Anda di halaman 1dari 1

Insomnia

didefinisikan sebagai keluhan dalam hal kesulitan untuk memulai atau mempertahankan tidur.yang
berlangsung setidaknya satu bulan dan menyebabkan gangguan signifikan atau gangguan dalam fungsi
individu.

Jenis insomnia

1. Tidak dapat atau sulit untuk memulai tidur (sleep onset insomnia)
2. Terbangun tengah malam beberapakali (sleep maintenance insomnia)
3. Tidur gelisah

Fungsi tidur

1. pemulihan tubuh dan fungsi keseimbangan


2. pemulihan tenaga
3. pelemasan otot otot
4. pelepasan ketegangan

Penyebab insomnia
1. stress
2. kecemasan dan depresi
3. kondisi medis
4. cafein, nikotin dan alcohol
5. perubahan lingkungan

kriteria diagnose adanya gejala :

keluhan adanya kesulitan memulai tidur atau mempertahankan tidur atau kualitas tidur yang buruk.
Ganggua minimal terjadi 3 kali dalam seminggu selama minimal 1 bulan. Adanya preokupasi dengan
tidak bias tidur dan peduli yang berlebihan terhadap akibatnya pada malam hari dan sepanjang siang
hari. Ketidak puasan terhadap kuantitas dan atau kualitas tidur menyebabkan penderita yang cukup
berat dan mempengaruhi ungsi dalam social dan pekerjaan.

Terapi :

mengatur jadwal tidur yang konsisten termasuk pada hari libur,tidak berada ditempat tidur ketika tidak
tidur.tidak memaksakan diri untuk tidur jika tidak bias. Hanya menggunakn tempat tidur hanya untuk
tidur. Relaksasi sebelum tidur seperti mandi air hangat, membaca latihan pernapasan atau membatasi
tidur siang karena akan menyulitkan tidur pada malam hari. Menyiapkan suasan pada kamar untuk tidur
seperti menghindari kebisingan. Menghidari kafein, alcohol dan nikotin. Menghindari makan besar
sebelum tidur.cek kesehatan secara rutin kefasilitas kesehatan.

Anda mungkin juga menyukai