Anda di halaman 1dari 10

Nama : Ghea Luthfia Oktari

NIM : 41120120030
Rekayasa Hidrologi
Forum 3

1. Apa yang dimaksud dengan evapotranspirasi?


Jawab :
Penguapan atau Evapotranspirasi adalah proses berubahnya bentuk zat cair (air) menjadi gas
(uap air) dan masuk ke atmosfer.

2. Apa yang dimaksud dengan evapotranspirasi potensial?


Jawab :
Evapotranspirasi potensial adalah nilai yang menggambarkan kebutuhan lingkungan,
sekumpulan vegetasi, atau kawasan pertanian untuk melakukan evapotranspirasi yang
ditentukan oleh beberapa faktor, seperti intensitas penyinaran matahari, kecepatan angin, luas
daun, temperatur udara, dan tekanan udara.

3. Ada berapa macam cara menghitung evapotranspirasi potensial?


Jawab :
Ada 4 cara, yaitu :
- Metode Penman
- Metode Blaney Criddle
- Metode Thornthwaite
- Metode Pengukuran dengan Panci Evaporasi

4. Metode Blaney Criddle utamanya didasarkan pada data apa?


Jawab :
Data rata- rata temperatur udara

5. Metode panci evaporasi terutaman didasarkan pada data apa?


Jawab :
Metode evaporasi Panci merupakan pengukuran yang melihat pengaruh radiasi, angin, suhu
udara, dan kelembaban terhadap evaporasi di tempat terbuka.

6. Metode Radiasi didasarkan pada variabel apa saja?


Jawab :
Metode ini dipakai terutama untuk stasiun yang memiliki pengamatan suhu udara, panjang hari,
dan keawanan atau radiasi gelombang pendek yang diterima bumi.

7. Metode penman didasarkan pada data apa saja?


Jawab :
Metode Penman membutuhkan data suhu, kelembaban, kecepatan angin, lama penyinaran dan
intensitas radiasi. Selain itu juga membutuhkan data posisi geografis dan faktor koreksi

8. Satuan penggal waktu perhitungan yang digunakan apa? Dan berapa lama?
Jawab :
Satuan penggal yang digunakan yaitu mm serta waktu lamanya bergantung kepada pengamatan
itu sendiri dan dapat berupa hari, bulan, ataupun tahun

9. Dimana dapat diperoleh data iklim?


Jawab :
Data tersebut dapat diperoleh pada beberapa instansi seperti BMKG, Dinas Pengairan, dan Dinas
Pertanian yang secara rutin melakukan pengukuran data klimatologi.

10. Bagaimana cara memperoleh data iklim (temperatur, kecepatan angin, kelembaban udara,
ketinggian, letak lintang, penyinaran matahari)?
Jawab :
Data tersebut dapat diperoleh pada beberapa instansi seperti BMKG, Dinas Pengairan, dan Dinas
Pertanian yang secara rutin melakukan pengukuran data klimatologi.

11. Jelaskan tentang infiltrasi!


Jawab :
Infiltrasi adalah aliran air ke dalam tanah melalui permukaan tanah.
12. Jelaskan metode- metode yang digunakan pada infiltrasi!
Jawab :
Ada 3 metode yang digunakan pada infiltrasi, diantaranya :
- Menentukan beda volume air hujan dengan volume air permukaan (runoff) pada percobaan
laboratorium menggunakan simulasi hujan buatan. Metode ini untuk menentukan
perbedaan volume air limpasan dengan volume air hujan. Selisih antara kedua itu adalah air
yang dianggap sudah meresap kedalam tanah.
- Menggunakan alat infiltrometer yang dapat langsung mengukur laju infiltrasi.
- Menggunakan teknik pemisahan hidrograf aliran dari data air hujan sehingga didapatkan
berapa air yang menyerap dan berapa yang menjadi air permukaan. Metode ini
menggunakan pengujian langsung di lapangan dengan membandingkan antara hidrograf
sungai dan volume air hujan. Jumlah peningkatan volume air pada hidrograf sungai setara
dengan volume air hujan. Jika ada selisih, maka air itu dianggap menyerap kedalam tanah.
Data inilah yang akan digunakan untuk mengestimasikan laju infiltrasi di suatu permukaan
tanah. Adapun kelemahan dari metode ini yaitu data yang kurang akurat dan adanya
beberapa factor dari luar yang sulit untuk diprediksi.
NIM : 41120120030
1. Hitung radiasi netto yang diperlukan untuk evaporasi di daerah tropis basah yang berada
pada 0oLS pada bulan Juni. Data yang diberikan adalah :
a). Temperatur udara rerata T=30,3 oC.
b). Kelembaban relatif = 75,3 %.
C). Koefisien refleksi permukaan α =25,3 %, dan d). n/N= 80,3 %.
(Tambahkan pada semua nilai ,2 angka belakang NIM anda)
Jawab :

Menghitung radiasi gelombang pendek Sn

- Temperatur absolut T = 273 + 30,3 = 303,3 oK

Dari tabel 0’LS pada bulan Juni = di peroleh nilai So =820 cal/cm²/hari

- Gunakan persamaan ( 3.9) untuk nilai d = 25,3% = 80,3% akan di peroleh

Sn = So ( 1- α) (0,29 + 0,42 )

= 820 ( 1 – 25,3%) (0,29 + 0,42 x 80,3%) = 384,222 cal/cm2/hari

Menghitung radiasi gelombang panjang Ln

Temperatur 30,3oC, hitung dengan cara interpolasi di peroleh nilai es = 32,384 mmHg
- Tekanan udara nyata dihitung dengan persamaan

n
Ln = σTA ( 0,56 – 0,092 √ ed ) (0,1 + 0,9 )
N

= 1,17 x 10-7 x (24,385)4 (0,56 - 0,092 √ 24,699 ) (0,1 + 0,9 x 80,3%)

= 86,0911 cal/cm2/hari

- Radiasi matahari total netto

Rn = Sn – Ln

Rn = 384,222 – 86.0911

Rn = 298,131 cal/cm2/hari
2. a. Hitung laju Evaporasi dari permukaan danau dengan luas permukaan 10. Juta meter
persegi yang mempunyai temperatur 30 oC, kelembaban relatif 70 %, dan kecepatan angin 3
m/det, dengan menggunakan metode Seyhan, Harbeck dan Chow. Semua data tersebut
diukur pada ketinggian 2,0 m di atas permukaan air.
b. Hitung laju evaporasi dari permukaan air dengan menggunakan keseimbangan energi,
rapat massa air rhow=1000 kg/m3.
(Pada soal no. 2. Tambahkan pada semua nilai ,2 angka belakang NIM anda)
Jawab :
T = 30,3 oC
Kelembaban relatif = 70,3%
Kec. Angin = 3,3
a. Tekanan uap jenuh untuk temperatur 30,3 oC adalah :
es = 32,384 mm Hg
kelembaban relative
ed = es . r = 32,384 x 0,73 = 22,766 mm Hg
Evaporasi berdasar rumus Seyhan
E = 0,35 (0,5 + 0,54 u2) (es – ed)
E = 0,35 (0,5 + (0,54 x 3,3)) (32,384 – 22,766) = 7,682 mm/hari

Berdasar rumus Harbeck


0,0291
N= 0,05
=0,01361
( 4 .106 )
E = N u (es – ed)
E = 0,01361 x 3,3 (32,384 – 22,766) = 0,432 cm/hari = 4,32 mm/hari

Berdasar rumus Chow


0,102 x 3
2
200
B=
{ ( )}
ln
0,03
= 0,003947

E = B (es – ed)
E = 0,003947 (32,384 – 22,766) = 3,796 mm/hari
b. Temperatur = 30,3 oC
Rho w = 1000,3 kg/m3 = 1,3 gr/cm3
Panas penguapan laten :
Lv = 597,3 – 0,5647 T
Lv = 597,3 – 0,5647 x 30,3
Lv = 580,189 cal/cm2/hari
Rn = 298,131 cal/cm2/hari
En = Rn/(ρ x Lv)
En = 3,953 mm/hari

3. Diketahui temperatur rerata bulana di daerah yang terletak pada garis lintang 0
(katulistiwa) seperti ditunjukan dalam Tabel di bawah . Hitung Evapotranspirasi
Potensial bulanan.
Bulan Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nof Des
Tm (oC) 26,5 26,5 27 27 28 29 30 31 31 30 29 28

Tm setelah 26.8 26.8 27.3 27.3 28.3 29.3 30.3 31.3 31.3 30.3 29.3 28.3
ditambah NIM
Faktor pengali :

  Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Ags Sep Okt Nov Des
0 derajat
(katulistiwa) 1.04 0.94 1.04 1.01 1.04 1.01 1.04 1.04 1.01 1.04 1.01 1.04

Rumus mencari nilai :


I = (Tm/5)^1,514
ET = 1,62 x (10 x (Tm/∑I)^a
a = (6,75 x 10^-9) x (∑I^3) – (771 x 10^-7) x (∑I^2) + (179 x 10^-4) x (∑I) + (492 x 10^-3)
ET Koreksi = ET x Faktor pengali
Hasil perhitungan dapat dilihat pada tabel berikut :

Tm ET Faktor ET
Bulan (Celcius I (cm) Pengali Koreksi
) (cm)
Jan 26.8 12.70 13.23 1.04 13.76
Feb 26.8 12.70 13.23 0.94 12.44
Mar 27.3 13.07 14.42 1.04 15.00
Apr 27.3 13.07 14.42 1.01 14.57
Mei 28.3 13.80 17.06 1.04 17.75
Jun 29.3 14.54 20.07 1.01 20.27
Jul 30.3 15.30 23.48 1.04 24.41
Ags 31.3 16.07 27.32 1.04 28.41
Sep 31.3 16.07 27.32 1.01 27.59
Okt 30.3 15.30 23.48 1.04 24.41
Nov 29.3 14.54 20.07 1.01 20.27
Des 28.3 13.80 17.06 1.04 17.75
Jumlah 170.95 236.64

a = (6,75 x 10^-9) x (170,95^3) – (771 x 10^-7) x (170,95^2) + (179 x 10^-4) x (170,95) +


(492 x 10^-3)
= 4,671

4. Hitung kebutuhan air konsumtif padi dengan menggunakan metode Blaney-Criddle pada
bulan Juli untuk lokasi yang berada di 5oLU, dengan temperatur harian rerata 30o.
Dianggap bahwa waktu penyinaran matahari (n/N) adalah sedang, kelembaban relatif
minimum (Rhmin) adalah sedang dan tingkatan kecepatan angin siang hari sedang.
(Tambahkan pada semua nilai ,2 angka belakang NIM anda)

5. Gunakan metode Penmann untuk menghitung laju Evaporasi untuk kondisi atmosfer
berikut : T= 25 oC, radiasi netto=578 cal/cm2/det, kecepatn angin pada 2 meter diatas
permukaan yaitu V2=150 km/hari, kelembaban relatif = 50 %.
(Tambahkan pada semua nilai ,2 angka belakang NIM anda)

6. Gunakan metode Penmann untuk menghitung laju Evaporasi untuk kondisi atmosfer berikut :
T= 25,3 oC, radiasi netto=578,3 cal/cm2 /det, kecepatan angin pada 2 meter diatas
permukaan yaitu V2=150,3 km/hari, kelembaban relatif = 50,3 %.

(Tambahkan pada semua nilai ,2 angka belakang NIM anda)

Jawab:

Kedalaman penguapan yang dihitung berdasarkan radiasi : netto yang di terima permukaan
bumi telah diperoleh yaitu : 578,3 cal/cm 2/α
-Iv = 597,3 – 0,564 T

= 597,3 – 0,564 (25,3)

= 583,013 Cal/gr

- En = Rn / (Pw x Iv)

298,131
= = 0 , 393 cm/hari = 3,93 mm/hari
583,013 x 1 , 3

Dengan menggunakan rumus interpolasi berdasarkan data pada tabel tekanan uap air jenuh
(es) diperoleh tekanan uap air jenuh.

Es = 22,0628 mmHg

Tekanan Uap :

Ed = es x Rh

= 22,0628 x 0,503

= 11,098 mmHg

Kecepatan angin

U2 = 150,3 km/hari = 1,74 mm/d

Evaporasi dihitung dengan persamaan

E = 0,35 (0,5 + 0,54 U2) (es – ed)

E = 0,35 (0,5 + 0,54 (1,74^2)) (22,0628 – 11,098)

E = 8,193 mm/ hari


Evapotranspirasi dihitung dengan menggunakan persamaan dengan nilai β=2.94 hasil
interpolasi dari table di atas. Selanjutnya menghitung nilai Et

β En+ E
Et =
β+1
2,94 x 9,923+ 6 ,129
Et =
2,94+1
Et = 8,96 mm/hari

Anda mungkin juga menyukai