Anda di halaman 1dari 2

Kacang hijau merupakan jenis biji-bijian yang berukuran kecil dengan warna hijau

yang khas. Biasanya kacang hijau diolah menjadi bubur kacang hijau, kecambah,
atau selai kacang untuk teman makan roti atau untuk isian berbagai macam kue.

Meskipun berukuran kecil ternyata kacang hijau memiliki segudang manfaat untuk
kesehatan tubuh. Kacang hijau memiliki kandungan gizi yang lengkap seperti
kalsium, zat besi, kalium, fosfor, folat, vitamin B, vitamin A, vitamin C, magnesium,
karbohidrat dan beragam nutrisi lainnya.

Dengan kandungan gizi yang lengkap maka tak heran bila banyak orang menyukai
kacang hijau. Di bawah ini ada 10 manfaat kacang hijau salah satunya

1. Baik untuk Penderita Diabetes

Penyakit diabetes merupakan kondisi di mana hilangnya kemampuan tubuh untuk


mengendalikan kadar gula darah. Untuk itu penderita diabetes harus mengatur pola
makan karena jika tidak kadar gula dalam tubuh akan mengalami kenaikan drastis.
Kadar gula yang tidak stabil dapat membahayakan kesehatan tubuh.

2. Mengontrol Berat Badan

Selain bermanfaat untuk mengontrol kadar gula bagi penderita diabetes kacang
hijau juga merupakan makanan yang bisa bersahabat dengan kamu yang sedang
menjalani program penurunan berat badan.

Mengonsumsi kacang hijau dipercaya dapat mengontrol nafsu makan, apabila


nafsu makan telah terkontrol maka otomatis hal itu dapat menjaga berat badan
tetap ideal. Sebab kacang hijau merupakan salah satu jenis makanan yang kaya
akan kandungan serat dan protein.

Anda mungkin juga menyukai