Anda di halaman 1dari 7

INSTITUT AGAMA ISLAM TARBIYATUT THOLABAH LAMONGAN

FAKULTASDAKWAH
PROGRAM STUDI KOMUNIKASI DAN PENYIARAN ISLAM (KPI)
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
MATA KULIAH KODE MATA KULIAH BOBOT (SKS) SEMESTER TglPenyusunan
Komunikasi Organisasi 2 V (Lima) 21 September 2020
OTORITAS DosenPengembang RPS Ka.Prodi

SUROSO, M.I.Kom ZAIMATUR ROFI’AH, M.A


Capaian CPL-PRODI
Pembelajaran (CP)
A-09 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
A-11 Memiliki sikap amanah dalam menyelesaikan tugasnya
B-01 Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasiilmu
pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniorayang sesuai dengan keahlian
B-07 Mampu bertanggungjawab atas pencapaian hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadap penyelesaian
pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berada di bawah tanggungjawabnya;
B-10 Mampu mengaplikasikan keahliannya di secara khusus dalam penyelesaian masalah
Mampu memanfaatkan ilmu pengetahuan, teknologi dan/atau seni pada keahliannya di secara khusus dalam penyelesaian
B-11
masalah
C-05 Memahami problem komunikasi antar budaya
C-13 Memiliki kemampuan Problem and solving dalam bermasyarakat
CP-MK
Mata Kuliah ini menjelaskan pemahaman konsep dan toeri-teori dalam komunikasi organisasi, pentingan komunikasi organisasi,
bentuk dan jenis komunikasi organisasi, serta implementasi dari komunikasi organisasi.

Alokasi Waktu 2 x 50 (Disesuaikan dengan SKS)


Bahan Kajian

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 1
Daftar Referensi Utama:
1. Goldhaber, Gerald M. Sixth Edition. Organizational Communication. New York : Mc Graw Hills.
2. Katherine Miller. 2013. Organizational Communication. Texas : Wadsworth
3. Muhammad Arni, 2007. Komunikasi Organisasi. Jakarta : Bumi Aksara
4. Ruliana Poppy, 2014. Komunikasi Organisasi. Teori dan Studi Kasus. Jakarta : Rajagrafindo Persada
5. Suprapto, Tomy (2009). Pengantar Teori dan Manajemen Komunikasi Organisasi. Yogyakarta: Media Pressindo.
6. Pace, R.Wayne & Don F. Faules. 2001. Komunikasi Organisasi : Strategi Meningkatkan Kinerja Perusahaan. Terjemahan : Deddy
Mulyana, MA., Ph.D. Bandung. Remaja Rosda Karya.

Media Pembelajaran

Mata KuliahPrasyarat

Pertem Kemampuan akhir yang Indikator MateriPembelajaran Pengalaman Belajar Mahasiswa MetodePem Penilaian
uan direncanakan belajaran Bentuk Kriteria Bobot
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)
1 Mampu mendefiniskan Mempu dalam - Kontrak Kuliah Melalui membaca, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
Komunikasi Organisasi menjekaskan dan - RPS tanya jawab tentang komunikasi Diskusi, mance dapat
secara umum mengambarkan - The Challenge of organisasi secara umum Problem menjelaskan
komunikasi Communication Based komunikasi
organisasi Organization Learning organisasi
- Komunikasi secara umum
Organisasi secara
umum Produk Resume 50%
Materi
2 Mampu menerangkan Memahami dan - Persepsi dalam Melalui membaca, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
dan mendefinisikan mampu komunikasi tanya jawab tentang definisi, Presentasi mance mampu
konsep, tujuan serta menerangkan oragnisasi konsep, dan tujuan komunikasi Problem menjekaskan
fungsi komunikasi definisi, konsep, - Paradikma dan organisasi serta fungsi komunikasi Based definisi,
organisasi tujuan, dan tujuan definisi komunikasi organisassi Learning konsep, dan
komunikasi organisasi tujuan

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 2
organisasi serta - Proses Komunikasi komunikasi
fungsi komunikasi Organisasi organisasi
organisasi - Tujuan dan fungsi serta fungsi
komunikasi komunikasi
organisasi organisasi

Produk Resume 50%


Materi
3-4 Mampu menguraikan, Memahami Teori - Clasical Melalui membaca, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasisma 50%
memberikan contoh dan klasik, teori Approaches tanya jawab tentang Teori Presentasi mance mampu
menganalisis teori-teori hubungan - Human Relation klasik,teori social, teori politik Problem memahmai
komunikasi organisasi manusia, teori Approaches tentang komunikasi organisasi Based Teori klasik,
sistem sosial, teori - Human Resources Learning teori hubungan
politik dan teori- Organization manusia, teori
teori lain tentang Approaches sistem sosial,
komunikasi - The Implementation teori politik dan
organisasi of classical, teori-teori lain
Human Relation, tentang
Human Recources komunikasi
organisasi

Produk Makalah 50%


5 Mampu mencerikan dan Memahami serta System Approaches Melalui membaca, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
memberikan contoh dan memberikan - Konsep Sistam menganalisis tentang pendekatan Presentasi mance mampu
menganalisis pendekatan contoh dan dalam Organisasi sistem dalam organisasi Problem menjelaskan
sistem dalam organisasi menganalisis - Unsur-unsur sistem Based keseluruhan
pendekatan - Sistem Proseses Learning pendekatan
sistem dalam - Tiga Teori Sistem sistem dalam
organisasi komunikasi komunikasi
Organisasi organisasi

Resume
Produk Materi 50%
6 Mampu menjelaskan dan Memahami iklim - Iklim komunikasi Melalui pengamatan, Menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
menguraikan iklim komunikasi, iklim - Iklim organisasi analisa iklim komunikasi, iklim Presentasi mance dapat

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 3
komunikasi, iklim organisasi, dan - Budaya Organisasi organisasi dan budaya dalam Problem menjelaskan
organisasi dan iklim iklim komunikasi - Quiz / Tugas komunikasi organisasi Based dan
komunikasi organisasi organisasi Learning mengambarka
n iklim
komunikasi
dan
perkembangan
budaya
organisasi saat
ini

Produk Resume 50%


Materi
7 UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
8 Mampu menguraikan Memahami - Komunikasi Verbal Melalui menulis, pengamatan dan Ceramah, Perfor Menyebutkan 50%
komunikasi organisasi komunikasi - Komunikasi Non analisa tentang komunikasi verbal Presentasi mance dan
verbal dan Non Verbal organisasi verbal Verbal dan komunikasi non-verbal Problem menguraikan
dan non verbal Based macam-
Learning macam
komunikasi
organisasi non
verbal dengan
benar dan
tepat

Produk Resume 50%


Materi
9 Mampu menguraikan dan Memahami - Model-model Melalui menulis, pengamatan dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
menjelaskan mengenai mengenai proses sosialisasi analisa tentang model sosialisasi Presentasi mance memiliki
proses sosialisasi dan sosialisasi dan organisasi organisasi dan interaksi Problem kemampuan
interaksi komunikasi interaksi - Proses komunikasi komunikasi organisasi. Based untuk
organisasi komunikasi dalam sosialisasi Learning menjelaskan
organisasi - interaksi menguraikan
komunikasi proses
organisasi komunikasi

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 4
- komunikasi dan interkasi
interpersonal dalam
organisasi

Produk Resume 50%


Materi
10 Mampu menjelaskan dan Memahami dan - Medel-model dari Melalui pengamatan dan analisa Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
memberikan contoh bisa memberikan proses decision tentang decision making Presentasi mance memiliki
mengenai decision contoh decision making processes dalam organisai Problem kemampuan
making processes dalam making processes - Small Groub Based untuk
organisasi dalam organisasi Decision Making Learning menjelaskan
- Partisipasi dalam dan
pengambilan menguraikan
keputusan proses
pengambilan
keputusan
dalam
organisasi

Produk Resume 50%


Materi
11 Mampu memahami dan Mampu - Public relation Melalui pengamatan, tanya jawab Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
menguraikan Public memahami dan dalam organisasi dan tulis tentang public relation Presentasi mance menguraikan
Relations dalam menguraikan dalam organisasi Problem public relation
organisasi public relation Based dalam
dalam organisasi Learning orgnasisasi

Produk Resume 50%


Materi
12 Mampu menguraikan Menguraikan - Pengelolaan emosi Melalui pengamatan, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
komunikasi dan komunikaasi dan dan stress dalam analisa tentang menguraikan Presentasi mance mampu
manajemen konflik dalam manajemen lingkungan kerja manajemen konflik dalam Problem menjerlaskan
organisasi konflik dalam - Konseptualisasi organisasi Based dan
organisasi dalam proses Learning menguraikan
manajemen konflik proses

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 5
- Faktor-faktor yang pengelolaan
mempengaruhi dan
proses manajemen manajemen
konflik konflik dalam
oraganisasi

Produk Resume 50%


Materi
13 Mampu memahami dan Memahami dan - Sejarah Teknologi Melalui tanya jawab, tulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa 50%
menguraikan teknologi menguraikan informasi dan analisa tentang Perkembangan Presentasi mance memahami
informasi dalam teknologi komunikasi Teknologi Informasi dan Problem dan
organisasi informasi dalam - Perkembangan komunikasi Based menguraikan
organisasi Teknologi Learning perkembangan
Informasi dan teknologi
komunikasi hingga informasi dan
era digital komunikasi
dalam
organisisasi di
era digital
seperti
sekarang

Produk Makalah 50%


14 Mampu memahami dan Memahami dan - Pengertian Citra Melalui pengamatan, menulis dan Ceramah, Perfor Mahasiswa
menguraikan komunikasi menguraikan dan reputasi analisa tentang citra dan reputasi Presentasi mance dapat 50%
organisasi dalam komunikasi organisasi dalam organisasi Problem memahami
membentuk citra dan organisasi dalam - Macam-macam Based dan
reputasi membentuk citra citra dalam Learning menguraikan
dan reputrasi organisasi komunikasi
organisasi - Unsur pembentuk organisasi
citra dan reputasi dalam
organisasi membentuk
citra dan
reputasi
organisasi

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 6
Produk Presentasi 50%
Tugas
15 UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS)

II. KOMPONEN PENILAIAN


a. Kehadiran : 25 %
b. Tugas : 25 %
c. UTS : 20 %
d. UAS : 30 %

III. RUBRIK PENILAIAN

No Jenjang / Grade Angka / Skor Deskripsi / Indikator


1 A 91 – 100
2 A- 86 – 90 Mampu menyelesaikan tugas dengan baik melebihi target capaian disertai proses lengkap
3 B+ 81 – 85
4 B 76 – 80 Menyelesaikan tugas dengan baik sesuai target capaian
5 B- 71 – 75
6 C+ 66 – 70
7 C 61 – 65 Kurang lengkap dalam menyelesaikan tugas dan kurang sesuai target pencapaian dalam
8 D 56 – 60 kehadiran
9 E < 55

Tim Pengembang Kurikulum Perguruan Tinggi Berbasis Standar Nasional Pendidikan Tinggi (SN-Dikti) Kopertais IV Surabaya 7

Anda mungkin juga menyukai