Anda di halaman 1dari 23

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SDN 200404 PADANGSIDIMPUAN


Kelas / Semester : VI / I (Satu)
Tema : 2 (Persatuan Dalam Perbedaan)
Subtema : 1 (Rukun Dalam Perbedaan)
Muatan Pelajaran : IPA dan Bahasa Indonesia
Pembelajaran : 3 (Tiga)
Alokasi Waktu : 2 JP x 35 menit

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri
dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya, serta cinta tanah
air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkat dasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda- benda
yang dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis,
dalam karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan
tindakan yang mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indokator Pencapaian Kompetensi


Muatan Pelajaran IPA

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi


3.3. Menganalisis cara makhluk hidup 3.3.1 Menganalisis ciri-ciritumbuhan
menyesuaikan diri dengan terkait habitatnya.(C4)
lingkungan.

4.3Menyajikan karya tentang cara 4.3.1 Membuat laporan hasil


makhluk hidup menyesuaikan diri pengamatan terhadap ciri-ciri satu
dengan lingkungannya, sebagai hasil jenis tumbuhan terkait habitatnya.
penelusuran berbagai sumber. (P2)
Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4. Menggali informasi penting dari 3.4.1 Menganalisis informasi
buku sejarah menggunakan aspek: penting menggunakan aspek:
apa, di mana, kapan, siapa, apa, di mana,kapan, siapa,
mengapa,dan bagaimana. mengapa,dan bagaimana.
4.4 Memaparkan informasi penting buku 4.4.1 Mengembangkan informasi
sejarah secara lisan, tulis, dan visualdengan pada peta pikiran melalui
menggunakan aspek apa, dimana, kapan, tulisan dengan detail (P4)
siapa, mengapa, dan bagaimana serta
memperhatikan pengguna kosakata baku
dan kalimat efektif.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati slide show pada power point, siswa mampu menganalisis ciri-ciri
tumbuhan terkait habitatnya dengan benar
2. Setelah berdiskusi, siswa mampu membuat laporan hasil pengamatan terhadap ciri-ciri
satu jenis tumbuhan terkait habitatnya.
3. Dengan mengamati dan menyimak slide power point, siswa mampu menganalisis
informasi penting menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa,dan
bagaimana dengan benar.
4. Dengan mengamati dan menyimak slide power point, siswa mampu mengembangkan
informasi pada peta pikiran melalui tulisan dengan detail.

D. Penguatan Pendidikan Karakter


1. Religius
2. Nasionalis
3. Kemandirian
4. Gotong Royong (Kolaborasi)
5. Integritas

E. Materi Pembelajaran
1. IPA : Mengamati ciri tumbuhan berdasarkan habitatnya.
2. Bahasa Indonesia : Menemukan informasi penting dari teks dengan menggunakan
aspek apa, di mana, kapan,siapa, mengapa, dan bagaimana

F. Pendekatan, Model dan Metode Pembelajaran


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model pembelajaran : Problem Based Learning
3. Metode :Ceramah, tanya jawab, penugasan, observasi, diskusi.

G. Media, Bahan dan Sumber Pembelajaran


1. Media
a. Slide show berupa gambar pada power point
b. Slide show berupa teks pada power point
Alat dan Bahan : Proyektor, Laptop, Sound System, Ballpoint, Buku dan LKPD
1. Sumber pembelajaran :
a. Buku Pedoman Guru Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2016) halaman 17 sampai 25.
b. Buku Pedoman Siswa Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
2016) halaman 17 sampai 25.
c. LKPD dan Bahan ajar

H. Langkah-Langkah Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pembuka 1. Peserta didik mengawali pembelajaran dengan + 10 menit
berdo’a.
2. Peserta didik menjawab sapaan guru mengenai kabar
dan juga kehadiran.
3. Peserta didik menyanyikan lagu Indonesia Raya.
4. Peserta didik menyimak apersepsi dari guru dan
melakukan tanya jawab.
• Apakah kalian mengenal tanaman kaktus?
• Bagaimana cara tumbuhan kaktus menyesuaikan diri
dengan lingkunganya?
5. Peserta didik menyimak penjelasan guru mengenai
materi dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
Kegia Tahap 1: +55 menit
tan Inti Orientasi peserta didik pada masalah
1. Peserta didik mengamati teks yang ditampilkan guru
• Guru menggiring siswa bertanya jawab tentang teks
tersebut
• Tumbuhan apakah itu ?
• Adakah yang mengenal tanaman itu?
2. Guru menyebutkan beberapa kata tanya yang digunakan
untuk menggali informasi dari teks tersebut
Tahap 2:
Mengorganisasi peserta didik untuk belajar
1. Guru membagikan LKPD (terlampir) kepada setiap
kelompok.
2. Peserta didik mengamati dan mengerjakan LKPD.

Tahap 3:
Membimbing penyelidikan individu maupun kelompok
1. Guru membimbing siswa mengerjakan LKPD.

Tahap 4:
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya.
1. Salah satu kelompok mempresentasikan hasil LKPD
yang telah dikerjakannya.
2. Kelompok yang lain memberikan tanggapan.

Tahap 5:
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah.
1. Guru memberikan penguatan terkait materi.
2. Guru memberikan penghargaan pada kelompok yang
terbaik.
3. Peserta didik mengerjakan soal evaluasi mandiri.
4. Peserta didik menukarkan hasil individu secara silang.

Penutup 1. Peserta didik melakukan refleksi dari guru dengan 10 menit


menjawab beberapa pertanyaan.
2 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan hasil belajar hari ini.
3. Peserta didik menyanyikan lagu daerah “Ampar-Ampar
Pisang”.
4. Peserta didik menyimak penjelasan guru mengenai
materi yang akan dipelajari pada pertemuan berikutnya.
5. Peserta didik berdoa menurut agama dan keyakinannya
masing-masing.
6. Salam
I. Penilaian
1. Penilaian Sikap (Peduli)
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Rubrik Lembar Saat siswa Pada saat peserta didik
(unjuk Observasi berdiskusi dan melakukan diskusi
kerja) mempresentas pemecahan masalah
ikan hasil danmembuat peta
laporan konsep dan pada saat
pengamatan mempresentasikan
dan diskusi hasilnya, guru
melakukan penilaian di
lembar observasi.

2. Penilaian Pengetahuan
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Tes tertulis Dinilai Saat Peserta didik
(LKPD) dengandaftar pembelajaran mengerjakan tugas
periksa berlangsung sesuai dengan
petunjukyang ada
pada LKPD

2 Tes tertulis Setelah mengerjakan tugas


Dinilai pembelajaran sesuai dengan
denganskor berlangsung petunjuk
nilai
3. Penilaian Sikap (peduli)
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Jurnal Pada saat Pada saat pembelajaran
pembelajaran berlangsung guru
berlangsung menilai sikap siswa
pada jurnal (minimal 5
anak setiap pertemuan)

J. Remidial
Pembelajaran remidial dilakukan apabila nilai peserta didik kurang dari KKM=75. Guru
menjelaskan kembali materi kepada peserta didik yang belum tuntas baik secara klasikal
maupun individu sesuai dengan kesulitan peserta didik, kemudian kembali mengerjakan
soal evaluasi.

K. Pengayaan
Pengayaan pembelajaran dilaksanakan apabila nilai peserta didik lebih dari atau sama
dengan KKM=75. Peserta didik yang sudah mencapai dalam ketuntasan belajar diberi
tugas membaca materi pendalaman mengenai cara makhluk hidup menyesuaikan dengan
lingkungan dan menggali informasi penting dari teks sejarah.

Padangsidimpuan,... Des 2022


Mengetahui Guru Kelas 6

SINGGAR SIREGAR, S.Pd LIDYA ANTARINI, S.Pd


NIP.- NIP.-
Sekolah : SDN 200404
PADANGSIDIMPUAN
Kelas / Semester
: VI / I (Satu)
Tema
: 2 (Persatuan Dalam Perbedaan)
Subtema
Muatan Pelajaran : 1 (Rukun Dalam Perbedaan)

Pembelajaran : IPA dan Bahasa Indonesia

Pertemuan ke – 1 : 3 (Tiga)
: 2 x 35 menit
TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Dengan mengamati slide power point serta video tentang tumbuhan, siswa mampu
mengidentifikasi cara tumbuhan beradaptasi di lingkungannyadengan benar
2. Dengan mengamati dan menyimak slide power point dan video tentang tumbuhan,
siswa mampu menjelaskan cara tumbuhan beradaptasi di lingkungannya dengan
benar.
3. Dengan mengamati dan menyimak slide power point dan video tentang tumbuhan,
siswa mampu menjelaskan cara tumbuhan beradaptasi di lingkungannya dengan
benar.
4. Dengan mengamati dan menyimak slide power point dan video pembelajaran, siswa
mampu mengidentifikasi informasi penting dari buku sejarah menggunakan aspek:
apa, di mana, kapan, siapa, mengapa,dan bagaimana dengan benar.
5. Dengan mengamati dan menyimak slide power point dan video pembelajaran, siswa
mampu menjelaskan informasi penting dari buku sejarah menggunakan aspek: apa,
di mana, kapan, siapa, mengapa,dan bagaimana dengan benar.
6. Dengan mengamati dan menyimak slide power point dan video pembelajaran, siswa
mampu menganalisis informasi penting dari buku sejarah menggunakan aspek: apa,
di mana, kapan, siapa, mengapa,dan bagaimana dengan benar
Tumbuhan beradaptasi untuk
mempertahankan
hidupnya.
Adaptasi adalah ciri-ciri khusus
yang dimiliki tanaman atau
tumbuhan untuk hidup pada tempat
atau daerah tertentu.
Tumbuhan berdasarkan tempat
tinggalnya (habitatnya)
MEDIA DAN SUMBER
PEMBELAJARAN

n
➢ Media Pembelajara
1. Laptop
2. Proyektor
3. Mikrophone
4. Speaker Aktif
5. Sound System
6. Aplikasi Youtube
7. Jaringan Internet
8. Tripod
9. Buku
10. Ballpoint
11. LKPD

➢ Sumber Belajar

▪ Buku Pedoman Guru Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,2016) halaman 17
sampai 25.
▪ Buku Pedoman Siswa Tema 2 Persatuan Dalam Perbedaan (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,2016) halaman 17
sampai 25.
▪ LKPD dan Bahan ajar
Nama :
……………………
……..
Kelas :
……………………
……..

Indikator muatan Ilmu Pengetahuan Alam


Menganalisis cara tumbuhan beradaptasi di lingkungannya.

Petunjuk Pengerjaan
1. Analisa dan amatilah buku siswa halaman 19 sampai 20, dan video
pembelajaran!
2. Isilah bagan dengan nama tumbuhan dan habitatnya, dan cara adaptasi
tumbuhan.

ADAPTASI
TUMBUHAN
Nama :
……………………
……..
Kelas :
……………………
……..

Indikator muatan Ilmu Pengetahuan Alam


Menganalisis cara tumbuhan melindungi diri

Petunjuk Pengerjaan
1. Analisa dan amatilah buku siswa halaman 19 sampai 20, dan video
pembelajaran!
2. Isilah bagan dengan nama tumbuhan berada di kolom atas, dan cara adaptasi
tumbuhan di kolom bawahnya.

TUMBUHAN

MELINDUGI

DIRI
INSTRUMEN
PENILAIAN SIKAP, PENGETAHUAN DAN
KETERAMPILAN

Tema : 2 (Persatuan dalam Perbedaan)


Subtema : 1 (Rukun dalam Perbedaan)
Pembelajaran ke- :3
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
Pertemuan ke- 1

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada tingkat dasar
dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya,
makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda yang dijumpainya di rumah, di
sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif,
dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam karya yang estetis,
dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakan yang mencerminkan perilaku anak
sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indokator Pencapaian Kompetensi


Muatan Pelajaran IPA
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3. Menganalisis cara makhluk hidup Menganalisis cara tumbuhan beradaptasi
menyesuaikan diri dengan di lingkungannya.(C4-HOTS)
lingkungan. Menganalisis cara tumbuhan tumbuhan
melindungi diri. (C4-HOTS)

4.3. Menyajikan karya tentang cara 4.3.1. Menyajikan laporan tentang cara
makhluk hidup menyesuaikan diri tumbuhan beradaptasi dan
dengan lingkungannya, sebagai hasil melindungi diri di lingkungannya
penelusuran berbagai sumber. (P3)

C. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui kegiatan mengamati buku siswa dan video tentang tumbuhan, Siswa mampu
menganalisis cara tumbuhan beradaptasi di lingkungannya dengan benar dan mandiri.(Literasi,
TPACK, HOTS-C4, PPK, Critical Thinking)
2. Melalui kegiatan mengamati buku siswa dan video tentang tumbuhan, Siswa dapat
menyimpulkan cara tumbuhan melindungi diri di lingkungannya dengan benar. (TPACK,
HOTS-C5, PPK, Collaboration, mengumpulkan informasi)
3. Dengan melakuakan diskusi, Siswa dapat menyajikan laporan tentang cara tumbuhan
beradaptasi dan melindungi diri di lingkungannya dengan benar. (TPACK, P4, PPK,
Collaboration, creativity/ innovation, Menalar/mengasosiasi)

D. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


1. Penilaian Sikap
Instrumen
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Jurnal Pada saat Pada saat pembelajaran
pembelajaran berlangsung guru menilai
berlangsung sikap siswa pada jurnal
(minimal 5
anak setiap pertemuan)

Format Jurnal Penilaian Sikap


Jurnal

Nama Peserta Didik : ……………………..


Tanggal : ……………………..
Aspek yang diamati : . ……………………
Kejadian :
………………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………..

2. Penilaian Pengetahuan
Instrumen:
Bentuk Waktu
No Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Tes tertulis Dinilai dengan Saat Peserta didik
(LKPD) daftar periksa pembelajaran mengerjakan tugas
berlangsung sesuai dengan
petunjukyang ada
pada LKPD

Format Penilaian
Laporan IPA dinilai dengan daftar periksa.(
Indikator Penilaian Ada Tidak Ada
Laporan memuat nama tumbuhan
Laporan memuat habitat tumbuhan
Laporan memuat cara tumbuhan beradaptasi
Laporan memuat cara tumbuhan melindungidiri

Kisi Kisi Penilaian Pengetahuan (Post Test)


Kompete
Muatan Indicator Level Bentuk Skor
No nsi Materi
Pelajaran soal kognitif soal soal
Dasar
1 Ilmu 3.3. Cara Disajikan Mengan Uraian 100
Pengetahuan Mengan tumbuha pertanya alisis
Alam alisis n an, (C4-
cara beradapt siswa HOTS)
makhluk asi dan dapat
hidup melindun mengan
menyesu gi diri di alisis
aikan diri lingkung cara
dengan annya tumbuha
lingkung n
an. beradapt
asi
dengan
lingkung
annya
Cara Disajikan Mengan Uraian 100
tumbuha pertanya alisis
n an, (C4-
melindun siswa HOTS)
gi diri dapat
mengan
alisis
cara
tumbuha
n
melindun
gi diri

3. Penilaian Keterampilan
Instrumen:
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Rubrik Lembar Saat siswa Pada saat peserta didik
(unjuk kerja) Observasi berdiskusi dan melakukan diskusi pemecahan
mempresentas masalah dan membuat peta
ikan hasil konsep dan pada saat
laporan mempresentasikanhasilnya, guru
pengamatan dan melakukan penilaian di
diskusi lembar observasi.

Format Penilaian Keterampilan


Sangat Baik Baik Cukup Perlu
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2) (1)
Mendengarkan Selalu Mendengarkan Masih perlu Sering
mendengarkan teman diingatkan untuk diingatkan untuk
teman yang yang berbicara, mendengarkan mendengarkan
sedang namun sesekali teman yang teman yang
berbicara. masih perlu sedang sedang
diingatkan. berbicara. berbicara,
namun tidak
() mengindahkan.
( ) ()
()

Komunikasi Merespons dan Merespons Sering Membutuhkan


nonverbal menerapkan dengan tepat merespons bantuan dalam
(kontak mata, komunikasi terhadap kurang tepat memahami
bahasa tubuh, nonverbal komunikasi terhadap bentuk
postur, ekspresi dengan tepat. nonverbal komunikasi komunikasi
wajah, suara) yang nonverbal yang nonverbal yang
ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan
teman. teman. teman.

() ( ) () ()

Partisipasi pembicaraan Berbicara dan Berbicara dan Jarang


(menyampaikan menginspirasi menerangkan menerangkan berbicara
ide, perasaan, teman. Selalu secara rinci, secara rinci, selama proses
pikiran) mendukung merespons namun diksusi
Isi dan memimpin sesuai dengan terkadang berlangsung.
lainnya saat topik. merespons
diskusi. kurang sesuai
dengan topik.
()
() () ( )

.................................................................................................................................................
TEST FORMATIF PENGETAHUAN

Tema : 2 (Persatuan dalam Perbedaan)


Subtema : 1 (Rukun dalam Perbedaan)
Pembelajaran ke- :1
Hari / tanggal :
Waktu :
Nomor Paraf Paraf
Nama Siswa Nilai
Absensi Guru Orang Tua

Petunjuk Umum:

1. Berdo’alah sebelum dan sesudah mengerjakan soal!


2. Kerjakan setiap soal dengan teliti dan benar!

3. Dahulukan dengan menjawab soal yang mudah!

1. Analisislah gambar tumbuhan berikut dengan mengisikan nama tumbuhan, habitanyadan


cara tumbuhan tersebut beradaptasi!

2. Analisislah gambar tumbuhan berikut dengan mengisikan nama tumbuhan, habitanyadan


cara tumbuhan tersebut melindungi diri!
PERANCANGAN INSTRUMEN
PENILAIAN SIKAP, PENGETAHUAN DAN KETERAMPILAN

Tema : 2 (Persatuan dalam Perbedaan)


Subtema : 1 (Rukun dalam Perbedaan)
Pembelajaran ke- :3
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit
Pertemuan ke- 2

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Menerima, menjalankan, dan menghargai ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangganya, serta cinta tanah air.
3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif pada
tingkatdasar dengan cara mengamati, menanya, dan mencoba berdasarkan rasaingin tahu
tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, serta benda-benda yang
dijumpainya di rumah, di sekolah, dan tempat bermain.
4. Menunjukkan keterampilan berpikir dan bertindak kreatif, produktif, kritis, mandiri,
kolaboratif, dan komunikatif. Dalam bahasa yang jelas, sistematis, logis dan kritis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan tindakanyang
mencerminkan perilaku anak sesuai dengan tahap perkembangannya.

B. Kompetensi Dasar dan Indokator Pencapaian Kompetensi


Muatan Pelajaran Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi
3.4. Menggali informasi penting dari buku 3.4.1 Menganalisis teks bacaan
sejarah menggunakan aspek:apa, di menggunakan aspek: apa, di
mana, kapan, siapa, mengapa,dan mana,kapan, siapa, mengapa,dan
bagaimana. bagaimana. (C4-HOTS

4.4. Memaparkan informasi penting dari 4.4.1 Mengembangkan informasi pada peta
buku sejarah secara lisan, tulis, dan pikiran melalui tulisan dengandetail.
visual dengan menggunakan aspek:apa, (P4)
di mana, kapan, siapa, mengapa,dan
bagaimana serta memperhatikan
penggunaan kosakata baku dan
kalimat efektif.

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengidentifikasi teks power point di layar,Siswa dapat menganalisis teks bacaan
menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimanadengan benar dan
mandiri. (Literasi, TPACK, HOTS-C4, PPK, Critical Thinking)
2. Dengan berdiskusi, Siswa membuat peta pikiran dengan unsur apa, di mana, kapan,siapa,
mengapa, dan bagaimana dengan benar. (TPACK, HOTS-C6, PPK, Collaboration,
creativity/ innovation)

3. Dengan melakukan diskusi, Siswa dapat mengembangkan informasi pada peta pikiranmelalui
tulisan dengan detail. (TPACK, P4, PPK, Collaboration, mengkomuunikasikan)

D. Penilaian Proses dan Hasil Belajar


• Penilaian Sikap
Instrumen
Bentuk Waktu
No Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Observasi Jurnal Pada saat Pada saat pembelajaran
pembelajaran berlangsung guru menilai
berlangsung sikap siswa pada jurnal
(minimal 5
anak setiap pertemuan)

Format Jurnal Penilaian Sikap


Jurnal

Nama Peserta Didik : ……………………..


Tanggal : ……………………..
Aspek yang diamati : . ……………………
Kejadian :
………………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………..

• Penilaian Pengetahuan
Instrumen:
Bentuk Waktu Keterangan
No Teknik Instrumen Pelaksanaan
1 Tes tertulis Dinilai dengan Saat Peserta didik
(LKPD) daftar periksa pembelajaran mengerjakan tugas
berlangsung sesuai dengan
petunjukyang ada
pada LKPD

Tulisan siswa dinilai dengan menggunakan daftar periksa


Indikator Penilaian Ada Tidak Ada
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
APA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
SIAPA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsurDI
MANA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
KAPAN secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
MENGAPA secara tepat
Menyebutkan informasi penting dengan unsur
BAGAIMANA secara tepat

Kisi Kisi Penilaian Pengetahuan (Post Test)


No Muatan Kompete Materi Indicator Level Bentuk Skor
Pelajaran nsi soal kognitif soal soal
Dasar
1 Bahasa 3.4. Membua Disajikan Mengan Essai 100
Indonesia Menggali t pertanya alisis
informasi pertanya an, (C4-
penting an Siswa HOTS)
dari buku dengan dapat
sejarah unsur mengan
menggu apa, di alisis
nakan mana, teks
aspek: kapan, bacaan
apa, di siapa, menggu
mana, mengap nakan
kapan, a, dan aspek:
siapa, bagaima apa, di
mengap na mana,
a,dan kapan,
bagaima siapa,
na. mengap
a, dan
bagaima
na

• Penilaian Keterampilan
Instrumen:
Bentuk Waktu
NO Teknik Keterangan
Instrumen Pelaksanaan
1 Rubrik Lembar Saat siswa Pada saat peserta didik
(unjuk kerja) Observasi berdiskusi dan melakukan diskusi
mempresentas pemecahan masalah dan
ikan hasil membuat peta konsep dan
laporan pada saat mempresentasikan
pengamatan hasilnya, guru melakukan
dan diskusi penilaian di
lembar observasi.

Format Penilaian Keterampilan


Sangat Baik Baik Cukup Perlu
Kriteria Pendampingan
(4) (3) (2) (1)
Mendengarkan Selalu Mendengarkan Masih perlu Sering
mendengarkan teman diingatkan diingatkan
teman yang yang berbicara, untuk untuk
sedang namun mendengarkan mendengarkan
berbicara. sesekali teman yang teman yang
masih sedang sedang
perlu berbicara. berbicara,
diingatkan. namun tidak
mengindahkan.
() () ( ) ()

Komunikasi Merespons Merespons Sering Membutuhkan


nonverbal dan dengan tepat merespons bantuan dalam
(kontak mata, menerapkan terhadap kurang tepat memahami
bahasa tubuh, komunikasi komunikasi terhadap bentuk
postur, ekspresi nonverbal nonverbal komunikasi komunikasi
wajah, suara) dengan tepat. yang nonverbal yang nonverbal yang
ditunjukkan ditunjukkan ditunjukkan
teman. teman. teman.

() ( ) () ()

Partisipasi pembicaraan Berbicara dan Berbicara dan Jarang


(menyampaikan menginspirasi menerangkan menerangkan berbicara
ide, perasaan, teman. Selalu secara rinci, secara rinci, selama
pikiran) mendukung merespons namun proses diksusi
Isi dan sesuai dengan terkadang berlangsung.
memimpin topik. merespons
lainnya saat kurang sesuai
diskusi. dengan topik.

() () () ( )

.............................................................................................................................................

Anda mungkin juga menyukai