Anda di halaman 1dari 9

LAMPIRAN

PENILAIAN PENGETAHUAN

Sekolah : SMA DM TRIGUNA


Kelas/Semester : XI MIA /I
Materi : Elastisitas Bahan

Kompetensi Inti
KI.3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena
dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI.4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri,
bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai
kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar : 3.2 Menganalisis sifat elastisitas bahan dalam kehidupan sehari-hari
Indikator Pencapaian Tingkat Kesulitan Bobot Kunci
Indikator Soal Instrument
Kompetensi C1 C2 C3 C4 Soal Jawaban
3.2.1. Menjelaskan 1. Diberikan pernyataan 1. √ 2 Terlampir
pengertian siswa dapat
elastisitas menjelaskan
pengertian elastic

3.2.2. Mengidentifi 2. Diberikan data bahan- 2. √ 3


kasi bahan- bahan yang digunakan
bahan elastis dalam kehidupan
dalam sehari-hari siswa dapat
kehidupan mengidentifikasi
sehari-hari bahan-bahan elastik
dengan tepat
3

3.2.3. Menjelaskan 3. Diberikan beberapa 3.
sifat-sifat pernyataan siswa dapat
elastisitas menjelaskan sifat-sifat
bahan elastisitas bahan
√ 4
3.2.4. Merumuskan 4. Diberikan besaran- 4.
persamaan besaran yang
tegangan, mempengaruhi besar
regangan, dan tegangan pada bahan
modulus elastik siswa dapat
elastisitas. merumuskan
persamaan tegangan

3.2.5. Menghitung √
5. Diberikan nilai
besaran-
luas 5. 4
panjang tali,
besaran yang
penampang tali, dan
berkaitan
massa beban siswa
dengan
dapat menghitung
tegangan,
besaran-besaran yang
regangan, dan
berkaitan dengan
modulus
tegangan, regangan,
elastisitas
dan modulus
elastisitas.
3.2.6. Menjelaskan
hukum 6. 4
6. Diberikan suatu √
Hooke untuk
pernyataan tentang
menerangkan hukum hooke siswa
perilaku dapat merumuskan
pegas besar konstanta
pegas. .

3.2.7. Menghitung 7. √ 4
besaran- 7. Diberikan nilai
besaran yang panjang mula-mula
pegas, massa beban,
berkaitan
dan pertambahan
dengan panjang siswa dapat
hukum menghitung konstanta
Hooke pegas.

3.2.8. Mendeskripsi √
8. 4
kan 8. Diberikan suatu
hubungan pernyataan siswa dapat
gaya dengan mendeskripsikan
hubungan gaya dengan
pertambahan
pertambahan panjang
panjang pada benda elastis dalam
benda elastis bentuk grafik
berdasarkan
data
percobaan
(grafik)

3.2.9. Merumuskan √
9. Diberikan suatu
persamaan
pernyataan siswa dapat 9. 4
energi merumuskan
potensial persamaan energi
pegas potensial pegas

3.2.10. Menghitung 10. Diberikan nilai massa 10. 4
besarnya beban dan
energi pertambahan panjang
pegas siswa dapat
potensial
menghitung besarnya
pegas energi potensial pegas

3.2.11. Membanding 11. 3
kan susunan 11. Disajikan gambar
pegas seri susunan pegas seri dan
paralel siswadapat
dan paralel
membandingkan
konstanta pegas pada
susunan seri dan
parallel

3.2.12. Menganalisis √
sifat-sifat 12. Disajikan gambar 12. 4
susunan susunan pegas seri-
paralel siswa dapat
pegas seri
menentukan konstanta
dan pararel pegas pengganti dan
pertambahan panjang
pegas

3.2.13. Menganalisis
13. Diberikan pernyataan √ 5
pemanfaatan 13.
penggunaan benda
bahan elastik elastik dalam
berdasarkan kehidupan sehari-hari
sifatnya siswa dapat
menganalisis
persamaan yang sesuai
dengan pernyataan
tersebut berdasarkan
hukum hooke
Jumlah 48

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 – 100 , dengan pedoman sebagai berikut :
LAMPIRAN SOAL
1. Benda-benda yang diberi gaya akan bertambah panjang. Jika gaya dilepaskan akan
memiliki sifat kembali ke keadaan semula. Sifat seperti ini dinamakan ....
A.Keras D. Elastis
B. Kelihatan E. Regangan
C. Plastik
Skor : 2
- Perhatikan pernyataan berikut.
1. Pegas dapat kembali ke bentuk semula selama mendapat sejumlah gaya yang
masih berada dalam batas elastisitasnya
2. Pegas dapat kembali ke bentuk semula walaupun mendapat sejumlah gaya yang
yang melebihi batas elastisitasnya
3. Jika gaya yang diberikan melebihi batas elastisitasnya, maka sifat keelastisitasan
dari pegas bisa hilang
4. Sifat keelastisitasan dari pegas tidak bisa hilang walaupun gaya yang diberikan
melebihi batas elastisitasnya
Pernyataan yang merupakan sifat-sifat elastis dari pegas adalah ..
a. 1, 2 dan 3
b. 1, dan 3
c. 2 dan 4
d. 3 saja
e. Semua benar
Skor : 2

2. Bahan di bawah ini yang tidak bersifat elastis adalah ....


a. karet
b. pegas
c. busa
d. plastisin
e. benang
Skor : 3

3. Perbandingan antara gaya yang bekerja pada bahan elastisitas dengan luas penampang
bahan elastis disebut ....
a. stress
b. strain
c. modulus young
d. konstanta
e. batas elastis
Skor : 3
4. Apabila pegas dengan luas penampang A, panjang l, modulus elastisitas E, ditarik
dengan gaya sebesar F sehingga panjang pegas bertambah besar sepanjang l. besar
gaya tarik yang diperlukan adalah .…
a. F = A E l l d. F = A L/ (l0 E)
b. F = (E A l)/l0 e. F = E L/ (l0 A)
c. F = (E l0 l)/A
Skor : 4
5. Seutas tali sepanjang 4 m dengan luas penampang 5 mm 2 diberi beban bermassa 10 kg
sehingga bertambah panjang 8 mm. Tentukan:
a. tegangan tali
b. regangan tali
c. modulus elastis tali
Diket : l0 = 4 m
A = 5 mm2
m = 10 kg
l = 8 mm
Tanya :
a. 
b. e
c. E
Jawab :
F = m . g= 10 . 10 = 100 N
F 100 10
A −9 2 ×10
a.  = = 5× 10 = N/m2
Δℓ 8 ×10
−3

b. e =
ℓo = 4 = 2 × 10-3
σ 2× 1010 N /m 2
c. E = e = 2 ×10−3 = 1,0 × 1013 N/m2
Skor : 4
6. Menurut Hukum Hooke jika gaya tarik yang diberikan pada sebuah pegas tidak
melampaui batas elastis bahan maka pertambahan panjang pegas berbanding lurus
dengan gaya tariknya. Persamaan yang cocok dengan pernyataan Hooke tersebut
adalah ….
a. k = F x

b. k = F/x
c. x = k F
d. x = k/F
e. F = k/x
Skor : 3
7. Sebuah pegas yang mula-mula sepanjang 20 cm, kemudian diberi beban 100 gram
sehingga bertambah panjang 1 cm. Tentukan konstanta pegas!
Diket : l0 = 20 cm = 0,2 m
m = 100 gram = 0,1 kg
l = 1 cm = 0,01 m
Tanya :k
Jawab :
F = mg = 0,1 x 10 = 1 N
F = k l
F 1
k= = = 100 N/m
∆ l 0,01
Skor : 4
8. Jika suatu bahan yang bersifat elastis ditarik dengan suatu gaya F yang nilainya
semakin besar, maka grafik hubungan antara gaya F dan pertambahan panjangnya
adalah ....
a. d.

b. e.

c.

Skor : 4
9. Besarnya energi potensial pegas bergantung pada besarnya gaya dan pertambahan
panjang pada pegas. Berikut yang merupakan persamaan dari energi potensial pegas
adalah ….
a. Ep = F x
b. Ep = ½ F x
c. Ep = ½ k x
d. Ep = k x
e. Ep = 3/2 F x
Skor : 4

10. Sebuah pegas diberi beban 2 kg dan digantung vertikal pada sebuah statif. Jika pegas
bertambah panjang 4 cm maka perubahan energi potensial elastis pegas tersebut
adalah… (g = 10 m/s2)
Diket: m = 2 kg
g = 10 m/s2
x = 4 cm = 0,04 meter
Tanya : energi potensial elastis pegas
Jawab :
w = m g = (2)(10) = 20 Newton
F = k x,
w = k x, di mana w = gaya berat
k = w / x.
k = w / x = 20 / 0,04 = 500 Newton/meter.
Perubahan energi potensial elastis pegas adalah :
EP = ½ k (x)2 = ½ (500)(0,04)2 = (250)(0,0016) = 0,4 Joule
Skor : 4

- Sebuah pegas pada saat ditarik dengan gaya tertentu, bertambah panjang x dan
energi potensialnya saat itu adalah E. Jika pegas tersebut ditarik dengan gaya lain
sehingga bertambah panjang 2x, maka energi potensial saat itu adalah ....
a. 1/2 E d.1/4 E
b. 2E e. 8E
c. 4E
11. Perhatikan gambar berikut!
Pegas 1 Pegas 2
Berdasarkan gambar dapat kita rumuskan konstanta pengganti masing-masing
pegas yaitu…
a. k1 = 2k; k2 = ½ k
b. k1 = k2 = ½ k
c. k1 = k2 = 2 k
d. k1 = k; k2 = ½ k
e. k1 = ½ k; k2 = 2k
Skor : 3

12. Empat buah pegas dirangkai seperti pada gambar dibawah. Jika K1 = K2 = 200 N/m;
K3 = K4 = 75 N/m maka hitunglah:
a. konstanta pegas pengganti
b. pertambahan panjang pegas jika pada
rangkaian pegas tersebut digantungi beban 5
kg.

Diket : K1 = K2 = 200 N/m; K3 = K4 = 75 N/m


Tanya :
a. Kp
b. x
Jawab:
a. Kp1 = k3 +k4 = 75 +75 = 150 N/m
1 1 1 1
= + +
K p K 1 K 2 K pl
1 1 1 1
= + +
K p 200 200 150
1 3 3 4
= + +
K p 600 600 600
1 10
=
K p 600
Kp = 60 N/m
b. F = k.x
50 = 60. x
x = 50/60
x = 0,83 m
Skor : 4

13. Ketapel yang digunakan anak-anak bermain merupakan salah satu contoh benda
elastis. Kita dapat melempar batu dengan meregangkan karet ketapel. Semakin kuat
gaya tarik yang diberikan maka karet semakin renggang. Pernyataan ini sesuai dengan
persamaan ….
a. k = F/x

b. k = F x

c. x = k F

d. x = k/F

e. F = k/x
Skor : 5

Anda mungkin juga menyukai