Anda di halaman 1dari 6

KISI - KISI PENULISAN SOAL PAS

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

Nama Sekolah : SDN TOMANG 11


Mata Pelajaran : IPS
Kelas : IV
Jumlah Soal *) :
* Pilihan ganda : 50 soal

Waktu : ______ menit

Bentuk Nomor
No. Kompetensi yang diujikan Materi Uraian Materi Indikator
Soal Soal
1 3.2 Mengidentifikasikan keragaman so Indahnya kebersamaan Keberagaman budaya bangsaku PG Siswa mampu menyebutkan agama yang ti 1
sial, ekonomi, budaya, etnis dan agama dak diakui menurut peraturan pemerintahan
di provinsi setempat sebagai identitas Bersyukur atas keberagaman Indonesia
bangsa Indonesia, serta hubunganya
dengan karakteristik ruang Kebersamaan dalam keberagaman PG Siswa mampu menyebutkan tarian dari suku 2
Jawa

PG Siswa mampu mengelompokan suku yang 3


tinggal di pulau Jawa

PG Siswa dapat mengidentifikasi jenis agama 4


sesuai dengan tempat ibadahnya

PG siswa dapat menyebutkan jenis agama 5


berdasarkan hari raya yang telah ditunjukan

PG Siswa dapat menentukan asal daerah, 6


dari gambar masakan yang disajikan
Bentuk Nomor
No. Kompetensi yang diujikan Materi Uraian Materi Indikator
Soal Soal
PG Siswa dapat menentukan asal daerah, dari 7
gambar tarian yang disajikan

PG Siswa dapat menjawab keberagaman kebu 8


dayaan merupakan kekayaan indonesia

PG Siswa dapat menentukan alat musik yang 9


berasal dari Maluku

PG Siswa dapat menentukan tempat ibadah 10


berdasarkan agama yang sudah ditentukan

2 3.1 Mengidentifikasikan karakteristik Selalu berhemat energi Sumber energi PG Siswa dapat menentukan daerah yang cocok 11
ruang dan pemanfaatan sumber daya untuk ditanami kelapa sawit
alam untuk kesejahteraan masyarakat Manfaat energi
dari tingkat kota/kabupaten sampai PG Siswa dapat menjawab energi alternatif 12
tingkat provinsi Energi alternatif yang dihasilkan oleh singkong

PG Siswa dapat memilih sumber energi yang 13


tidak bisa diperbarui

PG Siswa dapat menentukan jenis makanan 14


yang bukan berbahan dasar singkong

PG Siswa dapat menentukan daerah penghasil 15


timah

PG Siswa dapat menyebutkan hasil dari kegiatan 16


perkebunan

PG Siswa dapat menyebutkan manfaat dari 17


tumbuhan jarak dibodang ekonomi

Bentuk Nomor
No. Kompetensi yang diujikan Materi Uraian Materi Indikator
Soal Soal
PG Siswa dapat menyebutkan sagu berasal dari 18
daerah mana

PG Siswa dapat menentukan sumber daya alam 19


yang digunakan dalam pembuatan ikan asin

PG Siswa dapat menyebutkan sumber daya alam 20


yang bisa diperbarui

3 3.1 Mengidentifikasikan karakteristik Peduli terhadap mahluk Hewan dan tumbuhan di lingkungan PG Siswa dapat menentukan salah satu cara pe 21
ruang dan pemanfaatan sumber daya hidup rumahku lestarian dari sumber daya alam
alam untuk kesejahteraan masyarakat
dari tingkat kota/kabupaten sampai Keberagaman mahluk hidup di lingkunganku PG Siswa dapat menentukan tempat yang tepat 22
tingkat provinsi untuk reboisasi
Ayo cintai lingkungan
PG Siswa dapat menjawab tempat yang tepat 23
untuk bercocok tanam jagung

PG Siswa dapat menjawab dataran yang 24


berbatasan langsung dengan lautan keting
gian 0 mdpl

PG Siswa dapat menentukan sikap dalam men 25


jaga keanekaragaman tumbuhan

PG Siswa dapat menentukan tanaman yang 26


tepat sesuai denga gambar yang tersedia

PG Siswa dapat menentukan hasil dari peter 27


nakan sapi

PG Siswa dapat memilih wilayah dan sumber 28


daya alam yang sesuai dengan pilihan

PG Siswa dapat memilih manfaat yang diberi 29


kan sapi pada manusia

PG Siswa dapat menentukan langkah untuk 30


menjaga kelestarian sumber daya alam
hayati

4. 3.3 Mengidentifikasikan kegiatan eko Berbagai pekerjaan Jenis-jenis pekerjaan PG Siswa dapat memilih tempat untuk pusat 31
nomi dan hubunganya dengan berbagai perindustrian
bidang pekerjaan serta kehidupan Pekerjaan di sekitar kita
sosial dan budaya di lingkungan sekitar PG Siswa dapat menentukan daerah yang tepat 32
sampai provinsi Pekerjaan orang tua sebagai pembuat garam

PG Siswa dapat menyimpulkan negara yang 33


mayoritas warganya bermata pencarian
petani merupakan negara agraris

PG Siswa dapat mengelompokan dataran 34


sebagai perkebunan the

PG Siswa dapat menentukan kegiatan ekonomi 35


dibidang jasa

PG Siswa dapat menjawab kegiatan ekonomi 36


yang dilakukan oleh penduduk pesisir pantai

PG Siswa dapat menyimpulkan kegiatan ekono 37


nomi yang dilakukan oleh pedagang beras
pada bidang distribusi
PG Siswa dapat mencari persamaan dari kegi 38
atan konsumsi

PG Siswa dapat memilih jenis pekerjaan di 39


bidang jasa

PG Siswa dapat menentukan pekerjaan yang 40


menghasilkan barang

5. 3.4 Mengidentifikasikan kerajaan Hindu, Pahlawanku Perjuangan para pahlawan PG Siswa dapat menjawab kerajaan yang beco 41
Budha dan Islam di lingkungan daerah rak agama Islam
setempat serta pengaruhnya pada Pahlawanku kebanggaanku
kehidupan masyarakat PG Siswa dapat menjawab candi prambanan 42
Sikap kepahlawanan adalah peninggalan dari kerajaan
Mataram kuno

PG Siswa dapat menjawab pendiri kerajaan 43


Samudra Pasai

PG Siswa dapat menjawab prasasti yang terda 44


pat jejak kaki purnawarman

PG Siswa dapat menentukan kerajaan Sriwijaya 45


berada dipuncak kejayaan pada masa raja
Balaputradewa

PG Siswa dapat menjawab prasasti yupa merupa 46


kan peninggalan kerajaan kutai

PG Siswa dapat menentukan kerajaan Islam 47


pertama di Jawa

PG Siswa dapat menentukan raja yang terkenal 48


pada kerajaan Aceh
PG Siswa dapat menentukan candi prambanan 49
merupakan peninggalan dari agama Hindu

PG Siswa dapat menjawab menara kudus adalah 50


peninggalan dari peradaban agama Islam

Anda mungkin juga menyukai