Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN MAKANAN

Nomor Dokumen Jumlah Halaman


Nomor Revisi : 01
SPO-DEN/11.03/26/VI/2022 Hal : 1/2

Tanggal terbit
STANDAR PROSEDUR
20 Juni 2022
OPERASIONAL

Suatu kegiatan untuk menetapkan macam dan jumlah bahan makanan


PENGERTIAN dengan kualitas yang telah ditetapkan untuk digunakan dalam pelaksanaan
produksi makanan.

Untuk memperkirakan kebutuhan bahan makanan sesuai dengan siklus


TUJUAN
menu yang diperlukan untuk kegiatan pembelian bahan makanan.

Peraturan Direktur Nomor SK-DEN/01 / 51 /III / 2022 ttg Kebijakan


Pelayanan Dan Asuhan Pasien Rumah Sakit Rsu Denisa Gresik
KEBIJAKAN
Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Denisa Gresik Nomor :
Sk-Den/01/81/VI/2022 Tentang Kebijakan Pelayanan Unit Gizi Rumah
Sakit Rsu Denisa Gresik

1. Mengumpulkan prasyarat untuk perencanaan kebutuhan bahan


makanan.
a) Alokasi dana yang tersedia.
b) Jumlah dan jenis konsumen yang dilayani.
c) Siklus menu.
PROSEDUR
d) Penyusutan bahan makanan dan berat bahan yang dapat dimakan.
e) Perkiraan sisa bahan makanan.
2. .Menghitung taksiran kebutuhan masing-masing bahan
3 Membandingkan hasil akhir perhitungan kebutuhan bahan makanan
dengan periode sebelumnya sebagai pengecekan ulang.
UNIT TERKAIT
1. Unit Gizi
2. Direktur RSU Denisa Gresik

Dilarang mengubah dan atau menggandakan dokumen ini tanpa persetujuan Direktur RSU DENISA Gresik
PERENCANAAN KEBUTUHAN BAHAN MAKANAN

Nomor Dokumen Jumlah Halaman


Nomor Revisi : 01
SPO-DEN/11.03/26/VI/2022 Hal : 2/2

Dilarang mengubah dan atau menggandakan dokumen ini tanpa persetujuan Direktur RSU DENISA Gresik

Anda mungkin juga menyukai