Anda di halaman 1dari 9

Rencana Pembelajaran Semester Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN –
UMSU
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Status
Bobot Mata Kuliah
Mata
Kode Mata Kuliah
Nama MataKuliah (SKS) Semester Prasyarat
Kuliah

Sosiolinguistik 2 2 MK Prodi
Setelah mengiuti perkuliahan ini, mahasiswa diharapkan mampu memahami dan
CPMK
menjelaskan hakikat bahasa, ragam bahasa serta prolematika bahasa yang hidup di
masyarakat sebagai dasar untuk memahami dan mengkaji pengajaran bahasa
Sub-CPMK1 Mamhasiswa mampu memahami hakikat sosiolinguistik, relevansi linguistik dengan
sosiolinguistik, relevansi sosiolinguistik dengan sosiologi dan linguistik, dan manfaat
CPMK & Sub- linguistik
CPMK Sub-CPMK2 Mahasiswa mampu memahami pengertian masyarakat bahasa, masyarakat bahasa
berdasarkansikap social, masyarakat bahasa berdasarkan interaksi, masyarakat bahasa
berdasarkan jaringan social, dan masyarakat bahasa sebagai interpretasi subjektif-psikologi.
Mahasiswa mampu memahami hakikat penggunaan bahasa, penggunaan bahasa dalam
Sub-CPMK3
masyarakat bilingual, dan penggunaan bahasa, penggunaan bahasa dalam masyarakat
multilingual.
Mahasiswa mampu mengetahui hakikat dan bentuk variasi bahasa, variasi pemilihan bahasa,
Sub-CPMK4
dan factor-faktor yang mempengaruhi variasi bahasa.
Sub-CPMK5 Mahasiswa mampu memahami dan mempelajari pengertian peristiwa tutur dan factor-faktor
yang mempengaruhi peristiwa tutur.
Mahasiswa mampu memahami konsep dasar sikap bahasa, jenis-jenis sikap bahasa, dan
Sub-CPMK6
pengukuran sikap bahasa.
Mahasiswa mampu memahami konsep dasar kesantunan berbahasa, jenis-jenis kesantunan,
Sub-CPMK7
pembentuk kesantunan berbahasa, dan aspek-aspek non-linguisti yang mempengaruhi
kesantunan berbahasa
Mahasiswa mampu memahami dan mempelajari hubungan Bahasa dengan umur, jenis
Sub-CPMK8
kelamin, dan status social.
Perkuliahan ini bertujuan melatih mahasiswa agar mampu mengkaji dan menelaah hubungan antara bahasa, masyarakat
Deskripsi dengan kebudayaannya. Hubungan bahasa dengan masyarakatnya memerlukan penelaahan dan penelitian yang
Singkat Mata terstruktur, karena itu dalam mata kuliah ini tidak hanya teori yang disampaikan tetapi disertai dengan praktik lapangan.
Kuliah
Dalam perkuliahan ini dibahas prihal Sosiolinguistik: batasan, lingkup, dan kajian bahasa, peristiwa tutur,
keanekaragaman bahasa, kedwibahasaan dan dwibasawan, komponen tutur, interferensi dan integrasi, alih kode dan
campur kode, diglosia dan masyarakat diglosik, problema dan konflik bahasa, perencanaan bahasa dan kepunahan
bahasa
1. Konsep Dasar Sosiolinguistik.
2. Masyarakat Bahasa
Bahan Kajian 3. Pengguna Bahasa.
(Materi
Pembelajaran) 4. Variasi Bahasa
5. Peristiwa Tutur
6. Sikap Bahasa
7. Kesantunan Berbahasa
8. Pergeseran dan pemertahanan bahasa
Proses Kegiatan pembelajaran dilakukan secara kelompok dan individual, disesuaikan dengan karakteristik aktivitas yang
Pembelajaran dilakukan dalam setiap tahapan pembelajaran. Pembelajaran dilaksanakan menggunakan pendekatan Blended
Learning dengan model Pembelajaran Mandiri Terbimbing (Guided Autonomuos Learning Model).
Kegiatan pemahaman materi dilakukan secara mandiri oleh mahasiswa di luar kelas dengan memanfaatkan
materi ajar pada situs pembelajaran dalam jaringan yang terdapat Elearning UMSU. Kegiatan pendalaman materi
dilakukan di kelas setelah mahasiswa mempelajari materi pembelajaran secara mandiri.

Selain untuk mencapai CPMK dan seluruh subCPMK, pembelajaran juga diarahkan untuk mencapai beberapa
kecakapan abad ke-21, yaitu (1) kemampuan berpikir kritis dan pemecahan masalah, (2) kemampuan berkolaborasi, (3)
kreativitas, (5) kemampuan berkomunikasi baik secara lisan maupun tulisan, dan (5) kemampuan menggunakan
teknologi informasi dan komunikasi untuk menunjang proses pembelajaran.
Evaluasi pembelajaran mencakup aspek proses dan hasil pembelajaran yang terdiri atas tiga domain, yaitu kognitif,
Pendekatan
afektif, dan psikomotorik. Penilaian proses dilakukan selama pembelajaran dalam satu semester termasuk pengumpulan
Evaluasi
tugas-tugas perkuliahan. Penilaian hasil belajar dilakukan melalui ujian tengah semester dan ujian akhir semester.
Pembelajaran

Jenis-jenis
Tugas Rutin Journal Review Miniresearch Project
Penugasan
Mempelajari dan
mengritisi materi Melakukan penelitian
pembelajaran yang sudah Membaca dan mereview lapangan untuk
Menyusun laporan penelitian
diunggah pada Elearning minimal 5 jurnal yang menemukan ragam
lapangan berdasarkan mini riset.
Uraian Tugas UMSU, berkaitan tentang bahasa dalam
melakukan diskusi sosiolinguitik. perencanaan pembuatan
kelompok, dan projeck
presentasi hasil diskusi
kelompok.
Dilakukan sebelum,
Dilakukan setiap hari
Mekanisme Ketika, dan setelah Dilakukan setelah
khususnya pada hari Dilakukan sebelum
pelaksanaan melaksanakan miniresearch melaksanakan journal review dan
perkuliahan mata kuliah melaksanakan project.
tugas dan miniresearch.
metodologi penelitian.
melaksanakan project.
Aslinda dan Syafyahya Leni. 2007. Pengantar Sosiolinguistik. Bandung PT.Replika Aditama
Alwasilah,A.Chaedar. 1985. Sosiologi Bahasa. Bandung. Angkasa.
Chaer, Abdul. 2004. Sosiolinguistik Perkenalan awal. Jakarta: Rineka Cipta.
Janet Holmes. (2013). An Introduction to Sosiolinguistics. New York: Routledge
Nababan, P.W.J. 1984. Sosiolinguistik Suatu pengantar. Bandung: Gramedia.
Ohoiwutun, Paul. 1997. Sosiolinguistik: Memahami Bahasa dalam Konteks Masyarakat dan Kebudayaan. Jakarta.
Referensi: VISIPRO.
Rahardi, Kunjana. 2001. Sosiolinguistik, Kode, dan Alih Kode. Yogyakarta. Pustaka Pelajar.
Ronald Wardhaugh and Janet M. Fuller. (2015). An Introduction to Sociolinguistics. Oxford: John Wiley.

Nama Dosen M. Afiv Toni Suhendra Saragih, M.Pd.


Pengampu

(TeamTeaching) .

Koordinator
Tanggal Penyusunan Mata Kuliah Ketua Program Studi,
Otorisasi
20 Februari 2022 Mutia Febriyana, S.Pd.,M.Pd.
Mgu
Sub-CPMK Bahan Kajian Pendekatan Media
Beban Waktu Pengalaman Belajar
(Kemampuan akhir Indikator (Materi dan Model Pembelajar
Ke- Pembelajaran Mahasiswa
yang direncanakan) Pembelajaran) Pembelajaran an

1&2 Mamhasiswa mampu Mahasiswa mampu : Konsep Dasar Pendekatan dan Belajar materi Belajar menggunakan Elearning
memahami hakikat a. Menjelaskan Sosiolinguistik Model Elearning UMSU, latihan
sosiolinguistik, relevansi Pembelajaran: 2 x 50 menit menggunakan google meet
hakikat
linguistik dengan dalam e- dan aplikasi pembelajaran
sosiolinguistik, Blended Learning,
sosiolinguistik, relevansi lerarning lain.
b. Menjelaskan Inquiry Learning,
sosiolinguistik dengan relevansi linguistik Collaborative
sosiologi dan linguistik, dan dengan Learning, and Belajar bekerja sama dan
manfaat linguistik sosiolinguistik Mate-21 Learning berkolaborasi.
c. Menjelaskan Model
relevansi Mahasiswa menganalisis
sosiolinguistik hakikat sosiolinguistik,
dengan sosiologi relevansi linguistik dengan
dan linguistik, sosiolinguistik, relevansi
d. Menjelaskan sosiolinguistik dengan
manfaat linguistik. sosiologi dan linguistik, dan
manfaat linguistik
3&4 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Masyarakat Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama dan Elearning
memahami hakikat a. menjelaskan Bahasa Model berkolaborasi.
penggunaan bahasa, pengertian Pembelajaran: 2 x 50 menit
penggunaan bahasa dalam masyarakat bahasa dalam e- Mahasiswa belajar
masyarakat bilingual, dan b. Mengidentifikasi lerarning memahami hakikat
Blended
penggunaan bahasa, masyarakat bahasa Learning, penggunaan bahasa,
penggunaan bahasa dalam berdasarkansikap Belajar Mandiri penggunaan bahasa dalam
Inquiry
masyarakat multilingual. social dan Tugas masyarakat bilingual, dan
Learning,
c. Mengidentifikasi Terstruktur penggunaan bahasa,
Collaborative
masyarakat bahasa Learning, and penggunaan bahasa dalam
berdasarkan Mate-21 masyarakat multilingual.
interaksi Learning Model
d. Mengidentifikasi
masyarakat bahasa
berdasarkan
jaringan social
e. Mengidentifikasi
masyarakat bahasa
sebagai interpretasi
subjektif-psikologi.
5&6 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Penggunaan Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama Elearning
memahami hakikat a. menjelaskan Bahasa Model dan berkolaborasi.
2 x 50 menit
penggunaan bahasa, penggunaan Pembelajaran:
dalam e- Mahasiswa belajar
penggunaan bahasa dalam bahasa
lerarning memahami hakikat
masyarakat bilingual, dan b. Mengidentifikasi Blended
penggunaan bahasa, penggunaan Learning, Inquiry penggunaan bahasa,
Belajar Mandiri penggunaan bahasa
penggunaan bahasa dalam bahasa dalam Learning, dan Tugas dalam masyarakat
masyarakat multilingual masyarakat Collaborative Terstruktur
bilingual Learning, and bilingual, dan
c. Mengidentifikasi penggunaan bahasa,
Mate-21 Learning
penggunaan bahasa
penggunaan Model
dalam masyarakat
bahasa
multilingual
penggunaan
bahasa dalam
masyarakat
multilingual.
.
7 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Variasi Bahasa Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama dan Elearning
mengetahui hakikat dan a. Menjelaskan Model berkolaborasi.
bentuk variasi bahasa, hakikat bahasa Pembelajaran: 2 x 50 menit
variasi pemilihan bahasa, dalam e- Mahasiswa belajar
b. Menjelaskan
dan factor-faktor yang bentuk variasi Blended Learning, lerarning menganailis hakikat dan
mempengaruhi variasi bahasa Inquiry Learning, bentuk variasi bahasa,
bahasa. c. mengidentifikasi Collaborative Belajar Mandiri variasi pemilihan bahasa,
variasi pemilihan Learning, and dan Tugas dan factor-faktor yang
bahasa Mate-21 Learning Terstruktur mempengaruhi variasi
d. Mengidentifikasi Model bahasa.
factor-faktor yang
mempengaruhi
variasi bahasa.

8 UJIAN MIDSEMESTER
9/10 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Peristiwa Tutur Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama dan OHP
berkolaborasi. (Overhead
memahami dan mempelajari a. Menjelaskan Model 2 x 50 menit Proyektor)
pengertian peristiwa tutur pengertian Mahasiswa belajar
dan factor-faktor yang peristiwa tutur Pembelajaran: Belajar Mandiri menganalisis pengertian Power
mempengaruhi peristiwa b. Menganalisis Ceramah peristiwa tutur dan factor- point
dan Tugas
tutur. factor-faktor yang Diskusi Terstruktur faktor yang mempengaruhi
mempengaruhi Problem solving peristiwa tutur
peristiwa tutur. Inkuiri

11&12 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Sikap Bahasa Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama OHP
memahami konsep dasar a. Menjelaskan sikap Model dan berkolaborasi. (Overhead
2 x 50 menit Proyektor)
sikap bahasa, jenis-jenis bahasa
sikap bahasa, dan b. Mengidentifikasi Pembelajaran: Belajar Power
Belajar Mandiri
pengukuran sikap bahasa jenis-jenis sikap Ceramah mengidentifikasi point
dan Tugas
bahasa Diskusi keterkaitan bahasa
Terstruktur
c. Melaksanakan Problem solving dengan budaya, usia,
pengukuran sikap Inkuiri komunikasi
bahasa
Mahasiswa belajar
ditugaskan untuk
mencari referensi
keterkaitan bahasa
dengan konteks sosial
13&14 Mahasiswa mampu Mahasiswa mampu : Kesantunan Pendekatan dan Belajar materi Belajar bekerja sama OHP
memahami konsep dasar a. Menjelaskan hakikat Berbahasa Model dan berkolaborasi. (Overhead
2 x 50 menit Proyektor)
kesantunan berbahasa, jenis- kesantunan
jenis kesantunan, pembentuk berbahasa Pembelajaran: Mahasiswa belajar Power
Belajar Mandiri
kesantunan berbahasa, dan b. Mengidentifikasi Ceramah menganalisis konsep dasar point
dan Tugas
aspek-aspek non-linguisti jenis-jenis Diskusi kesantunan berbahasa,
Terstruktur
yang mempengaruhi kesantunan Problem solving jenis-jenis kesantunan,
kesantunan berbahasa c. Menganalisis Inkuiri pembentuk kesantunan
berbahasa, dan aspek-
pembentuk
aspek non-linguisti yang
kesantunan
mempengaruhi kesantunan
berbahasa berbahasa
d. Menganalisis aspek-
aspek non-linguisti
yang
e. mempengaruhi
kesantunan
berbahasa.
14&15 Mahasiswa mampu Mahsiswa mampu : Hubungan Pendekatan dan Belajar materi Mahasiswa menyusun OHP
memahami dan mempelajari a. Mengidentifikasi Bahasa dengan Model laporan hasil identifikasi (Overhead
2 x 50 menit Proyektor)
hubungan Bahasa dengan hubungan Bahasa umur, jenis hubungan bahasa dan
umur, jenis kelamin, dan dengan umur kelamin, dan Pembelajaran: mempresentasikannya. Power
Belajar Mandiri
status social. b. Mengidentifikasi status social. Ceramah point
dan Tugas
jenis kelamin Diskusi Terstruktur
c. Mengidentifikasi Studi lapangan Problem solving
status social Inkuiri

16
UJIAN AKHIR SEMESTER

Anda mungkin juga menyukai