Anda di halaman 1dari 3

LAPORAN PRAKTIKUM

PENCAMPURAN LARUTAN VAKSIN


DENGAN LARUTAN DAPAR/ THAWING

OLEH :
RUSDAH
XI ATU A
13 OKTOBER 2020
Alat :
1. Vaksin (medivac)
2. Larutan dapar/deloin
3. Spuit
4. Botol Tetes
5. Tisu

Bahan:
1. Doc ayam petelur/ broiler
Langkah-langkah
1. Dosis larutan dapar 3ml per 100 ekor
Untuk mencampur larutan dapar dan vaksin ada 2 cara, yaitu:
 Pelarut (larutan dapar) dimasukkan ke dalam botol vaksin
setengahnya, jika ayam yang ingin divaksin jumlahnya banyak.
Hal itu dikarenakan agar mempercepat proses pemvaksinan.
 Ambil pelarut (larutan dapar) dengan spuit sebanyak 1,5-2ml lalu
suntikkan ke botol vaksin.

2. Kemudian koncang seperti angka 8 sebanyak 8 kali, dan usahakan jangan


sampai berbuih karena itu dapat mematikan bakteri dalam vaksin
tersebut.
3. Campuran larutan dan vaksin yang sudah rata pada botol tersebut
dimasukkan lagi ke dalam botol pelarut dan koncang lagi perlahan seperti
angka 8 sebnayak 8 kali agar tercampur rata.
4. Membagi ke botol tetes yang tersedia, sebaiknya lebih dari 1 botol dan
vaksinatornya juga sebaiknya lebih dari 1 orang. Agar mempercepat
proses vaksinasi

5. Meneteskan 1 tetes larutan vaksin ke bola mata. Jangan tergesa-gesa


tunggu sampai betul-betul masuk.
Hasil
1. Ayam yang divaksin 48 ekor dari 100 ekor yang tersedia
2. Dosis larutan dapar yang dipakai 3ml
3. Umur ayam yang divaksin 4 hari
4. Vaksinasi ialah tindakan pemberian vaksin atau infeksi buatan yang
terkendali untuk menstimulasi pembentukan antibodi yang protektif dan
seragam, sesuai dengan jenis vaksin yang diberikan.
5. Fungsinya ialah merangsang pembentukan kekebalan (antibodi) pada tubuh
ternak sehingga dapat mencegah infeksi penyakit.
6. Vaksinasi diberikan terlebih dahulu sebelum terjadinya infeksi lapangan.

Anda mungkin juga menyukai