Anda di halaman 1dari 1

Nama : Yuli Rachma

NIM : 022235304

1. Jelaskan perbedaan tanggung jawab auditor independen dengan tanggung jawab


manajemen dalam audit laporan keuangan? Mengapa hal itu begitu penting?

Jawaban :

tanggung jawab manajemen adalah menyajikan laporan keuangan baik posisi keuangan, hasil
dari operasi, maupun laporan arus kas secara wajar.
tanggung jawab auditor adalah mengaudit laporan keuangan serta mengumpulkan bukti yg
kompeten untuk memberikan pendapat atas laporan keuangan klien
hal ini penting, apabila terdapat kesalahan dan kecurangan hal tersebut merupakan kesalahan
manajemen bukan kesalahan auditor.

2. KAP Arthur and Andersen mtelah melanggar etika profesi akuntan. hal ini terjadi ketika
kasusnya dengan perusahaan enron.

Jawaban :

Enron merupakan perusahaan energi yang melakukan diversifikasi usaha bisnis keuangan.
Bangkrutnya enron disebabkan karena tidak berjalannya proses bisnis karena jatuhnya credit
rating enron. jatuhnya credit rating enron disebabkan ketika konsolidasi ulang tercatat ada utang
yang tidak dilaporkan dalam neraca (off balance sheet) sebesar $1,2 M dan melakukan window
dressing dg menaikkan pendapatan $600 juta. Ketidak cocokan ini menyebabkan nilai ekuitas
enron jatuh seketika. 
KAP Arthur Andersen turut dipersalahkan karena telah membantu melakukan rekayasa laporan
keuangan enron dan melakukan pemusnahan surat elektronik dan dokumen terkait audit enron.

Terima kasih

Yuli Rachma (022235304)

Anda mungkin juga menyukai