan prosedur
 Semua perlengkapan dan alat-alat
keselamatan digunakan sesuai dengan
kegunaannya.
 Tanda-tanda/simbol keselamatan dikenali
dan diikuti sesuai instruksi.
 Semua pedoman penanganan
dilaksanakan sesuai kebutuhan.
menampilkan 5 kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
menampilkan 3-4 kriteria unjuk sikap kerja Baik
menampilkan 3 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
menampilkan <3 kriteria unjuk sikap kerja Kurang
Kedisiplinan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Kerja dilaksanakan dengan aman
sehubungan sesuai prosedur.
 Perlengkapan pelindung diri dipakai dan
disimpan sesuai dengan prosedur
 Semua perlengkapan dan alat-alat
keselamatan digunakan sesuai dengan
kegunaannya.
 Tanda-tanda/simbol keselamatan dikenali
dan diikuti sesuai instruksi.
 Semua pedoman penanganan
dilaksanakan sesuai kebutuhan.

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-14/15


Komponen/Sub
No. Indikator Penilaian Tingkat
Komponen
1 2 3 4
menampilkan 5 kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik
menampilkan 3-4 kriteria unjuk sikap kerja Baik
menampilkan 3 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
menampilkan <3 kriteria unjuk sikap kerja Kurang
Ketenangan Kriteria unjuk sikap kerja:
 Semua prosedur kerja dilaksanakan
dengan tahapan yang sesuai
 Tahapan kerja dilaksanakan dengan aman
sehubungan sesuai prosedur.
 Perlengkapan pelindung diri digunakan
sesuai dengan kebutuhan
 Semua tahapan kerja dilaksanakan
dengan tenang

menampilkan 4 kriteria unjuk sikap kerja Sangat Baik


menampilkan 2-3 kriteria unjuk sikap kerja Baik
menampilkan 2 kriteria unjuk sikap kerja Cukup Baik
menampilkan <2 kriteria unjuk sikap kerja Kurang

4569-P1-18/19 Hak Cipta pada Kemdikbud PP-15/15

Anda mungkin juga menyukai