Anda di halaman 1dari 6

Nama: Ahmad Jamil Amar

Kelas konversi Semester 1.


Mata kuliah : maternitas
KASUS
Ny.B usia 55 tahun datang berobat ke poli dan dianjurkan untuk opname dengan keluhan
nyeri abdomen dan mual. Setelah dilakukan pengkajian ditemukan data subjektif, klien
mengeluh nyeri pada perut, klien mengeluh mual, klien juga mengeluh nafsu makannya
berkurang serta sering bertanya tentang penyakitnya. Untuk data objektifnya ditemukan adanya
keluarnya darah dari jalan lahir, ekspresi wajah nampak meringis, porsi makan tidak dihabiskan,
ekspresi wajah nampak cemas dengan tanda-tanda vital : TD:110/70 mmHg, N:100x/menit,
P:20x/menit, S:36oC, BB sebelum sakit 85 kg, saat sakit 50 kg.

DATA FOKUS
Data Subjektif Data Objektif
a. Klien mengeluh nyeri pada perut a. Tampak adanya keluar darah dari jalan
b. Klien mengeluh mual lahir
c. Klien juga mengeluh nafsu makannya b. Ekspresi wajah nampak meringis
berkurang c. Porsi makan tidak dihabiskan
d. Klien bertanya tentang penyakitnya d. Ekspresi wajah nampak cemas
e. Klien gelisah
f. Tanda-tanda vital :
TD:110/70 mmHg,
N:100x/menit,
P:20x/menit,
S:36oC,
BB sebelum sakit:85 kg, saat sakit:50 kg.

ANALISA DATA
No Data fokus penyebab Masalah
1. Data subjektif: Agen pencedera Nyeri akut
- Klien mengeluh nyeri pada perut fisiologis (siklus
Data objektif: menstruasi yang
- Ekspresi wajah nampak meringis berubah)
- Frekuensi nadi meningkat
(100x/menit)
- Klien gelisah
- Tampak adanya keluar darah dari
jalan lahir
- Nafsu makan berubah (Porsi makan
tidak dihabiskan)
- TTV: TD:110/70 mmHg,
P:20x/menit, S:36oC (tidak ada
peningkatan)
2. Data subjektif: Faktor psikologis Defisit Nutrisi
- Klien mengeluh mual (stress, keengganan
- Klien juga mengeluh nafsu untuk makan)
makannya berkurang
Data objektif:
- Terjadi perubahan berat badan (BB
sebelum sakit:85 kg, saat sakit:50
kg.)
- Porsi makan tidak dihabiskan

3. Data subjektif Kurang terpapar Ansietas


- Klien meras bingung dengan dengan informasi
penyakitnya
- Klien selalu bertanya tentang
penyakitnya
- Klien juga mengeluh nafsu
makannya berkurang
Data Objektif
- Ekspresi wajah nampak cemas
- Klien gelisah
- Frekuensi nadi meningkat
(100x/menit)
- TTV: TD:110/70 mmHg,
P:20x/menit, S:36oC (tidak ada
peningkatan)

DIAGNOSA, KRITERIA HASIL DAN INTERVENSI


No DIAGNOSA KRITERIA HASIL INTERVENSI
1. Nyeri akut Tingkat nyeri menurun Dengan 1. Manajemen Nyeri
Observasi
berhubungan kriteria hasil:
- Identifikasi, karakteristik,
dengan agen - Keluhan nyeri menurun durasi, frekuensi, kualitas
dan intensitas nyeri
cedera fisiologis skala 5
- Identifikasi skala nyeri
(siklus menstruasi - Meringis menurun skala 5 - Identifikasi respon nyeri non
verbal
yang berubah) - Gelisah menurun skala 5
Terapeutik
- Mual menurun skala 5 - Berikan teknik
nonfarmakologis untuk
- Frekuensi nadi membai
mengurangi rasa nyeri
skala 5 - Fasilitasi istrahat dan tidur
Edukasi
- Nafsu makan membaik
- Jelaskan penyebab, periode,
skala 5 dan pemicu nyeri
- Jelaskan strategi meredakan
- Anoreksia menurun skala 5
nyeri
- Ajarkan teknik
nonfarmakologis untuk
mengurangi rasa nyeri
Kolaborasi
- Kolaborasi pemberian
analgetik jika perlu
2. Terapi relaksasi
Observasi
- Identifikasi penurunan
tingkat energi,
ketidakmampuan
berkonsentrasi, atau gejala
lain yang mengganggu
kempuan kognitif
- Identifikasi teknik relaksasi
yang pernah efektif
digunakan
- Identifikasi kesediaan,
kemampuan, dan
penggunaan teknik
sebelumnya
- Periksa ketegangan otot,
frekuensi nadi, tekanan
darah, dan suhu sebelum
dan sesudah latihan
- Monitor respons terhadap
terapi relaksasi
Terapeutik
- Ciptakan lingkungan tenang
dan tanpa gangguan dengan
pencahayaan dan suhu
ruang nyaman, jika
memungkinkan
- Berikan informasi tertulis
tentang persiapan dan
prosedur teknik relaksasi
Edukasi
- Jelaskan tujuan, manfaat,
batasan, dan jenis relaksasi
yang tersedia
- Jelaskan secara rinci
intervensi relaksasi yang
dipilih
- Anjurkan mengambil posisi
yang nyaman
- Anjurkan rileks dan
merasakan sensasi relaksasi
- Anjurkan sering
mengulangi atau melatih
teknik yang dipilih
- Demonstrasikan dan latih
teknik relaksasi
2. Defisit nutrisi Status nutrisi membaik dengan 1. Manajemen nutrisi
Observasi
berhubungan kriteria hasil:
- Identifikasi status nutrisi
dengan faktor - Porsi makan yang - Identifikasi makanan yang
disukai
psikologis (stress, dhabiskan meningkat skala
- Monitor berat badan
keengganan untuk 5 Terapeutik
- Sajikan makanan secara
makan) - Berat badan membaik skala
menarik dan suhu yang
5 sesuai
- Berikan makanan tinggi
- Frekuensi makan membaik
serat untuk mencegah
skala 5 konstipasi
- Nafsu makan membaik - Berikan makan tinggi kalori
dan tinggi protein
skala 5
Edukasi
- Anjurkan posisi duduk
- Ajarkan diet yang
diprogramkan
Kolaborasi
- Kolaborasi dengan ahli gizi
untuk menentukan jumlah
kalori dan jenis nutrian
yang dibutuhkan

3. Ansietas Tingkat ansiets menurun dengan 1. Reduksi ansietas


Observasi
berhubungan kriteria hasil:
- Identifikasi saat tingkat
dengan kurang - Verbalisasi kebingungan ansietas berubah
- Identifikasi kemampuan
terpapar informasi menurun skala 5
mengambil keputusan
- Verbalisasi khawatir akibat - Monitor tanda-tanda
ansietas
kondisi yang dihadapi
Terapeutik
menurun skala 5 - Ciptakan suasana terapeutik
untuk menumbuhkan
- Perilaku gelisah menurun
kepercayaan
skala 5 - Temani pasien untuk
mengurangi kecemasan,
jika memungkinkan
- Pahami situiasi yang
membuat ansietas
- Dengarkan dengan penuh
perhatian
- Gunakan pendekatan yang
tenang dan meyakinkan
Edukasi
- Jelaskan prosedur, termasuk
sensasi yang mungkin
dialami
- Informasikan secara faktual
mengenai diagnosis,
pengobatan, dan prognosis
- Anjurkan keluarga untuk
tetap bersama pasien, jika
perlu
- Latih teknik relaksasi
Kolaborasi
- Kolaborasi pemberian obat
antiansietas jika perlu
2. Konseling
Observasi
- Identifikasi kemampuan
dan beri penguatan
- Identifikasi perilaku
keluarga yang
mempengaruhi pasien
Terapeutik
- Bina hubungan terapeutik
berdasarkan rasa percaya
dan penghargaan
- Berikan empati, kehangatan
dan kejujuran
- Tetapkan tujuan dan lama
hubungan konseling
- Berikan privasi dan
pertahankan kerahasiaan
- Fasilitasi untuk
mengidentifikasi masalah
Edukasi
- Anjurkan mengekspressikan
perasaan
- Anjurkan membuat daftar
alternatif penyelesaian
masalah

Anda mungkin juga menyukai