Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN PRAKTIKUM

SEROLOGI

NAMA : Dewi Norhayati

NIM : 10118055

TK/ SMT : 3/5

PRODI : S1 Farmasi

PROGRAM STUDI S1 FARMASI


INSTITUT ILMU KESEHATAN
BHAKTI WIYATA
KEDIRI
2020
LAPORAN PRAKTEK SEROLOGI

NILAI KOREKTOR

Tanggal : 11 Januari 2021

Metode : Pemeriksaan ASO (Anti Steptolisin-O) metode aglutinasi.

Tujuan : Untuk menegetahui adanya antibodi terhadap Streptococcus β


hematolicus group A dalam serum penderita.

Prinsip : Aglutinasi Latex (Aglutinasi Indirect)

Reaksi aglutinasi antara antibodi terhadap streptolisin dalam serum

dengan reagent latex antigen yang dicoated dengan komponen Steptolisin

O.

Alat & Bahan :


- Alat : 1. Glass slide ASO (berwarna hitam).

2. Maat pipet atau pipet ukur 0,1 ml.

3. Bola karet.

4. Pengaduk disposable.

5. Stopwatch / timer.

6. Tabung serologi.

- Reagent : 1. Reagent latex.


2. Glycin.

- Sampel : Serum

Probandus : Mr. X

Prosedur :

1. Teteskan 1 tetes kontrol positif di lingkaran nomor 1

2. Teteskan 1 tetes kontrol negatif di lingkaran nomor 2

3. Pipet sampel (serum) sebanyak 0,05 ml atau 50 ul (mikro)

menggunakan mikropipet di lingkaran nomer 3


4. Tambahkan masing-masing pada ketiga lingkaran

sebanyak 1 tetes reagen ASO

5. Diaduk dengan batang pengaduk hingga merata (jangan

lupa sebelum mengaduk dibersihkan dengan tisu kering)

6. Homogenkan dengan cara dirotator dengan kecepatan 100

rpm selama 2 menit

7. Baca hasil dengan dilihat ada atau tidaknya aglutinasi


Intepretasi Hasil : 1. Positif aglutinasi, kadar ASO dalam sampel > 200 IU/ml.

2. Negatif aglutinasi, kadar ASO dalam sampel < 200 IU/ml.

Hasil :

Diskusi :
 ASO yaitu suatu antibodi yang dibentuk oleh tubuh terhadap suatu enzim proteolitik

Streptolisin-O yang diproduksi oleh β hemolitik Streptococcus.

 Streptolisin-O mempunyai aktivitas biologi merusak dinding eritrosit (SDM) yang

menyebabkan hemolisa eritrosit.

 Titer ASO biasanya mulai meningkat 1 - 4 minggu setelah infeksi. Bila infeksi mereda titer

ASO mulai kembali normal kira-kira 6 bulan. Bila titer tidak menurun suatu infeksi ulang

mungkin terjadi.

 Indikasi pemeriksaan ASO yaitu untuk membantu menegakkan diagnosa penyakit demam

rheumatik oleh karena infeksi β hemolitik Streptococcus grup A.

Anda mungkin juga menyukai