Anda di halaman 1dari 9

25

ASUHAN KEBIDANAN PADA PERSALINAN DENGAN


LETAK SUNGSANG NY.Y USIA 39TAHUN G3P2A0
DI UGD KEBIDANAN
BANDAR LAMPUNG

Disusun Oleh :

NAMA : NOVITA SARI


NIM : 1917029

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN PANCA BHAKTI


STUDI DIII KEBIDANAN
TAHUN 2021/2022
26

ASUHAN KEBIDANAN PADA PERSALINAN DENGAN


LETAK SUNGSANG NY.Y USIA 39TAHUN G3P2A0
DI UGD KEBIDANAN
BANDAR LAMPUNG

Hari/Tanggal Pengkajian : Minggu/ 4 April 2021

Waktu Pengkajian : 02.20 WIB

Tempat Pengkajian :UGD KEBIDANAN

Nama Pengkaji : Novita Sari

A. DATA SUBJEKTIF

1. Identitas Klien

Istri Suami

Nama : Ny. Y Tn. A


Usia : 39 tahun 42 tahun
Suku bangsa : Sunda Sunda
Agama : Islam Islam
Pendidikan : SMA SMA
Pekerjaan : IRT Karyawan Swasta
Alamat : Kedamaian
27

2. Keluhan Utama

Ibu mengatakan bahwa ia mengeluh mulas yang semakin sering sejak pukul
09.00 wib (3 April 2021),rasa mulas teratur,merasa keluar lender,dan flek
darah sedikit pukul 15.30 wib dan belum keluar air-air dari kemaluannya.

3. Riwayat Kehamilan Sekarang

Ini adalah kehamilan ketiga dan ibu tidak pernah mengalami keguguran. Hari
pertama haid terakhir (HPHT) tanggal 15 – 07 – 2020, taksiran persalinan
tanggal 22 – 04 – 2021. Gerakan janin terakhir kali dirasakan 10 menit yang
lalu, sampai saat ini gerakan janinnya aktif. Ibu selalu memeriksakan
kehamilannya ke bidan pada usia kandungan 30 minggu ibu mengetahui
kehailan saat ini sungsang dan RS 10 kali secara rutin, mengkonsumsi tablet
penambah darah (Fe) secara rutin sehari 1 kali dimalam hari sejak usia
kehamilan 8 minggu, sudah suntik TT ke 3 di bidan. Tidak mengkonsumsi
jamu atau obat-obatan apapun. Tidak memiliki kekhawatiran khusus pada
kehamilan ini dan tidak terdapat tanda bahaya selama kehamilan ini.
28

4. Riwayat Kehamilan, Persalian, Nifas yang lalu


Hamil UK Penolo Jenis JK BB Ket Nifa
ng persalina s
n
Pertam 38 minggu Bidan Spontan Pr 3400 Hidup T.a.
a gram k
Kedua 39 minggu Bidan Spontan Pr 3200gra Hidup T.a.
m k
Saat ini
29

5. Riwayat Kesehatan Ibu dan Keluarga

Ibu merasa tidak memiliki riwayat penyakit berat yang menurun maupun
menular seperti penyakit jantung, diabetes mellitus, hipertensi, TBC, asma,
dan penyakit berat lainnya. Ibu tidak pernah dirawat karena penyakit berat.

6. Riwat Kehamilan Kembar


Ibu mengatakan dari pihak suami, keluarga ibu ataupun keluarga suami tidak
memiliki riwayat penyakit tersebut dan tidak memiliki riwayat keturunan
kembar.
30

7. Riwayat persalinan sekarang

Ibu datang ke RS pukul 02.20 WIB, mengeluh mulas sejak pukul 19.00 WIB (3 April
2021) dan rasa mulasnya sudah teratur, merasa keluar lendir dan flek darah sedikit
pukul 15.30 WIB dan belum keluar air-air dari kemaluannya.

8. Riwayat KB

Sebelum kehamilan ini ibu menggunakan KB suntik 3 bulan. Mulai KB pada tahun
2016 dan berhenti pada tahun 2019.

9. Riwayat Bio Psiko Sosial Ekonomi

a. Biologi

1) Pola nutrisi

Ibu terakhir makan pukul 17.30 WIB dengan menu nasi, sayur sop sebanyak 1
porsi. Ibu minum 1 gelas air putih setelah makan.
2) Eliminasi

Ibu buang air besar terakhir kemarin pada pagi hari pukul 05.30 WIB, dengan
konsistensi lunak dan buang air kecil terakhir 15 menit yang lalu, tidak ada
keluhan.
3) Pola hidup sehat

Ibu tidak merokok, minum-minuman keras, dan tidak mengkonsumsi obat-


obatan terlarang.
4) Aktivitas dan Istirahat

Ibu belum sempat istirahat sejak kemarin karena perutnya terasa mulas.
b. Psikologi

Ibu cukup tenang dalam menghadapi proses persalinan, suami dan keluarga
mendampingi ibu dan memberi dukungan.
c. Sosial

Ini merupakan pernikahan pertamanya, perkawinan sah, suami dan keluarga


senang dan mendukung atas kehamilan ibu, pengambilan keputusan oleh suami,
ibu tinggal bersama suami, tidak ada budaya dan kepercayaan apapun.
d. Ekonomi
31

Persalinan ditanggung oleh BPJS, tetapi ibu juga telah menyiapkan dana untuk
bersalin.

B. DATA OBJEKTIF

1.Pemeriksaan umum

a. Keadaan umum : Baik

b. Kesadaran : Compos mentis

c. Tanda-tanda vital

1) Tekanan darah : 110/80 mmHg

2) Nadi : 82 kali/menit

3) Suhu : 36,7 0C

4) Respirasi : 20 kali/menit

2.Pemeriksaan fisik

a. Muka

Tidak pucat, tidak terdapat oedema. Mata, konjungtiva merah muda, sklera
putih.
b. Payudara

Simetris, bersih, kedua puting susu menonjol, kolostrum sudah keluar.

c. Abdomen

TFU 2 jari bawah px (31 cm),teraba kepala di fundus, punggung kiri dan teraba
bagian-bagian kecil janin di sebelah kanan, bagian terendah bokong, sudah
masuk Pintu Atas Panggul, divergen, DJJ 142 kali /menit reguler, puntum
maksimum sebelah kiri atas, His 3 x dalam10 menit teratur, lamanya 30 detik,
kuat. kandung kemih kosong.

d. Ekstremitas
32

Tidak ada oedema dan tidak ada varices.


e. Genetalia

Vulva tidak ada varices dan pembengkakan, terdapat sedikit pengeluaran lendir.
Vagina tidak ada benjolan, portio tebal lunak, pukul 08.00 WIB pembukaan 5
cm, selaput ketuban utuh, teraba sakrum, hodge 2.

C.ANALISA

G3P2A0, usia kehamilan 38 minggu, inpartu kala I fase aktif. Janin tunggal, hidup,
dengan Letak Sungsang. Keadaan ibu dan janin baik.

D.PENATALAKSANAAN

1. Memberitahukan hasil pemeriksaan kepada ibu dan suami bahwa


pembukaan 5 cm keadaan ibu dan janin baik.
Evaluasi :Ibu dan suami mengerti.
2. Kolaborasi dengan dokter untuk tindakan :
a. Pasang infus RL 20 tpm

b. Pemberian Ceftriaxone 2 gr secara IV

3. Meminta ibu untuk tidak menahan BAB dan BAK.


Evaluasi :Ibu mengerti dan belum ingin buang air besar atau kecil.
4. Menganjurkan ibu untuk tidur dalam posisi miring kiri atau sesuai
kenyamanan ibu.
Evaluasi :Ibu mengerti.
5. Mengajarkan ibu teknik relaksasi saat ada mulas dengan cara menghirup
napas panjang dari hidung dan menghembuskannya melalui mulut.
Evaluasi : Ibu mempraktikkannya dengan baik.
6. Memberi dukungan kepada ibu untuk bersabar dalam proses persalinan.

7. Lapor dokter jaga tentang kondisi pasien karena mulas yang dirasa cukup
bagus. Dokter membatalkan sectio caesarea karena his yang dirasa ibu
33

cukup bagus lalu dilakukan persiapan untuk persalinan pervaginam oleh


bidan. Dilakukan tindakan infus RL 500 ml.
8. Memantau kesejahteraan ibu dan janin, serta kemajuan persalinan. Hasil
terlampir dipartograf.

Anda mungkin juga menyukai