Anda di halaman 1dari 1

Apa itu penyakit Muntaber ?

Penyebab Penyakit Muntaber Upaya Pencegahan Muntaber


Penyakit muntaber bisa akibat lingkungan
Penyakit Muntaber adalah keadaan dimana hidup yang kurang bersih dan makanan - Mencuci tangan sebelum
seseorang menderita muntah-muntah yang telah terkontaminasi oleh bakteri dan menyentuh makanan
disertai buang air besar berkali-kali dan bisa juga disebabkan oleh suatu virus yaitu - Air yang diminum memenuhi
kejadian itu dapat berulang 3-10 kali lebih vibrio parahaemolyticus. kebutuhan sanitasi standar di
dalam sehari. lingkungan tempat tinggal
Cara Penularan Muntaber
- Buatlah sarana sanitasi dasar
Cara penularan muntaber adalah melalui yang sehat ditempat tinggal
Tanda dan Gejala
infeksi kuman, yaitu terjadi bila
mengkonsumsi makanan/minuman yang
terkontaminasi tinja atau muntahan Pertolongan pertama muntaber
1.Muntah
penderita muntaber dan tidak mencuci Pertolongan pertama dengan memberikan
tangan dengan bersih setelah selesai buang cairan sebanyak mungkin: air minum +
air bersih. oralit atau larutan gula garam, apabila
2. Panas, muntaber tidak berhenti dalam sehari atau
keadaannya parah sebaiknya dibawa ke
lemas/lesu
dokter atau rumah sakit terdekat.

3. Tidak nafsu
makan

4. Darah & lendir dalam


kotoran

Anda mungkin juga menyukai