Anda di halaman 1dari 2

LK 1.

3 Penentuan Penyebab Masalah

Hasil eksplorasi Akar penyebab Analisis akar penyebab


No.
penyebab masalah masalah masalah
1 1 kurangnya interaksi Kurangnya menjalin Berdasarkan
guru dan siswa komunikasi dan wawancara yang sudah
2 kurangnya motivasi kerjasama antara dilakukan, akar
siswa orangtua dan guru permasalahan yang
3 kurangnya minat dalam mengatasi terjadi terhadap
belajar siswa permasalahan peserta problematika peserta
4 gaya belajar yang didik didik yang diantaranya
tidak sama kurangnya
5 kurangnya interaksi,motivasi,minat
kedisiplinan siswa belajar,kedisiplinan
anak disebabkan
kurangnya koordinasi
antara orangtua dan
guru dalam memanage
perkembangan belajar
peserta didik, kemudian
juga dapat disebabkan
kurangnya interaksi
aktif antara guru dan
anak sehingga anak
merasa canggung
untuk bertanya kepada
guru yang
menyebabkan tingkat
prestasi belajar anak
menurun
2 1. Peserta didik mudah Gaya mengajar guru Berdasarkan hasil
bosan dan yang tidak sesuai wawancara yang sudah
mengalihkan dilakukan penyebab
perhatiannya ke dari peserta didik yang
berbagai objek lain enggan memperhatikan
yang ada di kelas saat proses belajar
2. Peserta didik kurang mengajar serta lebih
tertarik pada materi asik dengan aktivitas
pelajaran yang nya sendiri, dapat
sedang dipelajari disebabkan oleh gaya
3. Belum optimalnya mengajar yang
penggunaan media dilakukan oleh guru
pembelajaran. kepada peserta didik,
bisa jadi guru lebih
otoriter, guru seperti
diktator, bahkan bisa
jadi gaya mengajar guru
yang flat dan
membosankan sehingga
anak menjadi enggan
untuk belajar kepada
guru tersebut
3 1. Guru menggunakan Kurangnya Berdasarkan hasil
buku sebagai sumber pengetahuan guru wawancara yang sudah
utama terhadap tekhnologi dilakukan, adapun
2. Kemampuan guru beberapa penyebab
menggunakan seorang guru yang
teknologi masih kesulitan dalam
rendah menerapkan teknologi
3. Sarana prasarana pada saat proses
yang belum memadai belajar mengajar, bisa
4. Faktor usia Motivasi disebabkan kurangnya
yang rendah untuk pemahaman tentang
mencoba dan TIK, kemudian faktor
mengaplikasikan srana dan prasarana yg
teknologike dalam kurang memadai dalam
pembelajaran penunjang proses
belajar mengajar,
kemudian juga faktor
usia bagi guru-guru
yang sudah tua untuk
memahami
perkembangan
teknologi dapat
menyebabkan
terhambatnya proses
belajar mengajar
berbasis TIK
4 1.
2.
3.
dst
5 1.
2.
3.
dst
6 1.
2.
3.
dst
7 1.
2.
3.
dst

Anda mungkin juga menyukai