Anda di halaman 1dari 8

Tinjauan & Konsep Dasar

Inisiasi Tuton ke-6


Mata Kuliah Strategi Pembelajaran di SD
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Penulis : Stephanus Lukito Cahyo Purnomo, S.Pd., M.Pd.
Email : stephanuspurnomo19@guru.sd.belajar.id

www.ut.ac.id
1/8/2023 1
Tinjauan Mata Kuliah

Capaian Pembelajaran : Setelah mengikuti mata kuliah Strategi Pembelajaran di SD ini mahasiswa dapat
Mata Kuliah meningkatkan kemampuan profesional sehingga mampu mengembangkan
pengetahuan dan keterampilan dalam mengelola pembelajaran di SD
Capaian Pembelajaran : Mahasiswa dapat menjelaskan kriteria pemilihan dan penggunaan metode
Khusus mengajar
Pokok Bahasan : Pemilihan metode mengajar

www.ut.ac.id
1/8/2023 2
Peta Konsep

www.ut.ac.id
1/8/2023 3
PEMILIHAN METODE
MENGAJAR

Hakikat:
✓ Curipsity
✓ Memberikan peluang berekspresi yang kreatif dalam aspek seni
✓ Memungkinkan siswa memecahkan maslah
✓ Menguji kebenaran sesuatu
✓ Melakukan penemuan (inkuiri)
✓ Memungkinkan mampu menyimak
✓ Belajar mandiri
✓ Belajar bekerjasama
✓ Memungkinkan siswa lebih termtivasi

www.ut.ac.id
1/8/2023 4
PEMILIHAN METODE
MENGAJAR

Prinsip
➢ Alat mencapai tujuan
➢ Gambaran aktivitas yang harus ditempuh oleh siswa dan guru
dalam kegiatan pembelajaran
➢ Menentukan bahan perteimbangan dalam evaluasi
pembelajaran
➢ Menentukan bimbingan kegiatan pembelajaran

www.ut.ac.id
1/8/2023 5
PEMILIHAN METODE
MENGAJAR

Faktor yang perlu diperhatikan


▪ Tujuan pembelajaran
▪ Karakteristik bahan pelajaran
▪ Waktu yang digunakan siswa
▪ Fasilitas, media dan sumber belajar

www.ut.ac.id
1/8/2023 6
HUBUNGAN PENGALAMAN BELAJAR
DENGAN METODE MENGAJAR

www.ut.ac.id
1/8/2023 7
TERIMA KASIH

www.ut.ac.id
1/8/2023 8

Anda mungkin juga menyukai