Anda di halaman 1dari 3

REVIEW ARTIKEL

SYNTHESIS OF A NOVEL CHALCONE DERIVATIVE FROM


MYRISTICIN FOR SKIN CANCER PREVENTIVE ACTIVITY

DOSEN PENGAMPU:
Hery Muhamad Ansory, S.Pd., M.Sc.

DISUSUN OLEH:
FANISA (A28227003),TEORY 4

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS SETIA BUDI
SURAKARTA
2023
REVIEW ARTIKEL

SYNTHESIS OF A NOVEL CHALCONE DERIVATIVE FROM MYRISTICIN FOR


SKIN CANCER PREVENTIVE ACTIVITY

Judul SYNTHESIS OF A NOVEL CHALCONE DERIVATIVE FROM


MYRISTICIN FOR SKIN CANCER PREVENTIVE ACTIVITY
Volume dan Halaman Volume 14,Nomor 3,Halaman 1493-1498,Juli-September
Tahun terbit 2021 Juli-September
Penulis H.M.Ansory , IN Fitriani , S.Handayani , dan N.Azman
Review Fanisa
Tanggal 31 Maret 2023
Artikel Rasayan J.Chem.
Tujuan Penelitian Untuk memprediksi turunan chalcone dari myristicin pada kanker
kulit diperoleh studi interaksi antar molekul.
Subjek penelitian Makro
Metode penelitian Dengan artikel ini menggunakan metode docking atau bisa disebut
sebagai interaksi antar molekul untuk menentukan turunan chalcone
dari myristicin sebagai senyawa yang diteliti mampu melawan
kanker kulit.
Hasil penelitian Dalam pengambilan keputusan artikel “Sintesis Turunan Novel
chalcone Dari Myristicin Untuk Pencegahan Kanker Kulit” yang
diterbikan oleh H.M.Ansory,INFitriani,S.Handayani,dan N.Azman
,pada tahun 2021 Juli-September.Merujuk pada sintesis turunan
chalcone dari myristicin yang menggunakan metode docking
molecular,hasil dari penelitian ini dapat kita lihat hasil
menunjukkan bahwa HSP90A,PTGS2,dan DHODH dilihat target
prediksi makromelekul potensial dengan interaksi yang sangat
baik.Dapat kita amati artikel ini menjelaskan pencegahan kanker
kulit yang diuji coba oleh sintesis kalkon,kalkon merupakan
aktivitas seperti biologis,oleh karena itu penulis artikel tersebut
mengkaji kegiatan pencegahan anti kanker dengan serinci mungkin
dimulai dari memilih metode docking sebagai memprediksi
senyawa myristicin untuk terapi kulit,kemudin kalkon juga
disampaikan oleh penulis bahwa dimana kalkon sebagai
antikanker,antimalaria,dan antialergi. Dapat kita lihat gugus kalkon
merupakan struktur pada tanaman yang memiliki kandungan
metabolisme sekunder flavanoid,didalam artikel tersebut dijelaskan
juga masyrakat yang menderita kanker kulit saat ini kira-kira
40%,dapat kita simak minyak atsiri juga bisa menghambat
pertumbuhan atau perkembangan sel kanker kulit dengan
digunakannya senyawa minyak atsiri,dengan studi in silico atau
docking molekuler,kandungan dari pada atsiri diperkirakan sangat
mampu menghambat perkembangan sel kanker.Bisa kita ketahuhi
senyawa paling potenya adalah cis-2-methoxynnamic acid,dari
hasil artikel ini kita tahu dari pengujian docking dan minyak atsiri
mampu memperhambat pertumbuhan kanker kulit.
Kelebihan Artikel ini sangat mudah dipahami dalam mengetahuhi pengujian
kanker kulit terutama digunakannya sintesis pemilihan myristicin
sebagai bahan yang paling awal,artikel juga ditulis dengan baik dan
informatif yang baik tentang sintesis turunan chalcone dari
myristicin.Penulis juga menggunakan referensi jurnal yang cukup
mendetail.

Anda mungkin juga menyukai