Anda di halaman 1dari 8

Lampiran 2

INSTRUMEN PENILAIAN SIKAP

INDIKATOR PENILAIAN SIKAP

Aspek Sikap Skor Indikator


1. Berdoa sebelum melaksanakan pembelajaran
2. Memberi salam sebelum dan sesudah menyampaikan
4 pendapat/presentasi
3. Mengungkapkan kekaguman secara lisan maupun tulisan
Spiritual Religius
terhadap Tuhan saat melihat kebesaran Tuhan
3 Hanya melakukan 2 indikator
2 Hanya melakukan 1 indikator
1 Tidak melakukan satupun indikator
1. Menggunakan bahasa santun saat menyampaikan pendapat
2. Menggunakan bahasa santun saat mengkritik/bertanya pada
4
teman kelompok lain
Santun 3. Menghormati teman yang sedang menyampaikan pendapat
3 Hanya melakukan 2 indikator
2 Hanya melakukan 1 indikator
Sosial 1 Tidak melakukan satupun indikator
1. Berani presentasi di depan kelas
4 2. Berani berpendapat, bertanya, atau menjawab pertanyaan
Percaya 3. Berpendapat atau melakukan kegiatan tanpa ragu-ragu
Diri 3 Hanya melakukan 2 indikator
2 Hanya melakukan 1 indikator
1 Tidak melakukan satupun indikator
3

9.
8.
7.
6.
5.
4.
2.
1.

16.
15.
14.
13.
12.
11.
10.
Nama Siswa

Berdoa sebelum
LEMBAR PENGAMATAN SIKAP

melaksanakan pembelajaran

Memberi salam sebelum dan


sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
Religius

Mengungkapkan kekaguman
secara lisan maupun tulisan
terhadap Tuhan saat melihat
kebesaran Tuhan

Skor

Menggunakan bahasa
santun saat menyampaikan
pendapat
Menggunakan bahasa
santun saat
mengkritik/bertanya pada
Santun

teman kelompok lain


Menghormati teman yang
Aspek Spiritual

sedang menyampaikan
pendapat
Skor

Berani presentasi di depan


kelas
Berani berpendapat,
bertanya, atau menjawab
pertanyaan
Percaya Diri

Berpendapat atau
Petunjuk pengisian: Berikan tanda centang (√) pada indikator yang nampak dilakukan oleh siswa

melakukan kegiatan tanpa


ragu-ragu
Skor

Nilai
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.
24.
25.
26.
27.
28.

Nilai sikap berdasarkan modus:


4 : sangat baik
3 : baik
2 : cukup
1 : kurang baik
Lampiran 3
INSTRUMEN PENILAIAN PENGETAHUAN

KISI-KISI PENILAIAN PENGETAHUAN


Kompetensi Dasar : 3.7 Menentukan interaksi antar partikel (atom,ion, dan molekul) dan kaitannya dengan sifat fisik zat

Indikator
No. Kunci Tingkat
pencapaian Indikator Soal Soal
Urut Jawaban kesukaran
kompetensi
1 3.7.1 Menjelaskan Peserta didik dapat menentukan 1. Diantara ikatan di bawah ini yang merupakan ikatan yang
pengertian gaya ikatan yang termasuk gaya terjadi antar molekul adalah ...
antar molekul antarmolekul dari beberapa a. Ikatan ion
ikatan yang diberikan dengan b. Ikatan hidrogen B C1
benar c. Ikatan kovalen
d. Ikatan kovalen rangkap
e. Ikatan kovalen koordinasi
2 3.7.2 Menyebutkan Peserta didik dapat menentukan 2. Berikut gambar struktur tidak sebenarnya dari molekul
jenis- jenis gaya gaya london / dipol sesaat dari gas hidrogen :
antar molekul gambar struktur tidak
sebenarnya dari molekul gas
hidrogen yang dberikan dengan
benar C C2
Gaya london/dipol sesaat ditunjukkan pada nomor..
a. 1 d. 4
b. 2 e. 5
c. 3
Peserta didik dapat menentukan 3. Ikatan yang terjadi antara atom hidrogen positif dengan C C1
gaya antar molekul yang tepat atom yang keelektronegatifan yang tinggi. Pernyataan di
dari pernyataan pengertian atas merupakan pengertian dari gaya antar molekul ....
salah satu gaya antar molekul a. Gaya dipol–dipol
yang diberikan dengan benar b. Gaya van der Waals
c. Ikatan Hidrogen
d. Gaya London
e. Ikatan kovalen
Peserta didik dapat menentukan 4. Gaya dipol-dipol pada 3 molekul HCl dapat digambarkan
gambaran gaya dipol-dipol dengan tepat seperti . . . .
yang tepat dari 3 molekul HCl a. H-Cl . . . H-Cl . . . Cl-H
dengan benar b. H-Cl . . . Cl-H . . . Cl-H
c. H-Cl
E C3
Cl-H . . . H-Cl
d. Cl . . . Cl . . . Cl

H H H
e. H-Cl . . . H-Cl . . . H-Cl
3 3.7.3 Menjelaskan Peserta didik dapat menentukan 5. A C4
proses gaya antar molekul yang tepat
terjadinya dari gambar proses
gaya van der terbentuknya gaya antar
Waals, gaya molekul yang diberikan dengan
Molekul non polar Molekul non polar
London, benar
ikatan
hidrogen

Molekul non polar Molekul dengan


dipol sesaat

Molekul dengan Molekul dengan


dipol terimbas dipol sesaat
Gaya antar molekul yang digambarkan di atas
adalah ....
a. Gaya London
b. ikatan hidrogen
c. Gaya dipol-dipol
d. Ikatan ion
e. Ikatan kovalen
Peserta didik dapat menentukan 6. Proses terbentuknya gaya antar molekul akibat
gaya antar molekul yang momen dipol permanen yang dimiliki oleh senyawa
dimaksud berdasarkan menyebabkan suatu atom terbagi menjadi dua muatan
pernyataan proses terbentuknya (dipol), satu ujung memiliki muatan positif dan
salah satu gaya antar molekul lainnya bermuatan negatif. Terdapat kecenderungan
yang diberikan dengan benar
bahwa ujung positif akan berdekatan dengan ujung
D C2
negatif atom lain di dekatnya. Keadaan ini
disebabkan adanya gaya tarik-menarik yang
disebut ....
a. Ikatan ion d. Gaya dipol-dipol
b. Ikatan kovalen e. Ikatan Hidrogen
c. Gaya London
Peserta didik dapat menentukan 7. Atom H dalam suatu molekul yang memiliki momen
gaya antar molekul yang dipol sangat positif berikatan dengan atom dari
dimaksud dari pernyataan molekul lain yang memiliki keelektronegatifan sangat
proses terbentuknya salah satu besar menyebabkan gaya antar molekul yang
gaya antar molekul yang E C2
disebut ....
diberikan dengan benar
a. Ikatan ion d. Gaya dipol-dipol
b. Ikatan kovalen e.Ikatan Hidrogen
c. Gaya London
skor siswa
Nilai Siswa= x 100 Lampiran 4
skor total
INSTRUMEN PENILAIAN KETRAMPILAN
Peserta didik terampil dalam menyajikan data hasil diskusi kelompok mengenai
Aspek yang Dinilai
Penggunaan Bahasa Kecakapan dalam Skor
No. Nama Peserta didik
Berbicara Total
0 1 2 3 0 1 2 3
1.
2.
3.

Rubrik:
0 jika tidak aktif sama sekali selama proses pembelajaran/diskusi
1 jika tidak menggunakan bahasa yang sopan atau tidak mahir dalam menyampaikan
informasi hasil diskusi kelompok.
2 jika menggunakan bahasa yang sopan namun tidak percaya diri dalam berbicara
atau kurang mahir dalam menyampaikan informasihasil diskusi kelompok secara
sistematis.
3 jika menggunakan bahasa yang sopan atau mahir dalam menyampaikan
informasi hasil diskusi kelompok secara sistematis

skor yang diperoleh


Skor= x1
6

Anda mungkin juga menyukai