Anda di halaman 1dari 16

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH :

PENDIDIKAN & PROMOSI KESEHATAN (2 SKS)


SEMESTER GANJIL TA. 2020/2021
MAHASISWA INTAKE D III REGULER
(PROGRAM B’2020)

Dosen Pengampu :

1. Agus Sri Banowo, S.Kp., M.PH (Koord. MK)


2. Fitra Yeni, S.Kp., MA
3. Feri Fernandes, Ns., M.Kep., SpKepJ
4. Mahathir, Ns. M.Kep., SpKepKom

FAKULTAS KEPERAWATAN
UNIVERSITAS ANDALAS
2020
RANCANGAN PEMBELAJARAN

Mata Kuliah : Pendidikan dan Promosi Kesehatan SKS : 2 (T : 2)

GAMBARAN MATA AJAR


Mata kuliah ini membahas konsep pendidikan kesehatan pada klien sebagai individu maupun
kelompok di klinik dan di komunitas dengan pendekatan pendidikan kesehatan, mengkaji.
prinsip dan metode pembelajaran, mengkaji kebutuhan belajar klien, menyusun rencana
pengajaran, melaksanakan pendidikan kesehatan dan mengevaluasi hasil pendidikan kesehatan
pada lingkup asuhan keperawatan.

CAPAIAN PEMBELAJARAN
Setelah menyelesaikan mata ajar ini, mahasiswa mampu :
1) Menjelaskan konsep dasar pendidikan
2) Menjelaskan konsep dasar pendidikan kesehatan
3) Menjelaskan prinsip-prinsip pendidikan kesehatan
4) Menjelaskan proses belajar di dalam pendidikan kesehatan
5) Menjelaskan metode pendidikan kesehatan
6) Menjelaskan & membuat media pendidikan kesehatan
7) Menjelaskan konsep/macam-macam teori perubahan perilaku dalam kesehatan
8) Menjelaskan aplikasi teori perubahan perilaku dalam program promosi kesehatan
9) Menjelaskan dan menetapkan strategi perencanaan dalam pendidikan kesehatan
10) Menjelaskan dan menetapkan strategi pelaksanaan dalam pendidikan kesehatan
11) Menjelaskan dan menetapkan strategi evaluasi dalam pendidikan kesehatan.
12) Membuat sebuah perencanaan pembelajaran, metode pembelajaran yang digunakan, media
yang digunakan serta membuat evalausi capaian pembelajaran
13) Membuat sebuah perencanaan pembelajaran, metode pembelajaran yang digunakan, media
yang digunakan serta membuat evalausi capaian pembelajaran
14) Membuat sebuah perencanaan pembelajaran, metode pembelajaran yang digunakan, media
yang digunakan serta membuat evalausi capaian pembelajaran
Rencana kegiatan pembelajaran mingguan

Minggu ke Kemampuan akhir Materi/ pokok Bahasan Strategi Latihan yang Kriteria Bobot
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan penilaian
(indikator)
1 Mahasiswa mengetahui 1. RPS dan Kontrak - -
pokok bahasan, metode Perkuliahan Diskusi kelompok
pembelajaran, capaian 2. Pembagian kelompok kecil topik-topik
Ceramah, diskusi
pembelajaran, referensi 3. Penjelasan Tugas perkuliahan
dan penilaian mandiri dan tugas berikutnya
kelompok
2 Mahasiswa mampu 1. Pengertian paedagogik Tugas 1: Ppt 10%
Tugas baca dan
menjelaskan konsep 2. Pengertian andragogik Konsep dasar Presentasi
pembuatan ppt
dasar pendidikan 3. Proses pendidikan pendidikan dan
(mandiri),
4. Faktor-faktor pendidikan keaktifan
dilanjutkan dengan
5. Komponen pendidikan dalam
Ceramah Dosen,
6. Lingkungan pendidikan diskusi
dan diskusi
3 Mahasiswa mampu 1. Pengertian Tugas baca dan Tugas 2: Ppt 10%
menjelaskan konsep pendidikan kesehatan pembuatan ppt Konsep dasar Presentasi
dasar pendidikan 2. Tujuan penkes (mandiri), pendidikan dan
kesehatan 3. Ruang lingkup dilanjutkan dengan kesehatan keaktifan
penkes Ceramah Dosen, dalam
4. Pentingnya penkes dan diskusi diskusi
5. Konsep
pembelajaran penkes
6. Ilmu-ilmu bantu
penkes
Minggu ke Kemampuan akhir Materi/ pokok Bahasan Strategi Latihan yang Kriteria Bobot
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan penilaian
(indikator)

4 Mahasiswa mampu 1. Prinsip pendidikan Tugas baca dan Ppt 10%


menjelaskan prinsip- kesehatan pembuatan ppt Presentasi
prinsip pendidikan 2. Peranan pendidikan (mandiri), dan
kesehatan kesehatan dilanjutkan dengan keaktifan
3. Konsep pendidikan Ceramah Dosen, dalam
kesehatan dan diskusi diskusi
4. Proses pendidikan
kesehatan
5. Tempat pelaksanaan
pendidikan kesehatan
6. Aspek sosbud dalam
penkes
5 Mahasiswa mampu 1. Pengertia Tugas baca dan Tugas 4: Ppt 10%
menjelaskan proses n belajar pembuatan ppt Konsep proses Presentasi
belajar di dalam 2. Proses (mandiri), belajar di dalam dan
pendidikan kesehatan belajar dilanjutkan dengan pendidikan keaktifan
3. Ciri-ciri Ceramah Dosen, kesehatan dalam
kegiatan belajar dan diskusi diskusi
4. Teori
proses belajar
5. Kualitas
hubungan belajar
mengajar pada klien
6 Mahasiswa mampu 1. Pengertian metode Tugas baca dan Tugas 5: Ppt 10%
menjelaskan dan 2. Metode penkes pembuatan ppt Konsep Metode Presentasi
menerapkan metode individual (mandiri), pendidikan dan
pendidikan kesehatan 3. Metode penkes dilanjutkan dengan kesehatan keaktifan
kelompok Dll Ceramah Dosen, dalam
dan diskusi diskusi
Minggu ke Kemampuan akhir Materi/ pokok Bahasan Strategi Latihan yang Kriteria Bobot
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan penilaian
(indikator)
7. Mahasiswa mampu 1. Pengertian media Tugas baca dan Tugas 6: Ppt 10%
menjelaskan dan 2. Manfaat media pembuatan ppt Media Pendidikan Presentasi
membuat media 3. Macam2 media (mandiri), Kesehatan dan
pendidikan kesehatan 4. Sasaran yang dicapai dilanjutkan dengan Pratikum : Pembuatan
media. Ceramah Dosen, Membuat Media Media
5. Merencanakan dan dan diskusi Pendidikan Penkes
menggunakan media Kesehatan
8 Capaian pembelajaran Pokok bahasan 1 – 7 UTS - 35%
pokok bahasan 1 – 7

9 Mahasiswa mampu 1. Pengertian perilaku Tugas baca dan Tugas 7: Ppt 10%
menjelaskan konsep dan 2. Prosedur pembentukan pembuatan ppt Konsep dan teori- Presentasi
teori-teori perubahan perilaku (mandiri), teori perubahan dan
perilaku dalam kesehatan 3. Bentuk perilaku dilanjutkan dengan perilaku dalam keaktifan
4. Perilaku kesehatan Ceramah Dosen, kesehatan dalam
5. Faktor yang mempenga dan diskusi diskusi
ruhi perilaku sehat
6. Adopsi dan inovasi

10 Mahasiswa mampu Ceramah, diskusi Tugas 8: Ppt 10%


menjelaskan dan Konsep ranah Presentasi
mengaplikasikan konsep peilaku dan
dan teori-teori perubahan keaktifan
perilaku dalam kesehatan dalam
diskusi

11 Membuat sebuah 1. Mengkaji kebutuhan Ceramah, diskusi Tugas 9: Role play, 10%
perencanaan belajar Konsep pendidikan simulasi,
Minggu ke Kemampuan akhir Materi/ pokok Bahasan Strategi Latihan yang Kriteria Bobot
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan penilaian
(indikator)
pembelajaran, metode 2. Mengkaji faktor kesehatan dalam microteachi
pembelajaran yang predisposisi keperawatan ng (Tugas
digunakan, media yang 3. Mengkaji kesiapan fisik mandiri)
digunakan serta evalausi 4. Mengkaji kesiapan klien dan
capaian pembelajaran untuk belajar keaktifan
dalam
diskusi

12 Membuat sebuah Setelah mengikuti Ceramah, diskusi Tugas 10: Role play, 10%
perencanaan perkuliahan mahasiswa Konsep kebutuhan simulasi,
pembelajaran, metode diharapkan dapat: belajar klien microteachi
pembelajaran yang 1. Mengkaji kebutuhan ng (Tugas
digunakan, media yang belajar mandiri)
digunakan serta evalausi 2. Mengkaji motivasi klien dan
capaian pembelajaran untuk belajar keaktifan
3. Mengkaji penerimaan dalam
konsep baru diskusi
13 Membuat sebuah 1. Pengertian perencanaan Ceramah, diskusi Pratikum: Role play, 10%
perencanaan 2. Syarat membuat Pembuatan Satuan simulasi,
pembelajaran, metode perencanaan penkes Acara Pengajaran microteachi
pembelajaran yang 3. Membuat tujuan (SAP)) ng (Tugas
digunakan, media yang 4. Membuat kriteria mandiri)
digunakan serta evalausi keberhasilan dan
capaian pembelajaran keaktifan
dalam
diskusi
14 Membuat sebuah 1. Pengertian pelaksanaan Ceramah, diskusi, Pratikum: Role play, 35%
perencanaan 2. Strategi pelaksanaan role play Microteaching simulasi,
pembelajaran, metode penkes microteachi
pembelajaran yang 3. Memilih metode yang ng (Tugas
Minggu ke Kemampuan akhir Materi/ pokok Bahasan Strategi Latihan yang Kriteria Bobot
yang diharapkan Pembelajaran dilakukan penilaian
(indikator)
digunakan, media yang tepat mandiri)
digunakan serta evalausi 4. Memilih media yang dan
capaian pembelajaran tepat keaktifan
dalam
diskusi
15 Membuat sebuah Setelah mengikuti Ceramah, diskusi, Pratikum: Role play, 35%
perencanaan perkuliahan mahasiswa role play Microteaching. simulasi,
pembelajaran, metode diharapkan dapat: microteachi
pembelajaran yang 1. Pengertian evaluasi ng (Tugas
digunakan, media yang 2. Jenis evaluasi penkes mandiri)
digunakan serta evalausi 3. Ukuran keberhasilan dan
capaian pembelajaran dalam penkes keaktifan
dalam
diskusi
16
UJIAN AKHIR SEMESTER
(Microteaching)
EVALUASI

Sistem pada mata kuliah ini akan terdistribusi sebagai berikut :

1. Tugas Individu :
a. Pembuatan Ppt setiap topik pertemuan/perkuliahan : 10%
b. Membuat Rancangan : Satuan Acara Pembelajaran/Penyuluhan (SAP) : 20%
c. Ujian Tengah Semester : 35%
d. Ujian Akhir Semester : 35%

Sumber Bacaan/ Referensi :

1. Davies, M. and W. Macdowall, 2006, Health Promotion Theory, Open University Press
2. Green, L.W. and M.W. Kreuter, Health Promotion Planning An Educational and
Environmental Approach, 2000, Mayfield Publish Company
3. Notoatmojo, S., 2002, Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku, Rineka Cipta
4. Fishard B. 2001. Inovatitive teaching strategies in nursing. 3 edition. Marylend: Aspen
Publication
5. Saiful s.2005. Konsep dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta
6. Suliha, et.al. 2001. Pendidikan Kesehatan Dalam Keperawatan. Jakarta: EGC
7. Referensi lain yang terkait
FORMAT RANCANGAN TUGAS MANDIRI (PPT, PAPER/MAKALAH)

Nama mata kuliah : Pendidikan dan Promosi Kesehatan


SKS :2
Fakultas : Keperawatan Unand
Mahsiswa : Intake D III Reguler (Program B’2020)

A. TUJUAN TUGAS :
Membuat makalah sesuai dengan yang telah ditentukan

B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek garapan : Teori dan konsep tentang hal terkait yang telah ditentukan
b. Batasan yang harus dikerjakan :
Melakukan analisa terhadap topik yang diberikan dengan pendekatan tinjauan
teoritis yang lengkap mencakup semua aspek terkait
c. Metode/cara pengerjaan (Acuan cara pengerjaan)
- Melakukan analisa terhadap metode yang diberikan dan dijabarkan teori-teori
yang berkaitan secara detail
- Menuliskan hasil analisis model dalam makalah yang ditulis lengkap dengan
referensi yang dirujuk
- Membuat power point (ppt) presentasi
d. Deskripsi luaran tugas yang dihasilkan :
- paper hasil analisis yang berasal dari berbagai sumber yang kemudian dijilid
dan dikumpulkan dengan ketentuan penulisan : maksimal 10 halaman dengan
spasi 1,5 font Time new roman 12

C. KRITERIA PENILAIAN
1. Ketepatan analisis
2. Kreativitas
3. Daya tarik komunikasi : Komunikasi tertulis
GRADING SCHEME

KRITERIA 1 : KETAJAMAN ANALISIS

dimensi Sangat memuaskan Batas Kurang Di Bawah SKOR


memuaskan Memuaskan Standard
Ketersediaan Lengkap dan Lengkap, dengan Cukup lengkap, Kurang lengkap, Jurnal yang
konsep yang integrative jumlah referensi jurnal yang jurnal yang diacu diacu kurang
diacu dengan jumlah diatas 10 jurnal diacu antar 5 -10 kurang dari 5 dari 2 dan tidak
referensi diatas buah buah ada rangkuman
10 jurnal
Ketajaman Rangkuman Rangkuman Rangkuman Rangkuman Tidak ada
Analisis yang dapat yang dibuat yang dibuat tidak rangkuman
dibuat dapat dapat digunakan mampu menggambarkan
menunjukan untuk menarik menunjukan dengan jelas
faktor yang kesimpulan secara deskriptif faktor yang
mempengaruhi tentang faktor faktor yang mempengaruhi
perubahan yang mempeengaruhi perubahan
perilaku dengan berpengaruh proses perilaku
tepat dan perubahan
lengkap perilaku

KRITERIA 2 : KREATIFITAS

DIMENSI Sangat Memuaskan Batas Kurang Di bawah SKOR


Memuaskan Memuaskan standard
Penyajian Orisinildan sangat Orisinil, walau Cukup menarik, Desain yang Desain tidak
Presentasi menarik, dapat kurag desain sering dibuat sudah menarik dan asal
membuat orang lain memanggil kita lihat sering dilihat dibuat
terinspirasi orang untuk
melihat
KRITERIA 3 : Komunikasi Tertulis

DIMENSI Sangat Memuaskan Batas Kurang Di bawah SKOR


memuaskan memuaskan standar
Bahasa Paper Bahasa Bahasa Bahasa Informasi dan Tidak ada hasil
menggugah menambah deskripsi, tidak data yang
pembaca untuk informasi terlalu disampaikan
mencari tau menambah tidak menarik
konsep lebih pengetahuan dan
dalam membingungkan
Kerapihan Paper Paper dibuat Paper cukup Dijilid biasa Dijilid namun Tidak ada hasil
dengan sangat menarik, walau kurang rapi
menarik dan tidak terlalu ,
menggugah mengandung
semangat
membaca
Lembar Pengamatan Pembelajaran

Micro Teaching
Nama pengamat:
Tanggal:
Mahasiswa yang diobservasi:
Mata Kuliah

BUKTI
NO. ASPEK YANG DIAMATI YA TD (DESKRIPSI SINGKAT FAKTA YANG
TERAMATI)
A RPP
B STRATEGI PEMBELAJARAN
1 Apakah apersepsi dan penyampaian tujuan dilaksanakan?
Apakah kegiatan pembelajaran menunjukkan suasana yang
2
menyenangkan dan mendorong antusias peserta didik?
Apakah kegiatan pembelajaran mendorong peserta didik
3 untuk berpikir tingkat tinggi (kegiatan untuk menjawab
pertanyaan mengapa dan bagaimana)?

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong peserta didik


4
menemukan konsep atau membangun pemahaman sendiri?

Apakah kegiatan pembelajaran mendorong interaksi antara


5
pengajar, peserta didik, sumber belajar?
Apakah kegiatan pembelajaran memberikan kesempatan
6
peserta didik untuk mengungkapkan pendapat?
Apakah pembelajaran mendorong peserta didik mengalami
7
dan melakukan kegiatan secara langsung?
Apakah ada variasi metode pembelajaran? Jika ya,
8
sebutkan!
Apakah kegiatan refleksi untuk menemukan pesan moral
9
dari kegiatan pembelajaran?
10 Apakah kesimpulan dan penguatan diberikan?
C MANAJEMEN KELAS
1 Apakah tata tertib kelas ada dan diterapkan dengan baik?
Apakah kelas ditata dengan baik sehingga memudahkan
2
mobilitas, interaksi, dan komunikasi dalam kelas?
Apakah instruksi untuk setiap kegiatan disampaikan
3
dengan jelas?
Apakah waktu untuk setiap langkah kegiatan dikelola
4
dengan baik?
Apakah bahan dan peralatan pembelajaran dikelola dengan
5 baik dari segi jumlah, penataan, dan penggunaannya sehingga
semua siswa terlayani dengan baik.
REKAPITULASI HASIL PENGAMATAN

No. Aspek Kesimpulan Rekomendasi Nilai


Kekuatan :
A RPP

( Nilai Maks 25)


Hal yang perlu diperbaiki :

B Strategi Kekuatan :
Pembelajaran

(Nilai Maks 50) Hal perlu diperbaiki:

C Manajemen Kelas Kekuatan :

(Nilai Maks 25)


Hal perlu diperbaiki:

Total Hasil Penilaian Pengamatan

Tanda Tangan Pengamat

_____________________
Jadwal Perkuliahan

Hari/Tanggal Jam Pert.


Ruang Pokok bahasan Pengajar
ke

09.20- - Penjelasan RPS


Senin, 7 Sep I ASB
11.00 - Konsep dasar pendidikan
Senin, 14 Sep 09.20- - Konsep dasar, proses dan metode pendidikan kesehatan
11.00 II - Menjelaskan proses belajar di dalam pendidikan kesehatan ASB
Senin, 21 Sep 09.20- - Metode-metode dalam pendidikan kesehatan
III ASB
11.00
Senin, 28 Sep 09.20- - Penggunaan media (sebagai alat bantu) dalam pendidikan kesehatan
IV ASB
11.00 - Macam dan jenis media dalam pendidkan dan promosi kesehatan
Senin, 5 Okt 09.20- - Konsep Promosi Kesehatan
V ASB
11.00 - Perencanaan dalam program promosi kesehatan
Senin, 12 Okt 09.20- - Pendidikan Kesehatan dan Promosi Kesehatan
VI Rhey
11.00 - Keterkaitan/hubungan Pendidkan Kesehatan dan Promosi Kesehatan
Senin, 19 Okt 09.20- - Konsep Perilaku dalam kesehatan
VII Rhey
11.00 - Teori-teori perubahan perilaku dalam kesehatan
TIM
Ujian Tengah Semester
09.20- - Hubungan teori2 perubahan perilaku dengan perubahan perilaku
Senin, 9 Nov 11.00 VIII pada individu, kelompok dan masyarakat dalam konteks promosi FF
kesehatan
09.20- - Teori perubahan perilaku dalam hubungannya dengan pendidikan
Senin, 16 Nov IX FF
11.00 kesehatan/keperawatan)
09.20- - Membuat sebuah perencanaan dalam pendidikan
Senin, 23 Nov 11.00 X kesehatan/keperawatan (Dalam tataran/setting klinik, community, FF
sekolah dan tempat kerja)
09.20- - Menjelaskan dan menetapkan strategi perencanaan dalam pendidikan
Senin, 30 Nov 11.00 XI kesehatan (Dalam tataran/setting klinik, community, sekolah dan FY
tempat kerja)
09.20- - Menjelaskan dan menetapkan strategi pelaksanaan dalam pendidikan
Senin, 7 Des 11.00 XII kesehatan (Dalam Tataran/setting klinik, community, sekolah dan FY
tempat kerja)
09.20- - Menjelaskan dan menetapkan strategi evaluasi dalam pendidikan
Senin, 14 Des 11.00 XIII kesehatan (Dalam Tataran/setting klinik, community, sekolah dan FY
tempat kerja)
09.20- -
Senin, 21 Des XIV FY
11.00
UjianAkhir Semester
TIM
Ket :
ASB : Agus Sri Banowo
Rhey : Mahathir
FF : Feri Fernandes
FY : Fitra Yeni

Anda mungkin juga menyukai