Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 1

PRINSIP-PRINSIP SISTEM MANAJEMEN MUTU

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah SISTEM MANAJEMEN MUTU

Yang Diampu Oleh Bapak Sudirman P., SKM.,M.Si, M.Si

Oleh:

SHERLY LESTARI

(PBB200009)

M2OA

POLITEKNIK BAUBAU

PRODI REKAM MEDIS & INFORMASI KESEHATAN

2021
IMPLEMENTASI SISTEM MANAJEMEN MUTU

 PERNYATAAN

Petunjuk :
Anda diminta untuk memberikan sebuah pernyataan dengan cara memberi
tanda (√) atau (X) pada kolom penilaian. Dengan ketentuan sebagai berikut:
(1) Baik Sekali
(2) Baik
(3) Sedang
(4) Buruk
(5) Buruk Sekali

Jawaban Skala Likert


Pernyataan
BS B S BK BKS
(1) (2) (3) (4) (5)

A. Prinsip Customer Focus (Kepuasan pelanggan)

1 Komitmen perusahaan terhadap pemenuhan


persyaratan pihak terkait
Pemahaman perusahaan akan kebutuhan
2
pelanggan saat ini dan masa depan

3 Pelayanan keluhan dari customer / pelanggan

4 Tindak lanjut perusahaan terkait keluhan customer

Tingkat kesesuaian produk / layanan dengan


5
persyaratan

B. Prinsip Leadership (Kepemimpinan)


Tanggungjawab pimpinan puncak terhadap
1 sistem manajemen mutu proyek

2 Controling pimpinan puncak di lapangan

3 Membangun budaya kepercayaan dan integritas

Mengkomunikasikan pentingnya manajemen


4
mutu yang efektif
Melaporkan kinerja sistem manajemen mutu dan
5
peluang peningkatan ke manajemen puncak
Pernyataan Jawaban Skala Likert

6 Menjamin ketersediaan sumber daya

C. Prinsip Engagement of people (Keterlibatan


Orang)

1 Koordinasi antara pihak-pihak yang terlibat

2 Optimalisasi SDM untuk bekerja dalam organisasi

3 Kontribusi personil setiap tingkatan di perusahaan

D. Prinsip Processs approach (Pendekatan Proses)

Perusahaan melakukan identifikasi aspek-aspek


1
kualitas

Pelaksanaan kegiatan oleh perusahaan sesuai dengan


2
prosedur / SOP

Pemahaman dan konsistensi dalam memenuhi


3
persyaratan
Pengendalian data dan dokumen yang masuk ke
4
proyek

5 Tindakan menangani resiko dan peluang

E. Prinsip Improvement (Pengembangan)

1 Organisasi melakukan internal audit secara periodik

Organisasi melakukan tindakan koreksi dan


2
perbaikan

Training/pelatihan terhadap karyawan untuk


3
meningkatkan kualitas SDM

Peremajaan peralatan, termasuk perangkat keras dan


4
lunak

5 Pembaharuan metode pelaksanaan kerja


Pernyataan Jawaban Skala Likert
Perusahaan selalu melakukan evaluasi secara
6
periodik terhadap kinerja karyawan

F. Prinsip Informed decision making (Pengambilan


Keputusan Berdasarkan Bukti)

1 Review dan dokumentasi masalah

2 Catatan kegiatan / Berita Acara

3 Perbaikan produk/layanan berdasar hasil uji

G. Prinsip Relationship management


(Hubungan Manajemen)

Melibatkan dan mengarahkan pihak berkepentingan


1
untuk berkontribusi dalam manajemen mutu
Organisasi memastikan bahwa penyedia produk/jasa
2 eksternal (subkontraktor) memiliki kemampuan dan
kapasitas persyaratan

3 Keterampilan tenaga ahli dari subkontraktor


 PERTANYAAN

1. Bagaimana jika produk atau jasa yang dihasilkan oleh sebuah organisasi tidak memenuhi
persyaratan pelanggan?
2. Apa yang akan terjadi jika seorang pemimpin tidak bisa mencapai sasaran mutu
organisasi?
3. Jika suatu organisasi dan karyawannya sudah berkontribusi dengan baik sehingga dapat
mencapai tujuan organisasi sesuai dengan nilai-nilai yang di yakini organisasi akan tetapi
pelanggan tetap tidak merasa puas dengan produk dan jasa yang dihasilkan, apa yang
organisasi dapat dilakukan jika hal itu terjadi?

Anda mungkin juga menyukai