Anda di halaman 1dari 3

BAB 3

TINJAUAN STUDI KASUS

NAMA : Yohanes Andi W


Tgl.Pengkajian : 8 Desember 2021
NIM : 2019.03.005

3.I. IDENTITAS KLIEN

1. NO. RM : 123xxx
2. NAMA : Tn E
3. UMUR : 40 tahun
4. JENIS KELAMIN : laki2
5. ALAMAT : Surabaya
6. SUKU BANGSA : Jawa
7. BAHASA SEHARI - HARI : Indonesia
8. DIAGNOSA MEDIS : DHF
9. DOKTER YANG MERAWAT :

3.2. ALASAN MASUK


Pasien masuk RSJ Menur dibawa oleh kakaknya karena pasien pernah mengamuk
sampai memecahkan kaca rumah.
Pada saaat dikaji pasien mengatakan sering menyendiri dikamarnya dan melamun,
sudah menyerah dengan kehidupannya karena malu sudah tidak bisa melakukan apa-apa,
pasien juga mengatakan bahwa dirinya orang yang tidak berguna karena hanya bisa
menyusahkan orang lain

3.3. FAKTOR PREDISPOSISI


Faktor predisposisi Pasien
1. Pernah mengalami ganguan jiwa di Tidak
masa lalu
2. Pengobatan sebelumnya Tidak pernah mendapatkan pengobatan
sebelumnya
3. Pengalaman
aniyaya fisik Ya
aniyaya seksual Tidak
penolakan Tidak
kekerasan dalam keluarga Ya
tindakan kriminal Tidak
Penjelasan Pasien mengatakan baru pertama kali
masuk RSJ Menur, saat sebelum masuk
pasien mengatakan pernah dipuli oleh
warga sekitar, pasien mengatakan pernah
mengamuk dan menghadang kendaraan
waraga di kampungnya
Masalah keperawtan Resiko mencederai diri sendiri
4. Adakah keluarga yang mengalami T idak
ganguan jiwa
Masalah keperawatan Tidak ada masalah keperawatan
5. Pengalaman yang tidak Pasien merasa sedih karena orang tua
menyenangkan bercerai saat usia 20 tahun
Masalah keperawatan Respon pasca taruma (orang tua bercerai)

3.4. FISIK

Fisik Pasien
Tanda vital TD :130/80
S : 36 c
TB : 170 cm
BB : 60 kg
Jelaskan Pasien mengatakn tidak ada keluhan fisik,
TTV batas normal
Masalah keperawatan Tidak ada masalah

3.5 PSIKOSOSIAL

Psikososial Pasien
1) Genogram

Jelaskan : kotak hitam=laki-laki meninggal,


lingkaran hitam perempuan meninggal, kotak
putih= laki-laki hidup, lingkaran putih= perempuan
hidup
-klien mengatakan anak ke 3 dari 4 bersaudara
- klien mengatakan memiliki 2 anak perempuan

Masalah keperawatan Tidaka ada masalah


2) Konsep diri
a) Gambaran diri Pasien mengatakan badannya biasa saja tidak ada yang
istimewa
b) Indentitas Pasien mengatakan sebelum masuk RSJ pasien bekerja sebagai
Tukang servis montor, pasien mengatakan tidak puas dengan
pekerjaannya dikarenakan penghasilan yang kecil
c) Peran Pasien merupakan sebagai ayah dari kedua anaknya dan suami
bagi istrinya, pasien mengatakan tidak mampu menjadi kepala
keluarga yang baik, pasien tidak mampu menafkahi
keluarganya karena pasien tidak bekerja
d) Ideal diri Pasien mengatakan ingin segera pulang bertemu dengan
keluarganya, pasien mengatakan jika sudah keluar nanti pasien
tidak mau bekerja lagi karena pasien menganggap sudah tidak
pantas lagi untuk bekerja dan berpikir tidak ada yang mau
memperkerjakan dirinya
e) Harga diri Pasien mengatakan kalau dirinya tidak berguna bagi
rendah keluarganya, hanya bisa menyusahkan istrinya, dan pasien
mengatakan jika dirinya tidak memiliki kemampuan apa-apa
lagi
Masalah keperawatan Gangguan konsep diri: harga diri rendah

Anda mungkin juga menyukai