Anda di halaman 1dari 16

Tugas Mata Kuliah GDDK

D IS U S U N OLEH:
SENDI
(20220101 000 3 )
P R OD I: D -3 GIZI
D OS EN PEN GAM PU : N ELI HAYATI,S S T
Konsep Dasar GDDK

Pengertian Daur kehidupan:


- Proses perjalanan hidup manusia sejak lahir sampai mati
- Siklus kehidupan manusia mulai tahap konsepsi (pembuahan) sampai
usia tua dan meninggal

Gizi : segala sesuatu tentang makanan yang hubungannya dengan


kesehatan

Gizi dalam daur kehidupan: segala sesuatu tentang makanan hubungan


nya dengan kesehatan manusia mulai tahap konsepsi sampai usia tua dan
meninggal.
Konsep Dasar GDDK

1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)


1000 HPK adalah fase kehidupan yang dimulai sejak terbentuknya janin
pada saat kehamilan (270 hari) sampai dengan anak berusia 2 tahun (730
hari). Pada periode inilah organ-organ vital (otak, hati, jantung, ginjal,
tulang, tangan atau lengan, kaki dan organ tubuh lainnya mulai terbentuk
dan berkembang.
Konsep Dasar GDDK

Masalah Gizi
Pendekatan siklus atau daur kehidupan penting di pelajari karena
kondisi kesehatan pada satu tahap dapat dipengaruhi oleh tahap
sebelumnya. Lebih jauh kondisi wanita usia subur yang sehat akan
mempengaruhi kondisi ibu hamil yg sehat dan melahirkan bayi yang
sehat. Sebaliknya ibu hamil yg kurang energi kronik (KEK) akan
meningkatkan risiko melahirkan bayi dengan berat badan lahir rendah
(BBLR) . Bayi dengan BBLR jika tidak diintervensi dgn baik dapat
menjadi anak balita kurang energi protein (KEP). Balita perempuan dgn
KEP berpotensi tumbuh menjadi remaja putri dgn gangguan
pertumbuhan atau KEK yg pada akhirnya beresiko menjadi ibu hamil yg
KEK.
Konsep Dasar GDDK

Faktor yang Mempengaruhi Dalam Masalah Kesehatan dan


Gizi dalam Daur Kehidupan.
 Keadaan kesehatan setiap individu pada setiap tahap daur kehidupan di
pengaruhi secara langsung oleh dua faktor utama yaitu konsumsi makanan dan
adanya penyakit infeksi. Sedangkan penyebab tidak langsung adalah
ketersediaan pangan ditingkat keluarga,asuhan ibu dan serta pelayanan
kesehatan.
 Selain itu ada 3 faktor lain nya yg saling mempengaruhi besarnya masalah gizi
dan kesehatan masyarakat tentang ketersediaan pangan ditingkat rumah
tangga,kedua pola asuh gizi atau makanan keluarga, ketiga akses terhadap
pelayanan kesehatan
Pedoman Gizi Seimbang

Definisi gizi seimbang➔ merupakan susunan pangan sehari –hari yang


mengandung zat dalam jenis dan jumlah yang sesuai dengan kebutuhan
tubuh, dengan mempertahankan prinsip keanekaragaman pangan,
aktivitas fisik, perilaku hidup bersih dan mempertahankan berat badan
normal secara teratur.
4 prinsip gizi seimbang yaitu:
1. Mengkonsumsi anekaragaman pangan
2. Membiasakan perilaku hidup bersih
3. Melakukan aktivitas fisik
4. Memantau Berat badan (BB) secara teratur untuk mempertahankan
berat badan normal.
Pedoman Gizi Seimbang
Pedoman Gizi Seimbang

Pesan Umum Gizi Seimbang


1. Syukuri dan nikmati anekaragam makanan.
2. Banyak makan sayuran dan cukupi buah-buahan.
3. Biasakan mengkonsumsi lauk pauk yang mengandung protein tinggi.
4. Biasakan mengkonsumsi anekaragam makanan pokok.
5. Batasi konsumsi makanan manis, asin dan berlemak.
6. Biasakan sarapan.
7. Biasakan minum air putih yang cukup dan aman.
8. Biasakan membaca label pada kemasan pangan.
9. Cuci tangan pakai sabun dengan air bersih yang mengalir.
10. Lakukan aktivitas cukup dan pertahankan berat badan (BB) normal.
Isi piringku merupakan pedoman
yg disusun oleh kementerian
kesehatan mengkampanyekan
konsumsi makanan yg sesuai
dengan pedoman gizi seimbang.
Dalam satu piring setiap kali makan
, setengah piring di isi dengan sayur
dan buah, sedangkan setengah
lainnya di isi dengan makanan
pokok dan lauk pauk ,selain itu , isi
piringku juga memuat ajakan untuk
mengkonsumsi 8 gelas air setiap
hari, melakukan aktivitas fisik 30
menit setiap hari , dan mencuci
tangan dengan air dan sabun
sebelum dan setelah makan.
Pedoman Gizi Seimbang

Aktivitas Fisik
Aktivitas fisik Adalah melakuka pergerakan anggota tubuh yang
menyebabkan pengeluaran tenaga yang sangat penting bagi pemeliharaan
kesehatan fisik, mental dan mempertahankan kualitas hidup agar tetap
sehat dan bugar sepanjang hari.

- Aktifitas fisik dilakukan secara teratur paling sedikit 30 menit dalam


sehari , sehingga dapat menyehatkan jantung, paru –paru , serta alat
tubuh lainnya.
- Jika lebih banyak waktu yang digunakan untuk beraktivitas fisik maka
manfaat yang di peroleh juga lebih banyak.
- Lakuka aktifitas fisik sebelum makan atau 2 jam sesudah makan
- Awali aktifitas fisik dengan pemanasan dan peregangan.
Pedoman Gizi Seimbang

Faktor yang Mempengaruhi Penyusunan Gizi


Seimbang:
- Ekonomi (terjangkau dengan keuangan keluarga)
- Sosial budaya (tidak bertentangan)
- Kondisi kesehatan
- Umur
- Berat badan
- Aktivitas
- Kebiasaan makan (like or dislike).
- Ketersediaan pangan setempat
Pedoman Gizi Seimbang

Penyusunan Menu Gizi Seimbang


Penyusun gizi seimbang yang di lakukan dengan cara yaitu:
- mengumpulkan Data klien atau customer ( usia, jenis , kelamin, data
antroprometri, aktifitas, status gizi, dan riwayat kesehatan).
- Menghitung kecukupan energi
- Menyusun kebutuhan gizi berdasarkan kebutuhan energi 50-60%
karbohidrat, 10-12% protein, 20-25% lemak
- Menjabarkan zat gizi yang dibutuhkan ke dalam 9 -12 jenis bahan
makanan selama sehari
- Menyusun daftar hidangan
Menghitung kebutuhan energi
Kebutuhan energi ibu hamil
TB: 152 cm
BB: 56Kg
U: 38 tahun

BEE: 655 + (9,6 x 56) + (1,85 x 152) – (4,68x38)


: 655 + 537,6+ 281,2– 177,84
: 1. 295,96 Kalori

Kebutuhan KH: 60 % x 1.295,96=777,576 : 4 = 194 gram


Kebutuhan Lemak: 20% x 1.295,96=259,192 : 9 =28 gram
Kebutuhan Protein: 20% x 1.295,96= 259,192 : 4 = 64 gram

Tambahan energi untuk faktor stress: 1,5 x 1.295,96 = 1943 kalori


Kehamilan trimester kedua: 1943+ 300 (AKG) = 2243
Lanjutan kebutuhan energi ibu hamil

Kebutuhan KH: 60% x 2243 = 1345 : 4 = 336 gram


Kebutuhan Lemak: 20% x 2243 = 448 9 = 49 gram
Kebutuhan Protein: 20% x 2243 = 448 : 4 = 112 gram

Kenaikan Persentase kebutuhan energi sebelum hamil


Kalori = 1943– 1300 = 643 : 1300 x 100% =0.50 %
Berapa % kenaikan zatgizi bumil setelah trimester 2 dan 3
Kalori = 2243 – 1943 = 300 : 1943 x 100 % = 0,15 %
Terimakasih
Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai