Anda di halaman 1dari 4

PENGKAJIAN ANTENATAL

Nama Mahasiswa : Rahmat Yusran Tanggal Pengkajian : 17 April 2018


Stambuk : 4117039 Ruangan / RS : ANC / Siti Fatimah

DATA UMUM KLIEN


1. Inisial Klien : Ny “N”
2. Usia :35 Tahun
3. Status Perkawinan :Kawin
4. Pekerjaan :IRT
5. Pendidikan :SMA
Riwayat Kehamilan dan Persalinan yang Lalu

Jenis Jenis Keadaan Bayi Masalah


No. Tahun Penolong
Persalinan Kelamin waktu lahir kehamilan
1. 2010 Normal Bidan Perempuan Baik Tidak ada
2.

3.

4.

5.

Pengalaman menyusui : ya / tidak Berapa lama : 1 tahun


Riwayat Ginekologi
1. Masalah ginekologi :
a. Minarce : 11 tahun
b. Siklus Haid : 28 hari (Teratur)
c. HPHT : 26-09-2018
d. TP : 03-07-2018
2. Riwayat KB : Pasien sebelumnya menggunakan KB Suntik 1 bulan
setelahnya pasien menggunakan KB alami

Riwayat Kehamilan saat Ini


HPHT : 26-09-2017
Taksiran Partus : 03-07-2018
BB sebelum hamil : 65 kg
TD Sebelum hamil : 110/70 mmHg
TD BB / TB TFU Letak presentasi DJJ Usia gestasi Keluhan Data
janin Lain
120/8 75 kg/155,5 28 cm Kepala BAP 130 X/i 28 mg 3 hr Pusing -
0 cm dan
mmHg cemas

DATA UMUM KESEHATAN SAAT INI


Status Obstetrik : G2 P1 A0 H1 Minggu
Keadaan umum : Baik Kesadaran : CM BB/TB : 75/155,5Kg/cm
Tanda Vital :
Tekanan darah :120/80 mmHg; Nadi :86 x/mnt; Suhu : 36,5 0C; Pernapasan 23 x/mnt
Kepala & Leher
Kepala : Tidak ada kelainan, tidak ada nyeri tekan
Mata : Simetris Ki-Ka conjungtiva nampak anemis
Hidung : Simetris Ki-Ka
Mulut : tidak ada tanda2 dehidrasi, mulut nampak bersih
Telinga : terdapat serumen pada telinga
Leher : tidak ada distensi vena jugularis, tidak ada pembelejaran kelenjar
Masalah khusus : pasien mendapat rujukan dari pkm jongaya pasien
mengatakan pusing dan HB nya rendah, pasien sering bertanya tentang
keadaannya sekarang,
Abdomen
Uterus
TFU : 28 cm Kontraksi : Ya / Tidak
Leopold I : 28 cm LP 108 TBJ 3024 gram
Leopold II : Kanan : Punggung/bagian kecil/kepala
Kiri : Punggung/bagian kecil/kepala
Leopold III : Kepala / bokong / kosong
Leopold IV : Masuk / belum masuk PAP
Pigmentasi
Linea nigra : ada
Striae : ada
Fungsi pencernaan : baik
Masalah khusus : tidak ada masalah khusus
Perineum dan Genital
Vagina : Varisess : Ya / Tidak
Kebersihan : kebersihan vagina : vagina nampak bersih
Keputihan : Jenis/warna : tidak ada keputihan
Konsistensi : tidak ada Bau : -
Hemoroid : Derajat : tidak ada Lokasi : -
Berapa Lama : tidak Nyeri : Ya / tidak
Masalah Khusus:tidak ada masalah khusus pada pasien
Ekstremitas
Ekstremitas Atas : Edema : Ya / Tidak Varisess : Ya / tidak
Ekstremitas bawah : Edema : Ya / Tidak Varises : Ya / tidak
Refleks patella : +/- jika ada : +1/+2/+3
Masalah Khusus : tidak ada masalah khusus pada pasien

Eliminasi
Urin: Kebiasaan BAK: pasien mengatakan semnjak masuk minggu kehamilan ke
28 pasien sering berkemih dari biasanya
Fekal: Kebiasaan BAB : pasien mengatakan pasien BAB 1 kali sehari
Masalah khusus : tidak ada masalah khusus
Mobilisasi dan Latihan
Tingkat mobilisasi pasien dapat berjalan dengan baik
Latihan / senam :pasien lari-lari kecil setiap pagi
Masalah Khusus :tidak ada masalah khusus
Nutrisi dan Cairan
Asupan Nutrisi : pasien makan 3 kali sehari dengan menu nasi ikan sayur dan
tempe
Nafsu Makan : Baik / Kurang / Tidak ada
Asupan Cairan : pasien minum air putih 5 gelas selama sehari Cukup /kurang
Masalah Khusus : tidak ada masalah khusus
Keadaan Mental
Adaptasi psikologis : pasien mengatakan cemas dengan keadaannya sekarang karena
kadar hemoglobin pada darahnya tidak normal
Penerimaan terhadap kehamilan : pasien menatakan sangat menginginkan
kehamilannya
Masalah Khusus : tidak ada masalah khusus
Pola hidup yang meningkatkan risiko kehamilan : tidak ada pola hidup pasien yang
dapat meningkatkan resiko kehamilan
Persiapan Persalinan
 Senam Hamil
 Rencana tempat melahirkan
 Perlengkapan kebutuhan bayi dan ibu
 Kesiapan mental ibu dan keluarga
 Pengetahuan tentang tanda-tanda melahirkan, cara menangani nyeri proses
persalinan
 Perawatan payudara

Obat-obatan yang dikonsumsi saat ini : pasien mengonsumsi tablet Fe


Hasil Pemeriksaan Penunjang :
Hematologi Hasil Nilai Normal
Hemoglobin 9,5 gr/dl 10-14 gr/dl
Lecosit 15.000/mm3 4.000-10.000/mm3
PLT 193.000/mm3 150.000-400.000/mm3

Anda mungkin juga menyukai