Anda di halaman 1dari 22

FORMULIR Kode Dok.

KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 1 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Bandung


Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Mata Pelajaran : Matematika
Kompetensi Keahlian : Semua Program
Kelas / Semester : XI / Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu
A. KOMPETENSI : 12 x 45 menit
INTI DAN KOMPETENSI DASAR
KOMPETENSI INTI : *)
1. Pengetahuan
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi tentang pengetahuan
faktual,konseptual, prosedural, dan metakognitif sesuai dengan bidang dan lingkup kajian
Matematika pada tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks pengembangan potensi
diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja, warga masyarakat nasional, regional dan
inetrnasional
2. Keterampilan
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan prosedur kerja yang
lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai dengan bidang kajian matematika
Menampilkan bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan standar
kompetensi kerja
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan memyaji secara efektif, kreatif, produktif,
kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan tugas spesifik di
bawah pengawasan langsung
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan, gerak mahir,
mwnjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan pengembangan dari yang
dipelajarinya di sekolah serta mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan
langsung
KOMPETENSI DASAR : *)
1. KD pada KI Pengetahuan
3.22 Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika
(pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan majemuk,
negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan)
2. KD pada KI Keterampilan
4.22 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika
matematika(pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana, pernyataan
majemuk , negasi pernyataan majemuk dan penarikan kesimpulan)

B. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


1. Indikator KD pada KI pengetahuan
3.22.1 Menjelaskan konsep pernyataan dan bukan pernyataan
3.22.2 Menentukan variable dari suatu pernyataan
3.22.3 Menjelaskan dan mencontohkan negasi pernyataan
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 2 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

3.22.4 Menentukan implikasi, biimpilkasi, konjungsi, disjungsi, konvers, invers


dan kontraposisi dari suatu pernyataan
3.22.5 Menganalisis nilai kebenaran dari suatu pernyataan majemuk
3.22.6 Menganalisis kesimpulan yang sah dari permasalahan penarikan
kesimpulan
2. Indikator KD pada KI keterampilan
4.22.1 Menggunakan konsep logika untuk menyelesaikan masalah kontekstual
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah berdiskusi dan menggali informasi, peserta didik dapat:
1. Memahami masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika matematika
dengan rasa ingin tahu
2. Menjelaskan konsep pernyataan dan bukan pernyataan dengan mandiri
3. Menentukan variable dari suatu pernyataan dengan kerja keras
4. Menjelaskan dan mencontohkan negasi pernyataan dengan mandiri
5. Menentukan implikasi, biimpilkasi, konjungsi, disjungsi, konvers, invers dan
kontraposisi dari suatu pernyataan dengan mandiri
6. Menganalisis nilai kebenaran dari suatu pernyataan majemuk dengan tanggung
jawab
7. Menganalisis kesimpulan yang sah dari permasalahan penarikan kesimpulan
dengan tanggung jawab
8. Menggunakan konsep logika untuk menyelesaikan masalah kontekstual dengan
tanggung jawab

D. MATERI PEMBELAJARAN
 Pernyataan
 Bukan pernyataan
 Pernyataan berkuantor
 Implikasi
 Biimplikasi
 Konjungsi
 Disjungsi
 Konvers
 Invers
 Kontraposisi
 Negasi pernyataan
 Negasi pernyataan majemuk
 Modus ponen
 Modus tolens
 Silogisme

E. PENDEKATAN, MODEL, DAN METODE


Pendekatan Pembelajaran : Pendekatan Saintifik
Model Pembelajaran : Discovery Learning
Metode : Diskusi kelompok
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 3 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN
1. Pertemun Kesatu : Pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat
tertutup
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 10 menit)
 Guru mengkondisikan kelas untuk berlangsungnya kegiatan pembelajaran
(salam pembuka, berdoa, cek kehadiran) dengan kondisi kelas dalam
keadaan bersih.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami konsep logika
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai selama proses pembelajaran
berlangsung.
 Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara klasikal
yang bersifat menuntun dan menggali kompetensi siswa tentang materi
logika.
 Membagi kelompok, terdiri dari 4 – 5 orang per kelompok
b. Kegiatan Inti ( 60 menit)
Fase-1 Memberikan stimulus
Creatif Learning
Mengamati
 Guru memberi kesempatan siswa untuk melakukan pengamatan masalah
 Siswa mencermati Masalah dan alternatif penyelesaiannya
 Siswa mendeskripsikan tentang bentuk logika dan contohnya yang
terdapat dalam masalah tersebut
 Siswa mengamati Masalah pada buku siswa/tayangan dan mencermati
alternatif penyelesaiannya
 Siswa mencermati contoh masalah tentang hal-hal yang berkaitan dengan
logika
Menanya
 Guru membimbing siswa agar mampu mengajukan pertanyaan tentang
hasil pengamatan masalah

Fase-2. Mengumpulkan Informasi


Critical Thinking
 Guru membagi siswa dalam kelompok-kelompok diskusi yang sudah
disusun sebelumnya.
 Siswa mengumpulkan informasi berkaitan dengan masalah
 Guru memperhatikan siswa dan mendorong siswa untuk terlibat aktif
dalam diskusi
 Guru mengamati diskusi siswa dan melakukan penilaian sikap dan
keterampilan

Fase-3. Mengolah data


FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 4 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Menanya
 Guru memberi stimulant agar siswa bertanya bagaimana membedakan
pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat tertutup
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk menentukan manakah pernyataan, bukan
pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat tertutup serta membimbing siswa
untuk membuatnya
 Siswa berdiskusi untuk membuat pernyataan, bukan pernyataan, kalimat
terbuka dan kalimat tertutup serta variable-variabel yang terkait
dengannya
 Siswa menyelidiki apakah pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka
dan kalimat tertutup yang dibuat benar memenuhi solusi dari
permasalahan

Fase-4. Mengolah data


Colaboration (Kerjasama)
Mengasosiasikan
 Siswa mendiskusikan Masalah pada Buku Siswa berkaitan dengan
pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat tertutup
sehingga dapat merumuskan langkah-langkah membuat pernyataan,
bukan pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat tertutup
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan konsep
yang diperolehnya untuk menyelesaikan masalah pada Uji Kompetensi
pada buku siswa
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan langkah-
langkah menentukan pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka dan
kalimat tertutup
 Siswa mendapatkan pengetahuan baru tentang alternatif jawaban/
penyelesaian dari buku-buku referensi yang perlu mendapat pembuktian
secara logis dari hasil pengumpulan data.

Fase-5. Verifikasi dan Generalissi


Comunication (mengkomunikasikan)
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk mengkaji kembali cara menyelesaikan
masalah yang berkaitan pernyataan, bukan pernyataan, kalimat terbuka
dan kalimat tertutup
Mengkomunikasikan
 Siswa membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi.
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya tentang pernyataan, bukan
pernyataan, kalimat terbuka dan kalimat tertutup dan penerapannya
dalam meneyelesaikan masalah yang berkaitan

c. Penutup ( 10 menit)
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 5 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan


membuat catatan penguasaan materi.
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
 Guru memberikan Penugasan tentang pernyataan, bukan pernyataan,
kalimat terbuka dan kalimat tertutup
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dan berpesan untuk mempelajari
implikasi, disjungsi dan konjungsi serta table kebenarannya untuk
pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru mengajak siswa untuk bersyukur kepada Allah SWT telah diberi
pengetahuan dengan ucapan Hamdalah bersama-sama.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

2. Pertemuan Kedua : Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table


kebenarannya
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 10 menit)
 Guru mengkondisikan kelas untuk berlangsungnya kegiatan pembelajaran
(salam pembuka, berdoa, cek kehadiran) dengan kondisi kelas dalam
keadaan bersih.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami konsep
Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai selama proses pembelajaran
berlangsung.
 Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara klasikal
yang bersifat menuntun dan menggali kompetensi siswa tentang materi
Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
 Membagi kelompok, terdiri dari 4 – 5 orang per kelompok

b. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Fase-1 Memberikan stimulus
Creatif Learning
Mengamati
 Guru memberi kesempatan siswa untuk melakukan pengamatan masalah
 Siswa mencermati masalah Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi
dan table kebenarannya dan alternatif penyelesaiannya
 Siswa mendeskripsikan tentang Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan
konjungsi dan table kebenarannya dan contohnya yang terdapat dalam
masalah tersebut
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 6 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Siswa mencermati contoh masalah membuat Implikasi, Biimplikasi,


disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
Menanya
 Guru membimbing siswa agar mampu mengajukan pertanyaan Implikasi,
Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya

Fase-2. Mengumpulkan Informasi


Critical Thinking
 Guru membagi siswa dalam kelompok-kelompok diskusi yang sudah
disusun sebelumnya.
 Siswa mengumpulkan informasi berkaitan dengan masalah Implikasi,
Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
 Guru memperhatikan siswa dan mendorong siswa untuk terlibat aktif
dalam diskusi
 Guru mengamati diskusi siswa dan melakukan penilaian sikap dan
keterampilan

Fase-3. Mengolah data


Menanya
 Guru memberi stimulant agar siswa bertanya bagaimana membedakan
Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk membuat Implikasi, Biimplikasi, disjungsi
dan konjungsi dan table kebenarannya
 Siswa berdiskusi membuat Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi
dan table kebenarannya
 Siswa menyelidiki apakah Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi
dan table kebenarannya benar memenuhi solusi dari permasalahan

Fase-4. Mengolah data


Colaboration (Kerjasama)
Mengasosiasikan
 Siswa mendiskusikan Masalah pada Buku Siswa berkaitan dengan
Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
sehingga dapat merumuskan langkah-langkah membuat Implikasi,
Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan konsep
yang diperolehnya untuk menyelesaikan masalah pada Uji Kompetensi
pada buku siswa
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan langkah-
langkah membuat Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan konjungsi dan table
kebenarannya
 Siswa mendapatkan pengetahuan baru tentang alternatif jawaban/
penyelesaian dari buku-buku referensi yang perlu mendapat pembuktian
secara logis dari hasil pengumpulan data.
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 7 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Fase-5. Verifikasi dan Generalissi


Comunication (mengkomunikasikan)
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk mengkaji kembali cara menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan Implikasi, Biimplikasi, disjungsi dan
konjungsi dan table kebenarannya
Mengkomunikasikan
 Siswa membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi.
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya tentang Implikasi, Biimplikasi,
disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya dan penerapannya dalam
meneyelesaikan masalah yang berkaitan dengan persamaan kuadrat
c. Penutup ( 10 menit)
 Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan
membuat catatan penguasaan materi.
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
 Guru memberikan Penugasan tentang menentukan Implikasi, Biimplikasi,
disjungsi dan konjungsi dan table kebenarannya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dan berpesan untuk mempelajari cara
membuat invers, konvers dan kontraposisi serta table kebenarannya pada
buku siswa untuk pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru mengajak siswa untuk bersyukur kepada Allah SWT telah diberi
pengetahuan dengan ucapan Hamdalah bersama-sama.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

3. Pertemuan Ketiga : Negasi pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta
table kebenarannya
a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 10 menit)
 Guru mengkondisikan kelas untuk berlangsungnya kegiatan pembelajaran
(salam pembuka, berdoa, cek kehadiran) dengan kondisi kelas dalam
keadaan bersih.
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami Negasi
pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta table kebenarannya
dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang akan
dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama proses pembelajaran
berlangsung.
 Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara
klasikal yang bersifat menuntun dan menggali kompetensi siswa tentang
materi Negasi pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta table
kebenarannya
 Membagi kelompok, terdiri dari 4 – 5 orang per kelompok
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 8 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

b. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Fase-1 Memberikan stimulus
Creatif Learning
Mengamati
 Guru memberi kesempatan siswa untuk melakukan pengamatan masalah
 Siswa mencermati Masalah pada buku siswa/tayangan/lembar kerja dan
alternatif penyelesaiannya
 Siswa mendeskripsikan Negasi pernyataan, Invers, konvers dan
kontraposisi serta table kebenarannya dan contohnya yang terdapat dalam
masalah tersebut
 Siswa mencermati contoh masalah Negasi pernyataan, Invers, konvers dan
kontraposisi serta table kebenarannya
Menanya
 Guru membimbing siswa agar mampu mengajukan pertanyaan tentang
hasil pengamatan masalah .

Fase-2. Mengumpulkan Informasi


Critical Thinking
 Guru membagi siswa dalam kelompok-kelompok diskusi yang sudah
disusun sebelumnya.
 Siswa mengumpulkan informasi berkaitan dengan masalah Negasi
pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta table kebenarannya
 Guru memperhatikan siswa dan mendorong siswa untuk terlibat aktif
dalam diskusi
 Guru mengamati diskusi siswa dan melakukan penilaian sikap dan
keterampilan

Fase-3. Mengolah data


Menanya
 Guru memberi stimulant agar siswa bertanya bagaimana membedakan
Negasi pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta table
kebenarannya
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk membuat Negasi pernyataan, Invers,
konvers dan kontraposisi serta table kebenarannya
 Siswa berdiskusi membuat Negasi pernyataan, Invers, konvers dan
kontraposisi serta table kebenarannya
 Siswa menyelidiki apakah Negasi pernyataan, Invers, konvers dan
kontraposisi serta table kebenarannya yang dibuat benar memenuhi solusi
dari permasalahan

Fase-4. Mengolah data


Colaboration (Kerjasama)
Mengasosiasikan
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 9 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Siswa mendiskusikan Masalah pada Buku Siswa berkaitan dengan cara


menentukan Negasi pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi serta
table kebenarannya
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan konsep
yang diperolehnya untuk menyelesaikan masalah pada Uji Kompetensi
pada buku siswa
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan langkah-
langkah menentukan Negasi pernyataan, Invers, konvers dan kontraposisi
serta table kebenarannya
 Siswa mendapatkan pengetahuan baru tentang alternatif jawaban/
penyelesaian dari buku-buku referensi yang perlu mendapat pembuktian
secara logis dari hasil pengumpulan data.

Fase-5. Verifikasi dan Generalissi


Comunication (mengkomunikasikan)
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk mengkaji kembali cara menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan Negasi pernyataan, Invers, konvers dan
kontraposisi serta table kebenarannya
Mengkomunikasikan
 Siswa membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi.
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya tentang Negasi pernyataan,
Invers, konvers dan kontraposisi serta table kebenarannya dan
penerapannya dalam meneyelesaikan masalah yang berkaitan dengannya.

c. Penutup ( 15 menit)
 Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan
membuat catatan penguasaan materi.
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
 Guru memberikan Penugasan tentang Negasi pernyataan, Invers, konvers
dan kontraposisi serta table kebenarannya
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dan berpesan untuk mempelajari negasi
pernyataan majemuk pada buku siswa untuk pembelajaran pada
pertemuan berikutnya.
 Guru mengajak siswa untuk bersyukur kepada Allah SWT telah diberi
pengetahuan dengan ucapan Hamdalah bersama-sama.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

4. Pertemuan Keempat: Negasi pernyataan majemuk


a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 15 menit)
 Guru mengkondisikan kelas untuk berlangsungnya kegiatan pembelajaran
(salam pembuka, berdoa, cek kehadiran) dengan kondisi kelas dalam
keadaan bersih.
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 10 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami Negasi
pernyataan majemuk dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang akan
dilakukan termasuk aspek-aspek yang dinilai selama proses pembelajaran
berlangsung.
 Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara
klasikal yang bersifat menuntun dan menggali kompetensi siswa tentang
materi Negasi pernyataan majemuk.
 Membagi kelompok, terdiri dari 4 – 5 orang per kelompok

b. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Fase-1 Memberikan stimulus
Creatif Learning
Mengamati
 Guru memberi kesempatan siswa untuk melakukan pengamatan masalah
 Siswa mencermati Masalah pada buku siswa/tayangan tentang Negasi
pernyataan majemuk dan alternatif penyelesaiannya
 Siswa mendeskripsikan tentang Negasi pernyataan majemuk dan
contohnya yang terdapat dalam masalah tersebut
 Siswa mencermati contoh Negasi pernyataan majemuk
Menanya
 Guru membimbing siswa agar mampu mengajukan pertanyaan tentang
hasil pengamatan masalah

Fase-2. Mengumpulkan Informasi


Critical Thinking
 Guru membagi siswa dalam kelompok-kelompok diskusi yang sudah
disusun sebelumnya.
 Siswa mengumpulkan informasi berkaitan dengan masalah Negasi
pernyataan majemuk
 Guru memperhatikan siswa dan mendorong siswa untuk terlibat aktif
dalam diskusi
 Guru mengamati diskusi siswa dan melakukan penilaian sikap dan
keterampilan

Fase-3. Mengolah data


Menanya
 Guru memberi stimulant agar siswa bertanya bagaimana menentukan
Negasi pernyataan majemuk
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk menemukan Negasi pernyataan majemuk
 Siswa berdiskusi mencari Negasi pernyataan majemuk
 Siswa menyelidiki apakah Negasi pernyataan majemuk yang diketemukan
benar memenuhi solusi dari permasalahan
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 11 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Fase-4. Mengolah data


Colaboration (Kerjasama)
Mengasosiasikan
 Siswa mendiskusikan Masalah pada Buku Siswa berkaitan dengan cara
menentukan Negasi pernyataan majemuk sehingga dapat merumuskan
langkah-langkah menentukan Negasi pernyataan majemuk
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan konsep
yang diperolehnya untuk menyelesaikan masalah pada Uji Kompetensi
pada buku siswa
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan langkah-
langkah menentukan Negasi pernyataan majemuk
 Siswa mendapatkan pengetahuan baru tentang alternatif jawaban/
penyelesaian dari buku-buku referensi yang perlu mendapat pembuktian
secara logis dari hasil pengumpulan data.

Fase-5. Verifikasi dan Generalissi


Comunication (mengkomunikasikan)
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk mengkaji kembali cara menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan Negasi pernyataan majemuk
Mengkomunikasikan
 Siswa membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi.
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya tentang Negasi pernyataan
majemuk dan penerapannya dalam meneyelesaikan masalah yang
berkaitan dengannya

c. Penutup ( 15 menit)
 Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan
membuat catatan penguasaan materi.
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
 Guru memberikan Penugasan tentang Negasi pernyataan majemuk
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dan berpesan untuk mempelajari
Penarikan kesimpulan pada buku siswa untuk pembelajaran pada
pertemuan berikutnya.
 Guru mengajak siswa untuk bersyukur kepada Allah SWT telah diberi
pengetahuan dengan ucapan Hamdalah bersama-sama.
 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

5. Pertemuan Kelima: Penarikan kesimpulan


a. Pendahuluan/Kegiatan Awal ( 15 menit)
 Guru mengkondisikan kelas untuk berlangsungnya kegiatan pembelajaran
(salam pembuka, berdoa, cek kehadiran) dengan kondisi kelas dalam
keadaan bersih.
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 12 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.


 Guru memberikan motivasi tentang pentingnya memahami konsep
Penarikan kesimpulan dalam kehidupan sehari-hari.
 Guru menginformasikan tentang proses pembelajaran yang akan dilakukan
termasuk aspek-aspek yang dinilai selama proses pembelajaran
berlangsung.
 Guru melakukan apersepsi dengan memberikan pertanyaan secara klasikal
yang bersifat menuntun dan menggali kompetensi siswa tentang materi
Penarikan kesimpulan.
 Membagi kelompok, terdiri dari 4 – 5 orang per kelompok

b. Kegiatan Inti ( 60 menit)


Fase-1 Memberikan stimulus
Creatif Learning
Mengamati
 Guru memberi kesempatan siswa untuk melakukan pengamatan masalah
 Siswa mencermati Masalah pada buku siswa/tayangan dan alternatif
penyelesaiannya
 Siswa mendeskripsikan tentang Penarikan kesimpulan dan contohnya
yang terdapat dalam masalah tersebut
 Siswa mencermati contoh masalah menentukan kesimpulan yang sah dari
suatu pernyataan
Menanya
 Guru membimbing siswa agar mampu mengajukan pertanyaan tentang
hasil pengamatan masalah.

Fase-2. Mengumpulkan Informasi


Critical Thinking
 Guru membagi siswa dalam kelompok-kelompok diskusi yang sudah
disusun sebelumnya.
 Siswa mengumpulkan informasi berkaitan dengan masalah Penarikan
kesimpulan
 Guru memperhatikan siswa dan mendorong siswa untuk terlibat aktif
dalam diskusi
 Guru mengamati diskusi siswa dan melakukan penilaian sikap dan
keterampilan

Fase-3. Mengolah data


Menanya
 Guru memberi stimulant agar siswa bertanya bagaimana membedakan
kesimpulan dari suatu modus ponen, modus tolens dan silogisme
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk menemukan kesimpulan dari suatu modus
ponen, modus tolens dan silogisme
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 13 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Siswa berdiskusi mencari kesimpulan dari suatu modus ponen, modus


tolens dan silogisme dari masing-masing permasalahan
 Siswa menyelidiki apakah kesimpulan dari suatu modus ponen, modus
tolens dan silogisme yang diketemukan benar memenuhi solusi dari
permasalahan

Fase-4. Mengolah data


Colaboration (Kerjasama)
Mengasosiasikan
 Siswa mendiskusikan Masalah pada Buku Siswa berkaitan dengan cara
menentukan kesimpulan dari suatu modus ponen, modus tolens dan
silogisme sehingga dapat merumuskan langkah-langkahnya
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan konsep
yang diperolehnya untuk menyelesaikan masalah pada Uji Kompetensi
pada buku siswa
 Dengan bekerja sama dalam kelompok diskusi siswa menerapkan langkah-
langkah menentukan kesimpulan dari suatu modus ponen, modus tolens
dan silogisme
 Siswa mendapatkan pengetahuan baru tentang alternatif jawaban/
penyelesaian dari buku-buku referensi yang perlu mendapat pembuktian
secara logis dari hasil pengumpulan data.

Fase-5. Verifikasi dan Generalissi


Comunication (mengkomunikasikan)
Mengasosiasikan
 Guru membimbing siswa untuk mengkaji kembali cara menyelesaikan
masalah yang berkaitan dengan kesimpulan dari suatu modus ponen,
modus tolens dan silogisme
Mengkomunikasikan
 Siswa membuat rangkuman dan kesimpulan hasil diskusi.
 Siswa mempresentasikan hasil diskusinya tentang kesimpulan dari suatu
modus ponen, modus tolens dan silogisme dan penerapannya dalam
meneyelesaikan masalah yang berkaitan dengannya

c. Penutup ( 15 menit)
 Siswa merefleksi penguasaan materi yang telah dipelajari dengan
membuat catatan penguasaan materi.
 Siswa saling memberikan umpan balik hasil evaluasi pembelajaran yang
telah dicapai.
 Guru memberikan Penugasan tentang penarikan kesimpulan
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dan berpesan untuk mempelajari dan
memahami kembali tentang penarikan kesimpulan untuk uji kompetensi
pembelajaran pada pertemuan berikutnya.
 Guru mengajak siswa untuk bersyukur kepada Allah SWT telah diberi
pengetahuan dengan ucapan Hamdalah bersama-sama.
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 14 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

 Guru mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan mengucapkan salam

G. ALAT/BAHAN DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Alat/bahan : LCD, Lembar penilaian
 Media Pembelajaran : Power Point

H. SUMBER BELAJAR
 Buku matematika Siswa Kelas XI, Kemendikbud tahun 2014
 Buku Referensi lain tentang persamaan kuadrat dan fungsi kuadarat

I. PENILAIAN PEMBELAJARAN
1. Teknik Penilaian
KD Teknik Penilaian Instrumen
3.22 Menganalisis masalah 1. Tes Tertulis 1. Soal tes tertulis
kontekstual yang 2. Lembar tugas dan
berkaitan dengan 2. Penugasan Lembar penilaian tugas
logika matematika
(pernyataan
sederhana, negasi
pernyataan
sederhana,
pernyataan majemuk,
negasi pernyataan
majemuk dan
penarikan
kesimpulan)
3. KD pada KI
Keterampilan

4.22 Menyelesaikan masalah 3. Tes praktik/ 3. Lembar soal praktik dan


kontekstual yang unjuk kerja Lembar observasi unjuk
berkaitan dengan kerja
logika
matematika(pernyataa
n sederhana, negasi
pernyataan sederhana,
pernyataan majemuk ,
negasi pernyataan
majemuk dan
penarikan kesimpulan)

2. Instrumen Penilaian
KISI-KISI DAN SOAL
Bidang Keahlian : Bisnis dan Manajemen
Program Keahlian : UPW
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 15 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Kompetensi Keahlian : UPW


Mata Pelajaran : Matematika
Kompetensi Dasar : 3.22 Menganalisis masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika
matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan
sederhana, pernyataan majemuk, negasi pernyataan majemuk
dan penarikan kesimpulan)pekerjaan kantor
4.22 Menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan logika
matematika (pernyataan sederhana, negasi pernyataan sederhana,
pernyataan majemuk , negasi pernyataan majemuk dan penarikan
kesimpulan)Penilaian Pengetahuan
Kompetensi Bentuk No
IPK Materi Indikator Soal
Dasar Soal Soal
3.22 3.22.1 Menjelaskan  Pernyataan Diberikan suatu Pilihan
Menganalisis konsep  Bukan pernyataan, ganda
masalah pernyataan dan pernyataan peserta didik
kontekstual bukan dapat:
 Pernyataan
yang pernyataan  Menentukan 1
berkaitan 3.22.2 Menentukan berkuantor mana yang
dengan variable dari  Implikasi merupakan
logika suatu  Biimplikasi pernyataan dan
bukan pernyataan
matematika pernyataan  Konjungsi
 Menentukan
(pernyataan 3.22.3 Menjelaskan  Disjungsi 2, 3
ingkaran
sederhana, dan  Konvers pernyataan
negasi mencontohkan
 Invers berkuantor
pernyataan negasi  Menentukan 4
sederhana, pernyataan  Kontraposisi
invers
pernyataan 3.22.4 Menentukan  Negasi  Menentukan 5
majemuk, implikasi, pernyataan konvers
negasi biimpilkasi,  Negasi  Menentukan 6
pernyataan konjungsi, pernyataan kontraposisi
majemuk disjungsi, majemuk  Menentukan 7–
dan konvers, invers kesimpulan yang 11
 Modus ssah
penarikan dan ponen  Menentukan
kesimpulan) kontraposisi 12
 Modus negasi dari
dari suatu konjungsi
pernyataan tolens 13
 Silogisme  Menentukan
3.22.5 Menganalisis negasi dari
nilai kebenaran disjungsi
dari suatu  Menentukan nilai 14,
pernyataan kebenaran 15
majemuk  Menentukan 16
3.22.6 Menganalisis ekivalensi dari
kesimpulan implikasi
yang sah dari  Menentukan 17
permasalahan negasi dari
implikasi
penarikan
 Menentukan nilai
kesimpulan 18
variable sehingga
pernyataan benar
 Menentukan nilai
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 16 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

kebenaran suatu 19
table
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 17 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Instrumen Soal Pengetahuan:


Kunci
No Soal Skor
Jawaban
1 Diantara kalimat-kalimat berikut ini yang merupakan pernyataan adalah ... C
a. 2x – 3 = 8
b. Untuk setiap x bilangan genap ada y bilangan ganjil
c. 8 mempunyai satu faktor ganjil
d. Kue itu rasanya enak sekali
e. Cuaca hari ini panas sekali

2 Ingkaran pernyataan “Beberapa peserta Ujian tidak membawa kalkulator” adalah C


...
a. Beberapa peserta Ujian membawa kalkulator
b. Ada peserta Ujian tidak membawa kalkulator
c. Semua Ujian membawa kalkulator
d. Tidak semua peserta Ujian tidak membawa kalkulator
e. Bukan peserta Ujian yang membawa kalkulator
3 Ingkaran dari pernyataan “Semua anak-anak suka bermain air.” Adalah … C
a. Tidak ada anak-anak yang suka bermain air.
b. Semua anak-anak tidak suka bermain air.
c. Ada anak-anak yang tidak suka bermain air
d. Tidak ada anak-anak yang tidak suka bermain air.
e. Ada anak-anak suka bermain air.
4 Invers dari pernyataan “Jika semua anak senang main air maka anak mudah A
sakit” adalah ...
a. Jika tidak semua anak tidak senang main air maka anak tidak mudah
sakit
b. Jika anak mudah sakit maka semua anak senang main air
c. Jika beberapa anak tidak senang main air maka anak mudah sakit
d. Jika anak tidak mudah sakit maka ada anak senang main air
e. Jika Ada anak tidak senang main air maka anak tidak mudah sakit
5 Konvers dari pernyataan “Jika 7 adalah bilangan prima maka 3 adalah bilangan B
ganjil” adalah ...
a. Jika 7 adalah bukan bilangan prima maka 3 adalah bukan bilangan
ganjil
b. Jika 3 adalah bilangan ganjil maka7 adalah bilangan prima
c. Jika 3 adalah bukan bilangan ganjil maka 7 adalah bukan bilangan
prima
d. Jika 7 adalah bilangan prima maka 3 adalah bukan bilangan ganjil
e. 7 adalah bilangan prima dan 3 adalah bilangan ganjil
6 Kontraposisi dari pernyataan “Jika beberapa orang tua tidak mampu B
membayar SPP maka semua siswa tidak mau sekolah” adalah ...
a. Beberapa orang tua siswa mampu membayar SPP dan semua siswa
mau sekolah
b. Jika ada siswa mau sekolah maka semua orang tua mampu bayar SPP
c. Jika semua orang tua tidak mampu membayar SPP maka ada siswa
mau sekolah
d. Jika Tidak semua orang tua siswa mampu bayar SPP maka beberapa
siswa mau sekolah
e. Ada siswa mau sekolah atau beberapa orang tua mampu bayar SP
7 Diketahuipremis-premis: E 1
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 18 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Kunci
No Soal Skor
Jawaban
1) Jika Marni rajin belajar atau patuh pada orang tua, maka ibu
membelikan sepatu baru.
2) Ibu tidak membelikan sepatu baru
Kesimpulan yang sah adalah …
a. Marni rajin belajar atau Marni patuh pada orang tua.
b. Marni rajin belajar dan Marni patuh pada orang tua.
c. Marni tidak rajin belajar atau Marni patuh pada orang tua.
d. Marni tidak rajin belajar dan Marni patuh pada orang tua.
e. Marni tidak rajin belajar dan Marni tidak patuh pada orang tua.
8 Diketahuipremis-premisberikut: C 1
Premis 1 : Jika Anik lulus ujian, maka ia kuliah di perguruan tinggi negeri.
Premis 2 : Jika Anik kuliah di perguruan tinggi negeri, maka Anik jadi
sarjana.
Premis 3: Anik bukan sarjana
Kesimpulan yang sah dari ketiga premis di atasadalah …
a. Anik lulus ujian
b. Anikkuliah di perguruantingginegeri
c. Aniktidak lulus ujian
d. Anik lulus ujiandankuliah di perguruantinggineger
e. iAnik lulus ujiandantidakkuliah
9 Diberikan premis-premis : C 1
Premis 1 : jika semua siswa SMA di DKI Jakarta lulus ujian, maka Pak
Gubernur DKI Jakarta sujud syukur
Premis 2 : Pak Gubernur DKI Jakarta tidak sujud syukur
Kesimpulan dari premis-premis tersebut adalah ...
A. Semua siswa SMA di DKI Jakarta lulus ujian
B. Semua siswa SMA di DKI Jakarta tidak lulus ujian dan Pak Gubernur
DKI Jakarta sujud syukur
C. Beberapa siswa SMA di DKI Jakarta tidak lulus ujian
D. Beberapa siswa SMA di DKI Jakarta tidak lulus ujian dan Pak Gubernur
DKI Jakarta tidak lulus ujian
E. Beberapa siswa SMA di DKI jakarta tidak lulus ujian atau Pak
Gubernur DKI Jakarta sujud syukur

10 Diberikan premis-premis : A 1
1) Jika saya lulus ujian nasional, maka ibu dan ayah bahagia
2) Jika ibu dan ayah bahagia maka saya tersenyum
Kesimpulan dari premis-premis tersebut adalah ....
A. Jika saya lulus ujian nasional, maka saya tersenyum
B. jika saya tersenyum, maka saya lulus ujian nasional
C. jika ibu dan ayah bahagia, maka saya tersennyum
D. jika saya tersenyum, maka ibu dan ayah bahagia
E. jika saya tidak lulus ujian nasional, maka saya tidak tersenyum
11 Diberikan premis-premis : C 1
1. Jika ujian nasional dimajukan, maka semua orang tua siswa
ketakutan
2. Ujian nasional dimajukan
kesimpulan dari premis-premis tersebut adalah …
A. Jika ujian nasional dimajukan, maka semua orang tua siswa
ketakutan
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 19 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Kunci
No Soal Skor
Jawaban
B. U1jian nasional dimajukan atau beberapa orang tua siswa tidak
ketakutan
C. semua orang tua siswa ketakutan
D. beberapa orang tua siswa tidak ketakutan
E. Ada siswa yang tidak gelisah dan ada orang tua siswa yang tidak
ketakutan
12 Negasi dari pernyataan “Hari ini tidak hujan dan saya tidak membawa payung” E 1
adalah …
a. Hari ini hujan tetapi saya tidak membawa payung
b. Hari ini tidak hujan tetapi saya membawa payung
c. Hari ini tidak hujan atau saya tidak membawa payung
d. Hari ini hujan dan saya membawa payung
e. Hari ini hujan atau saya membawa payung
13 Negasi dari pernyataan “ semua bilangan genap habis dibagi 2 atau saya tidak B 1
senang matematika” adalah ...
a. Ada bilangan genap tidak habis dibagi 2 dan saya tidak senang
matematika
b. Beberapa bilangan genap tidak habis dibagi 2 dan saya senang
matematika
c. Tidak semua bilangan genap habis dibagi 2 atau saya tidak senang
matematika
d. Saya tidak senang matematika dan semua bilangan genap habis
dibagi 2
e. Saya senang matematika atau semua bilangan genap habis dibagi 2
14 Jika diketahui pernyataan p benar dan q salah maka pernyataan di bawah ini D 1
yang benar adalah ....
a. p ⇒ q d. ~p ⇒ q
b. ~p ∨ q e. ~p ∧ ~q
c. ~p ∧ q
15 Dua pernyataan p dan q dengan p bernilai benar dan q bernilai salah, B 1
pernyataan majemuk di bawah ini bernilai benar, kecuali ...
a. p ∨ q d. ~p ∧ q
b. p ∧ q e. ~(p ⟺q)
c. ~p ⇒q

16 Pernyataan yang ekivalen dengan pernyataan “jika nelayan tidak menangkap B 1


ikan maka tidak ada ikan di pasar” adalah ...
a.Nelayan tidak menangkap ikan atau ada ikan di pasar
b. Nelayan menangkap ikan atau ada ikan di pasar
c. Nelayan menangkap ikan dan tidak ada ikan di pasar
d. Jika nelayan menangkap ikan maka ada ikan di pasar
e. jika tidak ada ikan di pasar maka nelayan tidak mengkap ikan
17 Negasi dari “Jika penguasaan matematika rendah maka negara akan semakin 1
tertinggal” adalah ...
a. Jika penguasaan matematika tidak rendah maka negara tidak akan
tertinggal
b. Jika negara tidak akan tertinggal maka penguasaan matematika tidak
rendah
c. Penguasaan matematika tidak rendah dan negara tidak akan tertinggal
d. penguasaan matematika rendah atau negara tidak akan tertinggal
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 20 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Kunci
No Soal Skor
Jawaban
e. Negara akan tertinggal atau penguasaan matematika rendah

18 Tentukan nilai x agar pernyataan berikut menjadi benar. a. x = 6 3


a. jika 2x – 5 = 7 maka 6 adalah bilangan genap b. x = -7/4
b. 4x + 10 = 3 dan dalam 1 minggu ada 7 hari c. x = 5/7
c. dua buah diagonal belah ketupat tidak saling tegak lurus atau 8 – 7x =
13
19 1. Isilah kolom kosong berikut dengan nilai kebenarannya. 5
p q

Jumlah skor 25

a. Penilaian Keterampilan

KISI KISI PENILAIAN KETERAMPILAN

Nama Sekolah : SMK Negeri 3 Bandung Kelas/semester :XI/ganjil


Tahun ajaran : 2018/2019 Mata Pelajaran : Matematika
Jenis penilaian : Keterampilan

Bentuk Instrumen
Kompetensi Teknik
IPK Materi Daftar Skala
Dasar Penilaian
Cek Penilaian
4.22 4.22.1 Logika 1. Kinerja √
Menyelesaikan Menggunakan 2. Portofolio
masalah konsep logika
kontekstual untuk
yang berkaitan menyelesaikan
dengan logika masalah
matematika kontekstual
(pernyataan
sederhana,
negasi
pernyataan
sederhana,
pernyataan
majemuk ,
negasi
pernyataan
majemuk dan
penarikan
kesimpulan)
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 21 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : Matematika


Kelas/Semester : XI/Ganjil
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Waktu Pengamatan : 2 x 45 menit (2 JP)

Indikator terampil menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang
berkaitan dengan dimensi tiga.
1. Kurang terampil jika sama sekali tidak menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang
relevan yang berkaitan dengan konsep dimensi tiga.
2. Terampil jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan
masalah yang relevan yang berkaitan dengan dimensi tiga tetapi belum tepat.
3. Sangat terampil jika menunjukkan adanya usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan
masalah yang relevan yang berkaitan dengan dimensi tiga sudah tepat.

Bubuhkan tanda √ pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan


Keterampilan
Menerapkan konsep/ prinsif dan strategi pemecahan
No Nama Siswa
masalah
KT T ST
1
2
3
4

Keterangan :
KT : Kurang Terampil (60 – 75)
T : Terampil (76 – 85)
ST : Sangat Terampil (85 – 100)

b. Penilaian sikap
Jurnal Perkembangan Karakter
Hari/Tanggal:
No. Nama Kls Sikap yang unggul/unik Sikap yang perlu bimbingan
FORMULIR Kode Dok. KUR/PRP/FO-001
Status Revisi 03
RENCANA PELAKSANAAN
Halaman 22 dari 7
PEMBELAJARAN
Tanggal Berlaku 1 Desember 2017

Bandung, ...................................
Mengetahui,
Kepala SMK Negeri 3 Bandung Guru Mata Pelajaran,

Dra, Euis Purnama, M.M.Pd. __________________________


NIP. 19610816 198803 2 003 NIP.NUPTK.................................

Anda mungkin juga menyukai