Anda di halaman 1dari 1

TUGAS TUTORIAL KE-3

Mata Kuliah : Pembelajaran Kelas Rangkap (PKR)


Kode : PDGK4302
Semester : 3 (tiga)
Waktu : 24 jam
Hari,tanggal : Sabtu, 27 Nopember 2021

URAIAN TUGAS
Tugas tutorial ke III pada mata kuliah Pembelajaran Kelas Rangkap (PKR) adalah penyelesaian
soal uraian sbb:
I. PETUNJUK

1. Tulis Mata Kuliah dan Kode Mata Kuliah !


2. Tuliskan identitas anda pada lembar pekerjaan ( Nama, NIM, Semester, Tanggal) !
3. Baca dan cermati soal-soal berikut !
4. Kerjakan soal-soal berikut secara mandiri, dalam program Microsof Word, huruf Time
New Roman, ukuran 12.
5. Jawaban diuraikan secara singkat, memuat esensi jawaban dari pertanyaan.
6. Pengiriman tepat waktu paling lambat hari Minggu, 30 Nopember 2021, via WA Tutor
japri ke no 08156936856. Atau Email : p3yono17@gmail.com
7. Pekerjaan yang dikirim dokumen word, bukan dalam dokumen PDF !

I. NASKAH SOAL
RPP adalah sebuah pedoman perencanaan pembelajaran. Di dalamnya guru menuliskan
rencana yang akan guru lakukan untuk melaksanakan pembelajaran. Termasuk materi
pembelajaran apa yang akan di sampaikan, metode, model, media apa yang akan digunakan
untuk pembelajaran serta bagaimana seorang guru akan mengambil nilai dari setiap kegiatan
yang dilakukan oleh siswa.

a. Buatlah RPP Simulasi Pembelajaran Kelas Rangkap model 221atau 222 (sesuai yang
akan disimulasikan) untuk sekolah anda masing-masing dengan Kompetensi Inti (KI),
Kompetensi Dasar (KD), Tema mengacu kurikulum 2013, alokasi waktu maksimal 20
menit, Pilih dua kelas tingkat yang berbeda, Mata pelajaran boleh sama, boleh berbeda.
b. Buatlah RPP Pembelajaran Kelas Rangkap model 221 atau 222 (sesuai yang
diprkatekan) yang akan anda praktikkan di sekolah anda masing-masing dengan
Kompetensi Inti (KI), Kompetensi Dasar (KD), Tema dan alokasi waktu mengacu
kurikulum 2013, Pilih dua kelas tingkat yang berbeda, Mata pelajaran boleh sama, boleh
berbeda.

Pekalongan, 26 Nopember 2021


Tutor

Triyono,S.Pd.M.Pd

Anda mungkin juga menyukai