Anda di halaman 1dari 1

Sebelum digunakan dalam percobaan, buret harus dibilas dengan larutan yang akan dimasukkan agar

tidak terdapat cairan/ zat-zat lain yang masih tersisa di dalam buret, sehingga buret bersifat netral.

Kenapa buret harus dibilas terlebih dahulu?

Hal ini supaya cairan yang sebelumnya tidak terkontaminasi dengan cairan yang akan kita pipet. Jadi,
cairan yang akan kita ambil tidak akan rusak oleh bekas cairan sebelumnya yang ada dipipet tetes.

Sumber galat yang mungkin terjadi dalam praktikum ini adalah

sebagai berikut.

1. Kesalahan dalam pembacaan volume larutan NaOH dalam buret.

2. Kesalahan dalam perhitungan konsentrasi larutan standar primer Kalium Hidrogen Ptalat

(KC8H5O4)

3. Larutan KC8H5O4 dan CH3COOH yang digunakan tidak tepat 10 mL.

4. Pengamatan perubahan warna yang kurang baik sehingga titik akhir titrasi melebihi titik

ekuivalen sesungguhnya.

Kemungkinan lain yang menyebabkan perbedaan kadar tersebut adalah kadar CH3COOH dalam cuka

makan yang digunakan tidak tepat 25%.

Dalam proses titrasi peranan indikator sangat penting karena denganmenggunakan indikator kita dapat
mengetahui kapan pH suatu larutan akanberubah, selain itu dengan menggunakan indikator kita dapat
mengetahuikapan tercapainya titik ekuivalen dari proses titrasi tersebut

Wahyudi, 2000, Jurnal Kimia dan Larutan No.5 Volume 2. Universitas Jendral Sudirman. Purwokerto.

Surya, Rendra 2010. Pembuatan Larutan dan Standarisasinya.

kesempurnaan reaksi pada asam / basa lemahdengan basa / asam kuat ditentukan oleh harga Kaatau Kb
analat. Makin besar harga Ka atau Kb makareaksi makin besar daerah perubahan pH pada titikekivalent,
sehingga makin menentukan indikator yangsesuai

Anda mungkin juga menyukai