Anda di halaman 1dari 2

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS UDAYANA
DENPASAR

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP TAHUN 2019/2020


Mata Kuliah : Akuntansi Keuangan 1 (EKA 218 A2)
Hari, Tanggal : Senin, 30 Maret 2020
Ruang : IA. 1.3 dan 1.4 Kampus Bukit Jimbaran (daring)
Waktu : 08.30-10.10 WITA
Dosen : Dr. Drs. I Made Sadha Suardikha, SE., M.Si., Ak., CA

Soal:
1. Buat Gambar yang mengilustrasikan hirarki (urutan) sifat kualitas informasi akuntansi
yang saudara pahami dan jelaskan Gambar tersebut!

2. PT. RINJUSSAR, Denpasar bergerak dalam bidang perdagangan menerapkan sistem


dana kas kecil. Setiap hari sabtu dana kas kecil diisi kembali menjadi Rp
3.000.000,00. Metode pencatatan dana kas kecil yang dianut adalah metode dana
tetap. Data pengeluaran kas kecil untuk seminggu yang berakhir tanggal 26
Desember 2019 dan 2 Januari 2020 adalah sebagai berikut :
MINGGU
MINGGU YANG YANG
URAIAN BERAKHIR 26 31 DESEMBER BERAKHIR 2
DESEMBER 2019 2019 JANUARI 2020
(Rp) (Rp) (Rp)
Ongkos angkut
pembelian barang 190.000,00 490.600,00 660.400,00
Biaya Reparasi - 280.800,00 280.800,00
Rekening air - 110.200,00 110.200,00
Bahan pembantu untuk
kantor 450.200,00 80.000,00 640.000,00
Biaya iklan 670.200,00 - -
1.310.400,00 970.600,00 1.700.400,00
Untuk tahun 2019 pengisian kembali kas kecil dilakukan pada hari Sabtu
tanggal 26 Desember 2019.
Diminta:
Buatlah jurnal-jurnal yang diperlukan dari data tersebut di atas!

3. PT. MAARJUSRIN, di Denpasar mempunyai data yang berkaitan dengan akun


Piutang Dagang selama tahun 2019, sebagai berikut:
A. Analisis umur piutang pada tanggal 31 Desember sebagai berikut:
No. Umur Piutang Dagang Saldo Piutang Dagang % Kerugian
1 Di bawah 30 hari Rp 35.200.000.000 1%
2 31- 60 hari - 30.400.000.000 3%
3 62 – 120 hari - 8.200.000.000 5%
4 Lebih dari 120 hari - 6.000.000.000 Rp 1.000.000.000=100%
Sisanya =75%
Rp 79.840.000.000

1
Soal AK1-A2_smtGn2019/2020
M. Sadha S.
B. Dua kejadian diposting ke akun Piutang Dagang selama tahun 2019, yaitu:
a. Debit pada tanggal 31 Desember 2019 dengan kredit Cadangan Kerugian Piutang
Dagang.
b. Kredit sebesar Rp 500.000.000 tanggal 27 Desember 2019 karena seorang langganan
pailit. Jumlah ini termasuk dalam kelompok saldo dengan umur 61 – 120 hari.
C. Akun Cadangan Kerugian Piutang Dagang sebagai berikut:
CADANGAN KERUGIAN PIUTUANG DAGANG
Sept 27 Penghapusan Jan 1 Saldo Rp 1.600.500.000
Piutang Rp 500.000.000 Des 31 5% dari
Rp 79.840.000.000 Rp 3.900.920.000

D. Dalam saldo dengan kelompok umur 31- 60 hari terdapat satu langganan dengan saldo
kredit sebesar Rp 900.800.000 yang merupakan uang muka kontrak penjualan.

Diminta:
a. Buatlah Jurnal koreksi yang perlu dengan anggapan pembukuan tahun 2019 belum
ditutup.
b. Buatlah Jurnal Penyesuaian yang perlu dengan anggapan pembukuan tahun 2019
sudah ditutup.

-----=======000000000SELAMAT BEKERJA000000000=======-----

2
Soal AK1-A2_smtGn2019/2020
M. Sadha S.

Anda mungkin juga menyukai