Anda di halaman 1dari 3

Puzzle sebagai media belajar huruf hijaiyah

Puzzle huruf hijaiyah merupakan mainan edukatif menyusun huruf-huruf


hijaiyah yang bermanfaat untuk pembelajaran al-quran. Belajar membaca al-quran
bagi umat islam adalah wajib hukum nya. Oleh karena itu semenjak kecil anak
haruslah sudah mulai dikenalkan dengan huruf-huruf hijaiyah agar apabila besar
nantinya lebih mudah belajar membaca al-quran. Kewajiban kita sebagai orang tua
yang mengajar kan ini semua.

Pentingnya pendidikan usia dini dalam kegitan pembelajaran yang


memusatkan perhatian pada anak. Salah satu cara memperkenalkan pendidikan
agama kepada anak-anak adalah dengan cara melakukan kegiatan pendidikam al-
quran . dalam kegiatan ini tahap pertama yaitu memperkenal kan huruf hijaiyah agar
mereka dapat membaca al-quran.

Huruf hijaiyah yang terdiri dari 29 huruf tersebut mempunyai bentuk dan
karakter berbeda-beda, kadang anak sulit menghafalkan huruf-huruf hijaiyah
terutama huruf-huruf yang sama bntuk nya tetapi berbeda titik nya.

Untuk memudahkan pembelajarannya kita membutuhkan media yang unik


dan menarik agar anak tertarik dan mudah mengingat nya. Salah satu adalah fuzzle
huruf hijaiyah dengan warna-warni yang menarik. Dengan fuzzla ini anak dilatih
mengenal satu-persatu huruf hijaiyah dan meletak kannya pada tempat atau lubang
nya yang pas. Dimana fuzzle ini berbentuk huruf hijaiyah lalu guru mempratek
kan membaca huruf-huruf hijaiyah dengan meletak kan huruf pada kolom bentuk
yang sama setelah itu anak-anak di ajak untuk menirukan nya. Metode permainan
ini anak akan lebih mudah menghafal dan melafalkan huruf hijaiyah serta
mengembangkan daya konsentrasi anak.
Dengan terbiasa bermain puzzle, lambat laun mental anak juga akan terbiasa
untuk bersikap tenang,tekun, dan sabar dalam menyelesaikan sesuatu. Kepuasaan
yang di dapat saat ia menyelesaikan puzzle pun merupakan salah satu pembangkit
motivasi untuk mencoba hal-hal yang baru baginya.

Puzzle sudah bisa dimainkan oleh anak berusia 10 nbulan, tentunta dengan
kepingan gambar puzzle yang sedikit dan tingkat kesulitan nya lebih mudah. Berikut
ini manfaat fuzzle:
1. Meningkatkan keterampilan.
Keterampilan berhubungan dengan kemampuan untuk belajar memecahkan
masalah. Dengan memalui puzzle anak-anak akan belajar memecah kan masalah
yaitu dengan menyusun gambar menjadi utuh
2. Melatih kesabaran.
Puzzle dapat melatih kesabaran anak dakam menyelesaikan sesuatu dan berfikir
dahulu sebelum bertindak. Dengan bermain puzzle anak bisa belajar melatih
kesabaran nya.
3. Pengetahuan melalui puzzle.
Anak akan belajar banyak hal. Mulai dari warna,bentuk,jenis,hewan,buahan,
sayuran dan lainya. Pengetahuan yang ia dapatkan dari sebuah permainan akan lebih
mengesankan bagi anak dibandingkan pengetahuan yang ia dapatkan melalui
hafalan.

Anda mungkin juga menyukai