Anda di halaman 1dari 3

Nama: Nurul Fahlina

Nim : PO0320218060
MK : Keperawatan Komunitas

1. Perawat Y melakukan pengkajian sebuah kecamatan didapat kan data terjadi


90 kasus campak pada anak di bawah umur 15 tahun, kondisi lingkungan
kecamatan tersebut kumuh,rumah penduduk berdekatan, sebagian besar anak
mengalami gizi kurang bahkan buruk. Apakah intervensi prioritas yang perlu
dilakukan perawat?
a. Imunisasi masal
b. Pendidikan kesehatan
c. Pemeberian makan tambahan
d. Pengelolahan lingkungan sehat
2. Terjadi kasus baru TBC sebanyak 30 kasus yang berasal dari pemukiman
industry, apakah tindakan prioritas dalam menghadapi maslah tersebut?
a. Pemeriksaan BTA seluruh warga pemukiman industry
b. Periksa BTA saluran industry
c. Periksa BTA bagi kontak serumah
d. Anjurkan waraga untuk memeriksakan BTA
3. Perawat G melaksanakan pengkajian keperwatan komunitas di desa B,
terdapat dapat 35% masyarakat usia produktif menderita hipertensi sedang-
berat. Kader kesehatan menyebutkan 10% dari penderita stroke dan 3% dari
penderita megalami stroke berulang; masyarakat terbiasa dengan makan
makanan yang digoreng dan berlemak. 20% penderita hipertensi jarang
periksa kesehatan di desa tersebut. 90% memiliki kebiasaan merokok. 30%
penderita hipertensi mengatakan mereka sudah pasrah dengan keadannya
dan kehidupannya. Tidak ada kegiatan pendidikan dan penyuluhan di
wilayah tersebut.
Pertanyaan soal
Apakah intervensi keperawatan utama pada kasus diatas?
a. Berikan pendidikan kesehatan pencegahan
b. Motivasi peningkatan kesiapan pembelajaran pencegahan
c. Motivasi mengikuti pembelajaran kelompok
d. Mediasi system kesehatan bagi kelompok
4. Perawat melakukan pengkajian disuatu desa dan di dapatkan data: 35%
masyarakat ternyata menderita hipertensi:30% masih produktif, 10%
penderita hipertensi pernah mengalami stroke ringan, penduduk desa biasa
makan dengan makanan asin dan tinggi natrium: banyak pemilik warung
menjual ikan asin dan laris di desa tersebut; karakterristik masyarakat 39%
pendidikan tidak lulus SD; kader kesehatan; 80% bekerja sebagai petani;
kader kesehatan mengatakan 80% masyarakat tidak pernah verolahraga.
Pertanyaan soal
Apakah masalah keperawatan pada kasus tersebut?
a. Ketidakefektifan manajemen kesehatan
b. Kesiapan untuk meningkatkan pengetahuan
c. Ketidakefektian pemeliharaan kesehatan
d. Deficit pengetahuan komunitas
5. Telah ditemukan kasus didalam suatu wiyah yaitu: 30% ibu hamil
mengalami HIV positif; 10% bayi yang dilahirkan HIV positif ; 60% ibu
melahirkan menyusui bayinya; kader kesehatan mengatakan belum
mendapatkan informasi kesehatan mengenai bahaya HIV.
Pertanyaan soal
Apakah topik pendidikan kesehatan yang utama pada kasus diatas
a. Persalina bagi ibu dengan HIV
b. Dampak pemberian ASI dangan ibu HIV
c. Pencegahan penularan HIV
d. Lingkungan kondusif bagi anggota keluarga dengan HIV
6. Anda adalah seorang perawat komunitas di suatu klinik homecare,
melakukan skrining kejadian AIDS. Hasil skrining menunjukkan 1 orang
remaja positif. Apa tindakan yang paling tepat anda lakukan?
a. Meminta klien untuk ditemani anggota keluarga sebelum menjelaskan
hasil tesnya
b. Menyarankan klien untuk melakuakan skrining lanjutan seperti western
blot
c. Memanggil anggota keluarga klien untuk memberitahukan hasil tes klien
d. Mengkaji riwayat klien, focus pada perilaku beresiko tinggi
7. Pengkajian didalam suatu desa menunjukkan data: 33% masyarakat
mengalami hipertensi; 25% masih produktif, 20% mengalami stroke ringan;
455% pendidikan tidak tamat SD; masyarakat biasanya menyediakan
keseharian dengan makanan tinggi natrium dan masakan asin; masyarakat
belum pernan diberikan pendidikan ataupun informasi tantang kesehatan.
Pertanyaan soal
Apakah peran utama perewat pada kasus terebut?
a. Counselor
b. Educator
c. Motivator
d. Care giver
8. Model ini membahas tentang aktivitas keperawatan yang ditunjukan kepada
penekanan penurunan stress dengan memperkuat garis pertahanan diri secra
fleksibel atau normal maupun resisten
Model konseptual keperawatan diatas adalah ?
a. Selfcare model
b. Adaptation model
c. Health care system model
d. Environmental model

Anda mungkin juga menyukai