Anda di halaman 1dari 13

UNIVERSITAS GUNADARMA

FAKULTAS TEKNOLOGI INDUTRI


JURUSAN / PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Semester Tgl Penyusunan
Bobot (sks)
PRAKTIKUM FISIKA DASAR 2 IT042114 1 2 18 September 2019
Otorisasi Nama Koordinator Pengembang RPS Koordinator Bidang Keahlian (Jika
Ka PRODI
Ada)

Eko Susetyo Yulianto, ST., MT Dr. RR. Sri Poernomo Sari, MT

. .
Capaian Pembelajaran CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi)Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah
(CP) CPPS1 Kemampuan menguasai konsep teoretis sains, aplikasi matematika rekayasa, prinsip-prinsip rekayasa (engineering fundamentals),
sains rekayasa dan perancangan rekayasa yang diperlukan untuk analisis dan perancangan sistem mekanika (mechanical system) serta
komponen- komponen yang diperlukan;

CPPS7 Kemampuan menerapkan pemikiran logis , kritis ,sistematis, kreatif dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu
pengetahuan dan teknologi

CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)


CPMK 1 Kemampuan dalam melakukan penelitian, eksperimen termasuk dalam analisis.
CPMK 2 Kemampuan untuk menafsirkan data, mengidentifikasi, merumuskan, dan memecahkan masalah- masalah sistem mekanika.
CPMK 14 Kemampuan menerapkan pemikiran logis, kritis dan sistematis.

CPMK 15 Kemampuan menerapkan pemikiran kreatif dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implemen tasi ilmu pengetahuan dan
teknologi
Diskripsi Singkat MK Mata kuliah ini adalah praktikum penunjang dari mata kuliah fisika dasar dimana dilakukan percobaan atau eksperimen dari materi praktikum fisika
dasar
Bahan Kajian / Materi 1. Mekanika
Pembelajaran 2. Listrik
3. Panas kalor
4. Optik
5. Mekanika Modulus Young
6. Ayunan Puntir
7. Koefesien Kekentalan Zat Cair
8. Elektrolisa
9. Konstanta Joule
10. Koefisien Muai Linier
11. Daya Hantar Panas
12. Polarimeter
13. lensa
14. Kisi Difraksi
Daftar Referensi Utama: Utama:
1. David Halliday & Robert Resnick,Fisika, edisi 3 jilid 1, terjemahan: Pantar Silaban, Erwin Sucipto, Erlangga, Jakarta, 1996
2. Ganiyanti A. S.,Mekanika,FMIPA UI
3. Giancoli.C, Douglass, Fisika 1,edisi 4,terjemahan : Cuk Imawan dkk,Erlangga, Jakarta, 1997
4. Sears, Zemansky, Fisika Untuk Universitas1, terjemahan : soedarjana, Amir Achmad, Binacipta, Bandung,1994
5. Tipler, Paul A., Fisika untuk sains &Teknik, edisi 3, terjemahan: Lea Prasetio, Rachmad W. Adi, Erlangga, Jakarta 1998
6. Umar Yahdi, Pengantar Fisika Mekanika, Diktat Kuliah, Gunadarma, Jakarta
Media Pembelajaran Perangkat lunak: Perangkat keras :
- Notebook danLCDProjector
Nama Dosen Pengampu
Eko Susetyo Yulianto, ST., MT

Matakuliah prasyarat -
(Jika ada)
Mata kuliah: Praktikum Fisika Dasar 2 (IT042114) / 1sks

CAPAIAN PEMBELAJARAN MATA KULIAH PRAKTIKUM FISIKA DASAR 2 :


Kemampuan dalam melakukan penelitian, eksperimen termasuk dalam analisis.
Kemampuan untuk menafsirkan data, mengidentifikasi, merumuskan, dan memecahkan masalah – masalah sistemmekanika.
Kemampuan menerapkan pemikiran logis, kritis dan sistematis..
Kemampuan menerapkan pemikiran kreatif dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implemen tasi ilmu pengetahuan dan
teknologi
EVALUASI AKHIR SEMESTER (mg ke 16)
[CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Memahami dan mengerti serta dapat [CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Mengerti dan memahami serta dapat
Mempelajari garis-garis spektra atom dengan metode difraksi Menentukan dsudut putar jenis larutan optik aktif dengan
Menentukan panjang gelombang () cahaya tampak dari suatu sumber menggunakan polarimeterMenentukan kosentrasi larutan optik aktif
dengan menggunakan kisi difraksi dengan menggunakan polarimeter
(mg ke 15). (mg ke 13,14).
EVALUASI TENGAH SEMESTER (mg ke 11)
[CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Mahasiswa dapat Menentukan Daya Hantar [CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Mengerti dan memahami perhitungan
Panas (K) dari sebuah lembaran yang mempunyai daya hantar lemah. serta Menentukan jarak fokus dari lensa positif, negatif dan lensa
(mg ke 8). gabungan Mempelajari lensa gabungan(mg ke 9,10-12).

[CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Memahami dan mengerti dalam Mengukur [CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Mampu menganalisa dan menghitung serta
Koefisien Muai Linier berbagai batang logam. (mg ke 7) Menentukan besarnya konstanta Joule.
(mg ke 6)

[CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Memahami adanya gesekan yang disebabkan [CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Memahami dalam Menentukan Tara Kimia
benda begerak di dalam fluida (zat cair). Listrik dan Muatan Elementer dengan cara Elektrolisa (mg ke 5)
Mempelajari dan menentukan Koefisien Kekentalan Zat Cair (Coeficient of
Viscosity). (mg ke 3- 4).

[CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]:Mahasiswa Mengerti dan memahami [CPPS 1, 7 CPMK 1, 2, 14,15]: Mahasiswa mengerti dan memahami dalam
Menentukan konstanta Puntir K dan koefisien Kekenyalan (Rigiditas) M Menentukan Modulus Young (Y) untuk berbagai kayu/logam dengan cara
dari kawat logam.(mg ke 2) lenturan(mg ke 1).
Sub – CPMK Bentuk dan Penilaian
Mingg Bahan Kajian Estimasi Pengalaman Belajar
(Kemampuan akhir Metode Kriteria & Bobot
u Ke - (Materi Pembelajaran) Waktu Mahasiswa Indikator
yang di rencanakan) Pembelajaran Bentuk (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Mahasiswa mengerti dan Mekanika Modulus  Bentuk: Kuliah
memahami dalam Young  Metode:Soal,  Kriteria :
Menentukan Modulus Menjelaskan Partisipasi
Diskusi,Problem, 2 x(2x60”) Memahami Mekanika
Young (Y) untuk Mahasiswa,
1. Based Learning, Mekanika Modulus 5%
berbagai kayu/logam Menit  Bentuk : Modulus Young
Praktek Young
dengan cara lenturan. Laporan
Praktikum

Mahasiswa Mengerti dan Ayunan Puntir


memahami Menentukan  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
konstanta Puntir K dan Partisipasi
 Metode:Soal,
koefisien Kekenyalan 2 x(2x60”) Menjelaskan Mahasiswa, Memahami
2. Diskusi,Problem, 10 %
(Rigiditas) M dari kawat Menit Ayunan Puntir  Bentuk : Ayunan Puntir
logam. Based Learning, Laporan
Praktek Praktikum

Mahasiswa Memahami Koefesien Kekentalan  Bentuk: Kuliah  Kriteria :


adanya gesekan yang Zat Cair Partisipasi
 Metode:Soal, Menjelaskan
disebabkan benda 2 x(2x60”) Mahasiswa, Memahami Koefesien
3. Diskusi,Problem, Koefesien Kekentalan 5%
begerak di dalam fluida Menit Zat Cair  Bentuk : Kekentalan Zat Cair
(zat cair). Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
Mahasiwa Mempelajari Koefesien Kekentalan  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
dan menentukan Zat Cair Partisipasi
 Metode:Soal, Menjelaskan Menjelaskan
Koefisien Kekentalan Zat 2 x(2x60”) Mahasiswa,
4. Diskusi,Problem, Koefesien Kekentalan Koefesien Kekentalan 5%
Cair (Coeficient of Menit Zat Cair  Bentuk : Zat Cair
Viscosity). Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
Mahasiswa Memahami Elektrolisa
dalam Menentukan Tara  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
Kimia Listrik dan Muatan  Metode:Soal, Partisipasi
2 x(2x60”) Menjelaskan Mahasiswa, Memahami
5. Elementer dengan cara Diskusi,Problem, 5%
Menit Elektrolisa  Bentuk : Elektrolisa
Elektrolisa. Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
Sub – CPMK Bentuk dan Penilaian
Mingg Bahan Kajian Estimasi Pengalaman Belajar
(Kemampuan akhir Metode Kriteria & Bobot
u Ke - (Materi Pembelajaran) Waktu Mahasiswa Indikator
yang di rencanakan) Pembelajaran Bentuk (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Mahasiswa Mampu Konstanta Joule  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
menganalisa dan Partisipasi
 Metode:Soal,
menghitung serta 2 x(2x60”) Menjelaskan Mahasiswa, Memahami
6. Diskusi,Problem, 5%
Menentukan besarnya Menit Konstanta Joule  Bentuk : Konstanta Joule
konstanta Joule. Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
Mahasiswa Memahami Koefisien Muai Linier
dan mengerti dalam  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
Mengukur Koefisien  Metode:Soal, Partisipasi
2 x(2x60”) Menjelaskan Mahasiswa, Memahami
7. Muai Linier berbagai Diskusi,Problem, 10 %
Menit Koefisien Muai Linier  Bentuk : Koefisien Muai Linier
batang logam. Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum

Mahasiswa dapat Daya Hantar Panas


Menentukan Daya Hantar  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
Panas (K) dari sebuah  Metode:Soal, Partisipasi
2 x(2x60”) Menjelaskan Daya Mahasiswa, Memahami Daya
8. lembaran yang Diskusi,Problem, 5%
Menit Hantar Panas  Bentuk : Hantar Panas
mempunyai daya hantar Based Learning, Laporan
lemah. Praktek. Praktikum

Mahasiswa Mengerti dan Optik Lensa  Bentuk: Kuliah  Kriteria :


memahami perhitungan Lensa Positif  Metode:Soal, Partisipasi
serta Menentukan jarak 2 x(2x60”) Menjelaskan Optik Mahasiswa, Memahami Optik
9. Diskusi,Problem, 5%
fokus dari lensa positif Menit Lensa Positif  Bentuk : Lensa Positif
Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
Mahasiswa Mengerti dan Optik Lensa  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
memahami perhitungan Lensa Negatif  Metode:Soal, Partisipasi
serta Menentukan jarak 2 x(2x60”) Menjelaskan Optik Mahasiswa, Memahami Optik
10. Diskusi,Problem, 10 %
fokus dari lensa negatif Menit Lensa Negatif  Bentuk : Lensa Negatif
Based Learning, Laporan
Praktek. Praktikum
11. UJIAN TENGAH SEMESTER
12. Mahasiswa Mengerti dan Optik Lensa  Bentuk: Kuliah 2 x(2x60”) Menjelaskan Optik  Kriteria : Memahami Optik 10 %
memahami perhitungan Lensa Gabungan  Metode:Soal, Menit Lensa Gabungan Partisipasi Lensa Gabungan
serta Menentukan jarak Mahasiswa,
Diskusi,Problem,
fokus dari lensa  Bentuk :
Based Learning, Laporan
gabungan
Sub – CPMK Bentuk dan Penilaian
Mingg Bahan Kajian Estimasi Pengalaman Belajar
(Kemampuan akhir Metode Kriteria & Bobot
u Ke - (Materi Pembelajaran) Waktu Mahasiswa Indikator
yang di rencanakan) Pembelajaran Bentuk (%)
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
Mempelajari lensa
gabungan Praktek. Praktikum

Mahasiswa Mengerti dan Polarimeter


 Bentuk: Kuliah Menjelaskan sudut  Kriteria : Memahami sudut
memahami serta dapat
putar jenis larutan Partisipasi putar jenis larutan
Menentukan sudut putar  Metode:Soal,
2 x(2x60”) optik aktif dengan Mahasiswa, optik aktif dengan
13. jenis larutan optik aktif Diskusi,Problem, 5%
Menit menggunakan  Bentuk : menggunakan
dengan menggunakan Based Learning, polarimeter Laporan polarimeter
polarimeter Praktek. Praktikum

Mahasiswa Mengerti dan Polarimeter  Bentuk: Kuliah  Kriteria :


Menjelaskan
memahami serta dapat Partisipasi Memahami kosentrasi
 Metode:Soal, kosentrasi larutan
Menentukan kosentrasi 2 x(2x60”) Mahasiswa, larutan optik aktif
14. Diskusi,Problem, optik aktif dengan 10 %
larutan optik aktif dengan Menit  Bentuk : dengan menggunakan
Based Learning, menggunakan
menggunakan polarimeter Laporan polarimeter
Praktek. polarimeter Praktikum
Mahasiswa Memahami Kisi Difraksi
dan mengerti serta dapat
Mempelajari garis-garis
spektra atom dengan  Bentuk: Kuliah  Kriteria :
metode difraksi Partisipasi
 Metode:Soal,
Menentukan panjang 2 x(2x60”) Menjelaskan Kisi Mahasiswa, Memahami Kisi
15. Diskusi,Problem, 10 %
gelombang () cahaya Menit Difraksi  Bentuk : Difraksi
tampak dari suatu sumber Based Learning, Laporan
dengan menggunakan kisi Praktek. Praktikum
difraksi

16. UJIAN AKHIR SEMESTER


FORMAT RANCANGAN TUGAS 1

Nama Mata Kuliah : Praktikum Fisika Dasar 1 SKS : 1


Program Studi : Teknik mesin Pertemuan ke : 1-15
Fakultas : Teknologi Industri

A. TUJUAN TUGAS :
Menjelaskan materi praktikum sesuai modul praktikum per minggu
B. URAIAN TUGAS :
a. Obyek Garapan
getaran Mekanis
b. Metode atau Cara pengerjaan
 Membuat laporan Pendahuluan Praktikum dengan materi yang telah ditentukan perminggu sesuai dengan modul
 Membuat laporan Akhir Praktikum dengan materi yang telah ditentukan perminggu sesuai dengan modul
c. Deskripsi Luaran tugas yang dihasilkan :
Laporan pendahuluan terdiri atas
1. Nomor dan nama percobaan
2. Tujuan Prcobaan
3. Peralatan
4. Teori
5. Cara Kerja
6. Tugas Pendahuluan
Tujuan percobaan dan peralatan dapat dilihat di buku pedoman praktikum. Teori umum dapat dibaca di buku pedoman praktikum dan buku-buku referensi lain yang sesuai
dengan materi percobaan dan wajib ditambahkan dengan teori yang relevan. Cara kerja harus benar - benar menunjukkan hal-hal yang akan dikerjakan dalam praktikum,
kalimat - kalimat perintah harus diganti dengan kalimat yang tidak menunjukkan perintah atau kalimat aktif. Tugas pendahuluan dapat dilihat dari buku pedoman dan harus
sudah dijawab dan dikerjakan sebelum praktikum dimulai dan ditulis di akhir laporan pendahuluan.
Laporan Akhir atau Laporan lengkap terdiri atas :
a. Laporan pendahuluan yang sudah dinilai
b. Data percobaan yang telah ditandatangani oleh asisten
c. Tugas akhir / pengolahan data sesuai dengan yang sudah dijelaskan oleh asisten dan buku petunjuk tugas akhir (dikerjakan tahap demi tahap sesuai dengan nomor
urutnya dan dilampirkan grafik jika ada ). Data yang diolah harus sama dengan data yang diambil pada sa’at praktikum atau data yang ditinggalkan pada
asisten, kalau datanya tidak sama atau data dari orang lain maka anda tidak diperkenankan untuk ikut praktikum pada minngu selanjutnya dan praktikum
anda untuk semester ini dinyatakan tidak lulus, dan diulang pada semester berikutnya.
d. Kesimpulan dan analisa
Cara pengerjaan laporan akhir dapat dilihat dari buku petunjuk laporan akhir atau dari yang telah ditentukan oleh asisten. Hasil perhitungan harus ditampilkan dalam bentuk
tabel dengan satu contoh perhitungan untuk setiap tabel atau rumus. Kesalahan dalam percobaan harus disertakan baik kesalahan relatif maupun kesalahan literatur. Cara
penulisan kesalahan dan pembuatan grafik harus mengikuti ketentuan yang telah di jelaskan
C. KRITERIA PENILAIAN (10 %)
Kelengkapan isi Laporan
Kebenaran isi Laporan
GRADING SCHEME COMPETENCE

KRITERIA 1 : Kelengkapan isi rangkuman


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah SKOR
standard
Lengkap dan terpadu Lengkap Masih kurang Hanya menunjukkan Tidak ada konsep 2
Kelengkapa beberapa aspek yang sebagian konsep saja
n konsep belum terungkap

KRITERIA 2 : Kebenaran isi rangkuman


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Di bawah SKOR
Memuaskan standard
Kebenaran Diungkapkan dengan Diungkap dengan tepat Sebagian besar Kurang dapat Tidak ada konsep 2
konsep tepat, terdapat aspek tetapi deskriptif konsep sudah mengungkapkan yang disajikan
penting, analisis dan terungkap, aspek penting,
membantu memahami namun masih ada melebihi halaman,
konsep yang terlewatkan tidak ada proses
merangkum hanya
mencontoh
KRITERIA 3 : Daya tarik komunikasi/presentasi
KRITERIA 3a : Komunikasi tertulis

DIMENS Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah SKOR


I standard
Bahasa Bahasa menggugah Bahasa menambah Bahasa deskriptif, Informasi dan data yang Tidak ada hasil 1
Paper pembaca untuk mencari informasi pembaca tidak terlalu disampaikan tidak
tahu konsep lebih dalam menambah menarik dan
pengetahuan membingungkan
Kerapian Paper dibuat dengan Paper cukup Di jilid biasa Dijilid namun kurang Tidak ada hasil 1
Paper sangat menarik dan menarik, walau tidak rapi
menggugah semangat terlalu mengundang
membaca

KRITERIA 3b : Komunikasi verbal


DIMENSI Sangat Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan Di bawah SKOR
standard
Isi Memberi inspirasi Menambah wawasan Pembaca masih Informasi yang Informasi yang 2
pendengar untuk mencari harus disampaikan tidak disampaikan
lebih dalam menambah lagi menambah wawasan bagi menyesatkan
informasi dari pendengarnya atau salah
beberapa
sumber
Organisasi Sangat runtut dan Cukup runtut dan Tidak didukung Informasi yang Tidak mau 1
integratif sehingga memberi data pendukung data, namun disampaikan tidak ada presentasi
pendengar dapat fakta yang disampaikan menyampaikan dasarnya
mengkompilasi isi dengan informasi yang
baik benar
Gaya Presentasi Menggugah semangat Membuat pendengar Lebih banyak Selalu membaca catatan Tidak berbunyi 1
pendengar paham, hanya sesekali membaca (tergantung pada catatan)
saja memandang catatan catatan
KRITERIA 4a : Kelengkapan cara dan jawaban

Sangat Di bawah
DIMENSI Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan standard SKOR
Kelengkapan cara Lengkap, terpadu dan Lengkap Dapat menentukan rumus yang Hanya mengetahui data Tidak ada 2
dan jawaban sistematis digunakan dalam menyelesaikan yang diketahui jawaban apapun
persoalan

KRITERIA 4b: Kebenaran penggunaan rumus dan jawaban

Sangat Di bawah
DIMENSI Memuaskan Memuaskan Batas Kurang Memuaskan standard SKOR
Lengkap, terpadu Tidak ada
Kebenaran dan Lengkap Dapat menentukan rumus Hanya mengetahui data yang jawaban 2
penggunaan sistematis yang digunakan dalam diketahui apapun
rumus dan menyelesaikan persoalan
jawaban
Rubrik Mata Kuliah

No. Nama NPM Quis UTS UAS Tugas / CPMK Nilai Akhir A B C D E
(20% (30%) (30%) Project (20%)
)
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.

14.
15.

Keterangan : A = Sangat Baik (≥81), B = Baik (61-80), C = Cukup (41-60), D= Kurang (21-40), E= Sangat Kurang (≤20)

Assement Rekapan Hasil Nilai Tugas, Quis, UTS, UAS, dan Project
NPM CPMK CPPS Hasil Penilaian TOTAL
No. Mahasiswa
Quis UTS UAS Tugas/Project
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.

Anda mungkin juga menyukai