Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL KEGIATAN

PROGRAMME
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017
I. LATAR BELAKANG
Laparoskopi merupakan suatu kemajuan teknologi di dunia medis yang
mana merupakan suatu pencerahan di dunia kesehatan terkhususnya di bidang
bedah. Yang mana hadirnya teknik laparoskopi telah meningkatkan harapan
masyarakat akan pendekatan bedah dengan invasif minimal. Pendekatan
laparoskopik terhadap pasien merupakan pendekatan yang cukup aman namun
juga memiliki indikasi dan kontra indikasi tersendiri, sehingga pengetahuan
tenaga medis terkait teknik ini sangat penting untuk selalu diupdate, terkait
pengambilan keputusan terapi dan edukasi pasien tentang pandekatan minimal
invasif tersebut.
Selain itu, perlu adanya peningkatan keterampilan tenaga medis dalam
tindakan perawatan luka dalam hal ini teknik jahit luka. Oleh karena itu workshop
mengenai laparoskopi dan advanced suturing menjadi kegiatan penting untuk
dilakukan secara berkala guna mengembangkan ketrampilan dan pengetahuan
tenaga medis.

II. TUJUAN DAN MANFAAT KEGIATAN


Adapun tujuan dan manfaat kegiatan ini yakni:
1. Meningkatkan pengetahuan dan keterampilan peserta mengenai dasar-dasar
laparoskopi dan Advanced Suturing
2. Mengetahui dasar-dasar laparoskopi dan Advanced Suturing\

III. NAMA KEGIATAN


3rd WORKSHOP PBEI – ELSA Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course

IV. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Waktu : Rabu, 18 Januari 2017 – Jumat,20 Januari 2017
Tempat : RSUD Dr. M. Haulussy Ambon
Swiss-Belhotel – Ambon

V. PESERTA
Sasaran peserta pada acara ini adalah dokter bedah, dokter umum, perawat
mahasiswa.

VI. SUSUNAN PANITIA


(terlampir)

VII. SUSUNAN ACARA


(terlampir)

Sponsored by :
VIII. RINCIAN ANGGARAN
(terlampir)

IX. PENUTUP
Demikianlah proposal 3rd WORKSHOP PBEI – ELSA Basic Laparoscopic &
Advanced Suturing Course ini kami sampaikan. Kami selaku panitia telah
berusaha sebaik-baiknya untuk menyusun serangkaian kegiatan ini. Kami mohon
maaf apabila ada kata-kata yang kurang berkenan. Harapan kami agar acara ini
dapat terselenggara dengan baik dan mendapat dukungan dari pihak fakultas,
sponsor-sponsor, dan teman-teman mahasiswa. Atas perhatian dan dukungan yang
diberikan, kami ucapkan terima kasih.

Sponsored by :
LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL
PROGRAMME
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course

Ambon, Januari 2017


Mengetahui dan menyetujui,

Sponsored by :
Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA PENYELENGGARA

3rd WORKSHOP PBEI – ELSA


Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017

Pelindung : 1. Gubernur Provinsi Maluku

2. Rektor Universitas Pattimura

3. Ketua IDI Wilayah Ambon

Penasehat : 1. Perhimpunan Bedah Endo-Laparoskopi Indonesia

(PBEI)

2. Ketua Pengurus Pusat Persatuan Dokter Spesialis

Bedah Indonesia (PABI)

3. Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Pattimura

4. Direktur RSUD Dr.M Haulussy Ambon

Ketua : dr. Jacky Tuamelly, Sp.B(K) Trauma., FINACS

Ketua 1 (Simposium) : dr. Achmad Tuahuns, Sp.B.,FINACS

Ketua 2 (Workshop dan Live Streaming) : dr. Helfi Nikijuluw, Sp.B-KBD

Sekretariat dan Humas :

Sekretaris : dr. Ubaidillah, Sp.B

Anggota : 1. dr. Beatrice Tanudjaja

2. Anastasia E Ohoiulun

3. Auldrich Huka

4. Emelia Rasako

5. Lidya Ruhulesin

Bendahara : dr. Elvida Christi I T.,Sp.B.,M.Biomed

Sponsored by :
Bendahara 1 : dr. Helendra Taribuka

Bendahara 2 : Valentine Hursepuny

Bendahara 3 : Merlyn Rumthe

Seksi Ilmiah

Ketua : dr. Sherlly Wattimury

Anggota :

1. Simposium : 1. dr. Anastasya Tentua

2. Anastasia E Ohoiulun

3. Irene Letty

2. Workshop dan Live Streaming : 1. dr. Leonard Phillipus

2. Jesli

3. Marthen Matakupan

4. Beytriks H G Pattiasina

Seksi Akomodasi dan Transportasi

Ketua : dr. Djanuar Fitriadi,Sp.B

Anggota : 1. Alberth Aitonan,S.Kep

2. Z. Uniberua, Amd.Kep

3. Marlon Soselisa

4. Fitri Ayu Namadullah

5. Widya Ambari

6. Jenny Valensia Latupeirissa

7. Baron Rankoratat

Seksi Dokumentasi

Ketua : dr. Hutri, Sp.B

Anggota 1. dr. Yoasa

Sponsored by :
2. Merlyn Rumthe

3. Emi G Saiya

4. Beytriks H G Pattiasina

Seksi Konsumsi

Ketua : dr. Yanita N Ursula

Anggota : 1. dr. Nadia Manalu

2. Dorina Tabaleku, AMD.Kep

3. Fatma Haitami

4. Ida Amsiyati

5. Feylens Delfiga

Seksi Registrasi

Ketua : dr. Elvida Christi I T.,Sp.B.,M.Biomed

Anggota : 1. Merlyn Rumthe

2. Valentine Hursepuny

Sponsored by :
Lampiran 2

SUSUNAN ACARA
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017

Wednesday, January 18th, 2017


Skill Training Lab
Venue : RSUD Dr. M. Haulussy
Ambon

08.30 – 09.00 Registration

09.00 – 10.30 Interactive Discussion over the E-learning Modules


(Basic Priciples of Lap Surgery,Instrumentation,
Access, Suturing)

10.30 – 11.00 Lunch Break

11.00 – 12.30 Hands-On on Wet Tissue (All Faculty)


- Basic Coordination Skills in Dry-Box
- Basic Skill: dissection, cutting, etc
- Suturing: Extra and Intra-corporeal Knotting
- Specimen Retrieval

12.30 – 13.00 Lunch Break

16:00 Certification

Sponsored by :
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017

Tuesday, January 19th, 2017


Symposium (Theme : Minimal Invasive Surgery)
Venue : Swiss-Belhotel - Ambon

09.00 – 09.15 Registration


09.15 – 09.30 Opening Ceremony
Chairman The College of Surgeons of Indonesia
By: Dr. Kiki Lukman, dr. M(Med)Sc., FCSI
Speech Indonesian General Surgeon Society Ambon
By : ……………
Speech Endoscopic and Laparoscopic Surgeons of Asia
By: Davide Lomanto, MD
Chairman Indonesia Society of Endo-Laparoscopic Surgeons
By: Dr. Errawan R. Wiradisuria, SpB-KBD, M.Kes

SESSION I Moderator:
Allen, MD / Dr. Donald Aronggear, SpB

09.15 –09.30 Minimally Invasive Surgery in Maluku


Oleh : Dr. Jacky, SpB
09.30 – 09.45 Minimally Invasive Surgery in Indonesian
Oleh : Dr. Errawan Wiradisuria, SpB-KBD, M.Kes
09.45 – 10.00 Recent Advanced in Minimally Surgery
Oleh: Dr. Davide Lomanto
10.00 – 10.15 Surgical Endoscopy
Oleh : DR. Dr. Reno Rudiman, MSc, SpB-KBD

SESSION II Moderator :
DR. Dr. Alsen Arlan, SpB-KBD /
DR. Dr. Ketut Sudartana, SpB-KBD

10.15 – 10.30 Laparoscopic Cholecystectomy


Oleh: DR. Dr. Ronald E. Lusikooy, SpB-KBD
10.30 – 10.45 Laparoskopik pada Perforasi Ulkus Peptikum
Oleh : Dr. M Iqbal Rivai, SpB-KBD
10.45 - 11.00 Laparoscopic Inguinal Hernia
Oleh : Dr. Barlian Sutedja, SpB
11.00 - 12.00 DISCCUSION
12.00 – 13.00 LUNCH BREAK
13.00 – 15.00 Live Surgery and Interactive Discussion (2 cases)
Surgeons: Dr. Davide Lomanto, Dr. Barlian Sutedja, SpB
Tentative cases (2 cases) :
- Laparoscopic Cholecystectomy
- Laparoscopic Incisional Hernia
- Laparoscopic Inguinal Hernia

Sponsored by :
PROGAMME
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017

Friday, January 20th, 2017


Meeting Organization

Sponsored by :
Lampiran 3

RINCIAN ANGGARAN
3rd WORKSHOP PBEI – ELSA
Basic Laparoscopic & Advanced Suturing Course
AMBON, MALUKU – INDONESIA , January 18-19, 2017

NO KETERANGAN WILAYAH RUPIAH KET


I Biaya Tiket BBRAUN
1 Dr. Davide Lumanto
2 Dr. Allen
3 Dr. Kiki Lukman 5.000.000
4 Dr. Errawan 5.000.000
5 Dr. Barlian 5.000.000
6 Dr. Nurhayat 5.000.000
7 Dr. Reno 5.000.000
8 Dr. Ronald 5.000.000
9 Dr. Alsen 5.000.000
10 Dr. Iqbal 5.000.000
11 Dr. Achmad Luthfi 5.000.000
12 Dr. Ketut 5.000.000
13 Dr. Sumaryono 5.000.000
14 Dr. Wifanto 5.000.000
15 Surti (PBEI) 5.000.000
16 Ayu Muchtar (Kolegium) 5.000.000
total tiket keseluruhan Rp. 70.000.000

Biaya Hotel swissbell-


II Ambon (per mlm= Rp. OLYMPUS
1 Dr. Davide Lumanto Rp.
2 Dr. Allen
3 Dr. Kiki Lukman
4 Dr. Errawan
5 Dr. Barlian
6 Dr. Nurhayat
7 Dr. Reno
8 Dr. Ronald
9 Dr. Alsen
10 Dr. Iqbal
11 Dr. Achmad Luthfi
12 Dr. Ketut

Sponsored by :
13 Dr. Sumaryono
14 Dr. Wifanto
15 Surti (PBEI)
16 Ayu Muchtar (Kolegium)

Workshop "SUTURING & OYLMPUS, PBEI &


4 KNOTTING" = Hands on AMBON
- Peserta Ahli Bedah= 15
orang Ambon
- Endotrainer = 5set Olympus
- Paha Ayam Ambon
- Piring Ambon
- Baki Ambon
- Instrument PBEI
- Benang PBEI
- Endolop PBEI
- Materi Suturing & Knotting PBEI
- Sertifikat PBEI
- Namatage : Peserta,
faculty, Panitia, Sponsor PBEI

5 LIVE DEMO & SUPERVISI


- Tower Olympus
- RSUD Ambon
- Kamar Operasi Ambon
Ambon &
- Keperluan Operasi Olympus
- Pasien Ambon

6 TOUR PULAU AMBON Rp. OLYMPUS


- Hotel
- Transportasi
- dll

SIMPOSIUM (HOTEL -
7 SWISSBELL) Rp PANITIA LOKAL
- Ball Room Ambon
- Peserta (dokter bedah,
dokter umum, mahasiswa,
dokter puskesmas) Ambon

Sponsored by :
- MC Ambon
- Spanduk Ambon
- Backdrop Ambon
PBEI. Ambon,
- Brosur Olympus
- Simposium Kit Ambon
- Perlengkapan Presentasi Ambon
- Logo Sponsor PBEI
- Logo RS, Logo IDI PBEI
- Sertifikat (Peserta, panitia,
Sponsor) PBEI
- Namatage (peserta,
panitia, sponsor) PBEI
- Papan MC PBEI
- Booth Sponsor (meja +
kursi ) Ambon
- Souvenir untuk pembicara Ambon

Sponsored by :

Anda mungkin juga menyukai