Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PROJECT WORK

“SECOD”

OLEH :
1. Hudzaifah Arfiansyah (XII TKJ 3/20)
2. Khoirotun Nisa’ (XII TKJ 3/24)
3. Wilda Bela Nusadina (XII TKJ 3/37)

SMK TELKOM MALANG


Jalan Danau Ranau, Sawojajar, Kec. Kedungkandang, Kota Malang, Jawa Timur 65139
KATA PENGANTAR

Puji syukur alhamdulillah kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena telah
melimpahkan rahmat-Nya berupa kesempatan dan pengetahuan sehingga makalah ini bisa selesai
pada waktunya.

Terima kasih juga kami ucapkan kepada teman-teman yang telah berkontribusi dengan
memberikan ide-idenya sehingga makalah ini bisa disusun dengan baik dan rapi.

Kami berharap semoga makalah ini bisa menambah pengetahuan para pembaca. Namun terlepas
dari itu, kami memahami bahwa makalah ini masih jauh dari kata sempurna, sehingga kami
sangat mengharapkan kritik serta saran yang bersifat membangun demi terciptanya makalah
selanjutnya yang lebih baik lagi
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Kantin merupakan sarana penunjang yang memunyai pengaruh yang cukup
penting dalam kegiatan di sekolah. Keberadaan kantin di sekolah adalah sesuatu yang
sangat dibutuhkan terutama oleh siswa. Banyak diantara siswa yang tidak sempat makan
di rumah , mereka makan di sekolah. Siswa juga banyak bersantai di kantin sekedar
mengisi waktu luang diantara jam belajarnya sambil menikmati makanan dan minuman
di kantin.
Maka tidak dapat dipungkiri pada saat jam istirahat berlangsung banyak siswa
yang ingin makan dan minum di kantin secara serempak . Siswa yang datang ke kantin
lebih awal mendapatkan tempat duduk sedangkan siswa yang datang belakangan tidak
mendapatkan tempat duduk karena kurangnya persediaan kursi dan meja kantin , ini
menyebabkan siswa jadi merasa risih.Padahal, kenyamanan siswa saat makan di kantin
sangat diperlukan.

B. Rumusan Masalah
 Bagaimana cara mengelola alat makan di kantin yang efisien?
 Bagaimana cara membuat antrian kantin yang sistematis?

C. Tujuan
Mendeskripsikan apa saja kendala berbelanja di kantin sekolah dan mengetahui
factor apa saja yang mempengaruhi kenyamanan siswa saat berbelanja di kantin.
1. Mengetahui cara mengelola alat makan yang efisien
2. Mengetahui cara membuat antrian kantin yang sistematis

D. Batasan Masalah
Agar laporan ini terarah, dan menghindari pembahasan menjadi terlalu luas, maka
penulis perlu membatasinya. Adapun pembatasan dalam laporan ini adalah :

1. Aplikasi hanya untuk warga sekolah


2. Pembayaran hanya bisa dilakukan tunai di kasir
3. Tidak bisa menambah lauk
4. Hanya bisa 1 paket makanan
ISI

Berdasarkan rumusan masalah diatas, kami mengadakan survei kepada beberapa warga
sekolah dengan hasil sebagai berikut :
Dari survei tersebut padat disimpulkan bahwa warga sekolah kurang nyaman dengan sistem
antrian dan kebersihan di kantin. Maka kami akan memberikan solusi membuatkan sebuah
aplikasi untuk kantin sekolah dengan tujuan antrian kantin yang sistematis dan bersih.

Berikut merupakan design aplikasi yang kami buat :


PENUTUP

Anda mungkin juga menyukai