Anda di halaman 1dari 6

No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian

Tahun Variabel, Instrumen,


Analisis)
1 Effect of childhood D: cross-sectional study Resilensi berperan sebagian
adversity experiences, S: 443 mahasiswa terhadap hubungan antara
psychological distress, and Universitas Diponegoro distress psikologis
resilience on depressive V: pengalaman kesulitan (psychological distress)
symptoms among selama masa kecil, distress dengan gejala depresi,
Indonesian university psikologis, resiliensi, gejala namun bukan gejala depresi
students depresi yang berasal dari trauma
(Kaloeti et al., 2019) I: kuisioner Adverse masa kecil.
Childhood Experiences
(ACEs), General Health
Questionnaire-12 (GHQ-
12), Connor Davidson
Resilience Scale (CD-
RISC), Beck Depression
Inventory-II (BDI-II)
A: analisis deskriptif
(melihat karakteristik
responden), analisis korelasi
(melihat hubungan antar
variabel), path analysis
(mengeksplorasi hubungan
semua variabel)
2 Psychological Impact of D: cross-sectional study Level kecemasan yang
the COVID-19 Pandemic S: 124 responden rendah memiliki hubungan
on Licensed Full-Time V: tingkat kecemasan, signifikan dengan tingkat
Practicing Nurses depresi, resiliensi, perilaku resiliensi yang tinggi dan
Undertaking Part-Time koping, karakteristik tingkat kelelahan yang
Studies in Higher demografi (usia, jenis rendah.
Education: A Cross- kelamin, lama studi,
sectional study lingkungan rumah, pola
(Chan et al., 2021) pembelajaran online)
I: kuisioner Generalized
Anxiety Disorder (GAD-7),
the Patient Health
Questionnaire (PHQ-2),
Connor–Davidson
Resilience Scale, stress-
related questions, Brief
Coping Orientation to
Problems Experienced
(Brief-COPE)
A: analisis statistic
deskriptif (melihat
karakteristik demografi
responden), regresi linear
(meneliti perbedaan stress
psikologis dengan
karakteristik demografi atau
variabel lai)
3 Associations among D: cross-sectional study Hasil penelitian
neuroticism, self-efficacy, S: 1199 responden menunjukkan bahwa efek
resilience and V: tingkat burnout langsung dan tidak
psychological distress in akademik, efikasi diri, langsung dari neurotisisme
freshman nursing students: resiliensi, neurosistisme, pada distress psikologis
No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian
Tahun Variabel, Instrumen,
Analisis)
a cross-sectional study in distress psikologis dimediasi oleh efikasi diri,
China I: kuisioner NEO Five- resiliensi, dan interaksinya
(Mei et al., 2022) Factor Inventory, General antara efikasi diri dan
Self-Efficacy Scale, Connor- resiliensi.
Davidson Resilience Scale,
Kessler Psychological
Distress Scale
A: analisis deskriptif,
analisis korelasi Pearson
4 Resilience and well-being D: cross-sectional Hasil penelitian
of university nursing descriptive correlational menunjukkan bahwa
students in Hong Kong: A design mahasiswa sarjana
cross-sectional study S: 678 mahasiswa keperawatan (S1) yang
(Chow et al., 2018) keperawatan memiliki tingkat resiliensi
V: tingkat resiliensi, well tinggi memiliki perceived
being well being yang lebih baik.
I: kuisioner Connor- Resiliensi pada mahasiswa
Davidson resilience scale keperawatan jenjang
(CD-RISC), World Health magister lebih tinggi
Organisation-5 well-being dibandingkan resiliensi dari
index (WHO-5) mahasiswa sarjana.
A: analisis independed t-
test, analisis bivariat
korelasi Pearson, regresi
multivariat
5 Workplace Stress, D: cross-sectional study Resiliensi lebih banyak
Presenteeism, Absenteeism, S: 1.055 staff universitas ditemukan pada mahasiswa
and Resilience Amongst dan 925 mahasiswa dibandingkan staf
University Staff and V: level stress akibat Covid- universitas meski tingkat
Students in the COVID-19 19, stress, kecemasan, stress psikologis mahasiswa
Lockdown. depresi, gejala somatik, lebih tinggi.
(Van Der Feltz-Cornelis et kondisi medis kronis, Hal ini menunjukkan bahwa
al., 2020) kehadira dan absen, faktor perdiktor dari resiliensi
resiliensi dapat berbeda dari stress
I: kuisioner Perceived psikologis.
Stress Questionnaire (PSQ),
Generalized Anxiety
Disorder Screener (GAD-7),
Patient Health
Questionnaire (PHQ-9),
Patient Health
Questionnaire (PHQ-15),
CBS list, iPCQ, Bespoke
questionnaire
A: analisis t-test, analisis
regresi, analisis regresi
6 Emotional Intelligence and D: cross-sectional study Autonomy, competence, dan
Self-Determined Behaviour S: 221 mahasiswa pekerja relatedness memiliki
Reduce Psychological sosial hubungan yang signifikan
Distress: Interactions with V: tingkat resiliensi, stress dengan tingkat resiliensi.
Resilience in Social Work psikologis, kecerdasan Autonomy dan competence
Students in the UK emosional, kemampuan juga memiliki hubungan
(Bunce et al., 2019) reflektif, empati, kompetensi terhadap terjadinya distress
social, perilaku diri sendiri psikologis.
No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian
Tahun Variabel, Instrumen,
Analisis)
I: kuisioner Resilience Scale Hasil penelitian juga
(RS-14), General Health didapatkan bahwa resiliensi
Questionnaire (GHQ-12), berperan menjadi mediator
Schutte Self-Report terjadinya distress
Emotional Intelligence Test, psikologis
Groningen Reflection
Ability Scale, Interpersonal
Reactivity Index (IRI),
Social Support
Questionnaire, Basic
Psychological Need
Satisfaction at Work Scale
A: analisis regresi hirearki
7 Resilience and mental D: cross-sectional study Resiliensi merupakan
health among juveniles: S: 201 remaja (studi 1) dan prediktor penting pada
role of strategies for 253 remaja (studi 2) kesehatan mental remaja.
coping with stress V: resiliensi, strategi Semakin kuat tingkat
(Konaszewski et al., 2021) koping, kesejahteraan resiliensi maka semakin
mental besar kepuasannya terhadap
I: kuisioner Resilience kehidupan dan
Scalee-14 (RS-14), kesejahteraan mental pada
Brief_COPE Questionnaire, remaja.
Kutcher Adolescent Strategi koping memiliki
Depression Scale, Life peranan untuk menjadi
Scale, Warwick-Edinburg mediasi hubungan resiliensi
Mental Well-being Scale dengan kesejahteraan
A: student’s t-test (menilai mental.
potensi perbedaan kelompok
dalam tiap variabel),
Cohen’s d statistic
(menentukan ukuran efek),
Pearson’s r correlation
(menilai hubungan antar
variabel)
8 Correlates of resilience D: cross-sectional study Hampir setengah responden
among university students S: 676 responden memiliki tingkat resiliensi
in Oman: a cross-sectional (mahasiswa) yang rendah (45.3%). Tidur
study V: tingkat resiliensi, teratur, stress yang
(Al Omari et al., 2023) kesejahteraan psikologis dirasakan, index
(psychological well-being), kesejahtaraan (well-being),
self-esteem, physical health dan memiliki IPK lebih dari
I: Kuisioner Brief dua merupakan faktor yang
Resilience Scale, World secara signifikan
Health Organization Well- memprediksi resiliensi
Being Index, Rosenberg Self positif.
Esteem Scale, dan Physical
health survey
A: ANOVA test, uji korelasi
Pearson
9 Longitudinal Study of the D: prospective longitudinal Nilai resiliensi yang tinggi
Mental Health, Resilience, study secara signifikan berkaitan
and Post-Traumatic Stress S: 296 mahasiswa (T0 dengan kualitas hidup yang
of Senior Nursing Students baseline) dan 92 mahasiswa lebih baik dan tingkat
to Nursing Graduates (T1 post-test sample) kecemasan, depresi dan
No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian
Tahun Variabel, Instrumen,
Analisis)
during the COVID-19 V: kecemasan dan depresi, stress pasca trauma yang
Pandemic kepuasan hidup (life rendah.
(Cobo-Cuenca et al., 2022) satisfaction), resiliensi,
stress post traumatic
I: kuesioner The Hospital
Anxiety and Depression
Scale, Life Satisfaction
Questionnaire (LISAT-8),
CD-RISC 10, Davidson
Truma Scale
A:
Variabel kualitatif: x2 test
untuk tabel kontingensi,
Fisher’s exact
Variabel kuantitatif :
Shapiro-Wilk test, Levene
test, Mann-Whitney U test
Uji korelasi Spearman Rho
10 The Relationship between D: descriptive correlational Hasil penelitian
Anxiety, Resilience, and study menunjukkan tidak terdapat
Posttraumatic Growth of S: 235 mahasiswa kesehatan hubungan signifikan antara
the Medical Students in V: kecemasan, resiliensi, kecemasan dan resiliensi.
COVID-19 Pandemic in pertumbuhan pasca trauma Terdapat korelasi positif
Iran I: kuesioner sosiodemografi, dan signifikan yang diamati
(Ghaedi-Heidari et al., Beck Anxiety Inventory antara resiliensi dan
2022) (BAI), Connor-Davidson pertumbuhan pasca trauma.
Resilience Scale (CD-RIS), Korelasi negatif yang
Posttraumatic Growth signifikan ditemukan antara
Inventory (PTGI) kecemasan dan skor
A: uji korelasi Pearson pertumbuhan pasca trauma.

11 Impact of COVID-19 D: cross-sectional Hasil penelitian


pandemic on the mental quantitative study menunjukan bahwa
health of healthcare S: 1535 pekerja responden mengalami
workers during the first V: sosiodemografi dan depresi (28.7%), stress
wave in Portugal: a cross- pekerjaan responden, tingkat (36.4%) dan kecemasan
sectional and correlational burnout, resiliensi, depresi, (33.1%).
study kecemasan, stress, kepuasan Mayoritas responden
(Duarte et al., 2022) hidup menunjukkan tingkat
I: kuesioner sosiodemografi, resiliensi sedang hingga
Copenhagen Burnout tinggi.
Inventory (CBI), Resilience Jenis pekerjaan, beban kerja
Scale, Depression, Anxiety saat pandemi, memiliki
and Stress Scale (DASS-21), masalah kesehatan, dan
Satisfaction With Life Scale kepuasan hidup memiliki
(SWLS) hubungan signifikan dengan
A: simple logistic model, kelelahan, stress, depresi
multiple logistic regression dan kecemasan.
model, -2*log-likehood
statistic

12 The influence of emotional D: cross-sectional study Mahasiswa keperawatan


burnout and resilience on S: 393 mahasiswa tingkat akhir memiliki rata-
the psychological distress keperawatan rata skor resiliensi lebih
No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian
Tahun Variabel, Instrumen,
Analisis)
of nursing students during V: tingkat resiliensi, tekanan tinggi daripada tekanan
the COVID-19 pandemic psikologis, kelelahan psikologis dan kelelahan
(Merino-Godoy et al., emosional emosional. Resiliensi
2022) I: Psychological Distress memiliki kecenderungan
Scale (K-10), Emotional berpengaruh negatif.
Burnout Scale (EBS), Mahasiswa dengan
Connor-davidson Resilience resiliensi yang lebih rendah
Scale (CD-RISC10) memiliki kecenderungan
A: uji regresi linear lebih besar terhadap
tekanan psikologis.
13 Symptoms of depression D: cross-sectional study Hasil penelitian didapatkan
and anxiety in Indonesian S: 532 mahasiswa kesehatan 22.2% responden
medical students: V: karakteristik demografi mengalami gejala depresi
association with coping (usia, jenis kelamin, asal, dan 48.1% kecemasan,
strategy and resilience akomondasi, keuangan, termasuk 3.0% dan 8.1%
(Ramadianto et al., 2022) fakultas, program studi, dan dengan depresi dan
tahun studi), gejala depresi, kecemasan yang sangat
kecemasan, strategi koping, parah. Mahasiswa yang
resiliensi tidak tinggal langsung
I: kuesioner karakteristik dengan keluarga memiliki
demografi, Depression skor depresi yang lebih
Anxiety Stress Scale tinggi, mahasiswa
(DASS), Brief COPE, perempuan dan mereka
Connor-Davidson yang berada di tahun
Resilience Scale (CD-RISC) pertama S1 dan tahun
A: Kolmogorov-Smirnov pertama profesi
(variabel numerik), menunjukkan lebih tinggi
unpaired t-test atau Mann- skor kecemasan. Tingkat
Whitney test resiliensi yang lebih tinggi
(membandingkan gejala berkolerasi dengan
depresi dan kecemasan pada rendahnya skor gejala
2 kelompok), ANOVA atau depresi dan kecemasan.
Kruskal-Wallis test
(membandingkan lebih dari
dua kelompok), uji korelasi
Pearson atau Spearman,
analisis regresi berganda

14 Path analysis of the D: cross-sectional study Self-compassion pada


association between self- S: 566 mahasiswa mahasiswa keperawatan
compassion and depressive kedokteran dan 561 dan kedokteran sama-sama
symptoms among nursing mahasiswa keperawatan berhubungan positif dengan
and medical students: a V: self-compassion, resiliensi dan optimisme
cross-sectional survey resiliensi, optimisme, stress, dan berhubungan negatif
(Zhao et al., 2022) depresi dengan stress yang
I: Patient Health dirasakan dan gejala
Questionnaire (PHQ-9), depresi. Self compassion
Connor-Davidson secara langsung dan tidak
Resilience Scale (CD- langsung berkaitan dengan
RISC10), The Life penurunan gejala depresi
Orientation Test (LOT), Self dengan meningkatkan
Compaassion Scale, resiliensi dan optimisme
Perceived Stress Scale serta mengurangi stress
A: uji korelasi Pearson yang dirasakan.
No Judul Artikel; Penulis; Metode (Desain, Sampel, Hasil Penelitian
Tahun Variabel, Instrumen,
Analisis)

Anda mungkin juga menyukai