Anda di halaman 1dari 3

REV: 01

JOB DESCRIPTION DATE: 06 April 2021

PAGE: 1 of 3

1. JOB IDENTIFICATION:
Kode Jabatan JD-MAGI/JT/HR/HR-004
Department/ Business Unit Human Resources & General Affair/PT MAGI
Job Title or Position Title IR & Legal Staff
Job Holder Fayakundia Putra Sufi
Reports to GA & Legal SPV
Location Surabaya, Kantor Pusat

2. ORGANIZATION STRUCTURE:

Menyusun, memeriksa, dan melaporkan aktivitas pelaksanaan hubungan industrial, perizinan, dan penanganan kece
KPI: % Pengaduan karyawan terselesaikan, % Dokumen
GA & Legal SPV legal sesuai undang-undang, % Kecelakaan kerja terselesaika
4. KEY ACCOUNTABILITY
Job Result Activities
Melaksanakan komunikasi
IR & Legal Staff secara intens baik ke serikat pekerja,
Hubungan Industrial yang karyawan, dan instansi terkait untuk membangun hubungan
Harmonis industrial yang harmonis.
PI: % Pengaduan karyawan terselesaikan
Menyusun, mengecek, dan mengusulkan dokumen perjanjian kerja
Pengelolaan Perjanjian Kerja
dengan pihak ketiga untuk memastikan legalitas perjanjian
dengan Pihak Ketiga yang
perusahaan aman dan sesuai perundang-undangan.
sesuai Undang-Undang
PI: % Dokumen legal sesuai undang-undang
Mengurus kecelakaan kerja ke instansi terkait untuk memastikan
Penanganan Kecelakaan
karyawan tertangani sesuai dengan peraturan yang berlaku.
Kerja PI: % Kecelakaan kerja terselesaikan
Melaksanakan pengurusan dokumen legalitas perusahaan untuk
Pemenuhan Legalitas
memastikan terpenuhinya kepatuhan hukum.
Perusahaan (perijinan) PI : % Dokumen legalitas valid, lengkap, dan Update

5. WORKING RELATIONSHIP
NO INTERNAL PURPOSE
1. All Departemen Berkoordinasi terkait penanganan kecelakaan kerja.
2. Dept. Keuangan Berkoordinasi terkait anggaran pengurusan perizinan

Page 1 of 3
REV: 01

JOB DESCRIPTION DATE: 02 Juli 2018

PAGE: 2 of 3

perusahaan.
NO EXTERNAL PURPOSE
1. Instansi Pemerintah Berkoordinasi terkait kepatuhan hukum Perusahaan.
2. Pihak Ketiga Berkoordinasi terkait klausul dan pelaksanaan Perjanjian
Kerjasama penyediaan tenaga kerja atau borongan kerja

6. KNOWLEDGE, EXPERIENCE AND COMPETENCY:


Minimum Formal Education Level:
Min. S1 segala jurusan diutamakan S1 jurusan Hukum.
Working Experience:
Fresh graduate diizinkan, lebih diutamakan memiliki pengalaman 2 tahun sebagai IR Staff di
organisasi yang sama.
Technical Competency:
 Industrial & Employee Relation dengan level (3)
 Keselamatan, Kesehatan Kerja, dan Lingkungan dengan level (3)

Core Competencies Level


 Customer Oriented (CO) 2
 Integrity & Honesty (IH) 2
 Team Work (TW) 2
Leadership Competencies Level
 Developing Other (DO) -
 Coaching & Counceling (CNC) -
 Problem Solving Decision Making (PSDM) -
7. CHALLENGE
 Perbedaan persepsi dan penafsiran antara pengusaha dan pekerja ketika melihat UU
Ketenagakerjaan
 Data historikal Perjanjian kurang lengkap;
 Birokrasi perizinan yang berbelit.

8. DIMENSION
Capex
Opex
Langsung : - Orang
Number of Subordinates Tidak Langsung : - Orang
– Tidak ada dispute
Number of Product / Services
– Legalitas Perusahaan tersedia 100%

9. FREEDOM TO ACT
Bertemu dan menerima permasalahan yang disampaikan oleh FUK Serikat Pekerja;
Mengajukan dan mengusulkan anggaran pengurusan perizinan perusahaan;
Memverifikasi data karyawan kecelakaan dan memberikan dokumen pendukung ke rumah sakit, Disnaker, dan BPJS.

Page 2 of 3
REV: 01

JOB DESCRIPTION DATE: 02 Juli 2018

PAGE: 3 of 3

10. ERROR CONSEQUENCES


Operasional dapat dihentikan oleh instansi pemerintah dan pihak berwajib;
Bargaining Perusahaan menjadi sulit saat terjadi masalah;
Demo karyawan / lingkungan masyarakat;
Komplain karyawan dan berbagai pihak terkait.

11. APPROVE SECTION


Prepared By : Reviewed By : Approval By :

Cecilia Margaretha Cecilia Margaretha Roy Ngantung


HR&GA Ass. Manager HR&GA Ass. Manager Presiden Director
Date : Date : Date :

Page 3 of 3

Anda mungkin juga menyukai