Anda di halaman 1dari 5

TUGAS 1

MATA KULIAH PDGK4301

1. Kerjakan tugas ke-1 Mata Kuliah Evaluasi Pembelajaran di SD / PDGK4301,


dengan format identitas sbb:
a. Nama : Mita Ariyanti
b. NIM : 856620898
c. Mata kuliah (MK) : Evaluasi Pembelajaran di SD
d. Semester / Tugas ke-: 1B / 1
2. Jawaban tugas diketik mengunakan kertas A4 . dikumpul pertemuan hari Sabtu/ 20 Mei
2023, dan dibuat pdf kirim ke 081373655231
3. Hindari plagiat
LEMBAR JAWABAN

1. a. Rancangan Perencanaan Portofolio


a. Rancangan Perencanaan portofolio,menurut Shaklee et.al (1977) memberikan
delapan pedoman yang harus diperhatikan pada saat merencanakan portofolio, yaitu :
1. Menentukan kriteria dan atau standar yang akan digunakan sebagai dasar
asesmen portofolio.
2. Menerjemahkan kriteria atau standar tersebut ke dalam rumusan-rumusan hasil
belajar yang dapat diamati.
3. Menggunakan kriteria, memeriksa ruang lingkup dan urutan materi dalam
kurikulum untuk menentukan perkiraan waktu yang diperlukan untuk
mengumpulkan bukti-bukti portofolio dan melengkapi penilaian.
4. Menentukan orang-orang yang berkepentingan secara langsung (stakeholders)
dengan portofolio siswa.
5. Menentukan jenis-jenis bukti yang harus dikumpulkan.
6. Menentukan cara yang akan digunakan untuk pengambilan keputusan berdasarkan
bukti yang dikumpulkan.
7. Menentukan sistem yang akan digunakan untuk membahas hasil portofolio,
pelaporan informasi dan keputusan asesmen portofolio.
8. Mengatur bukti-bukti portofolio berdasarkan umur, kelas, atau isi agar kita dapat
membandingkan.
b. Susunan portofolio
a. kompetensi dasar:
Menuliskan lambing bilangan sampai dua angka yang menyatakan banyak anggota
kumpulan objek dengan ide nilai tempat.

b. Indikator:
Peserta didik dapat menuliskan bilangan puluhan dan satuan dua angka pada suatu
kumpulan objek.
SOAL:
b. Contoh portofolio muatan pembelajaran matematika.
Soal Latihan Nilai Tempat

Hitunglah gambar banteng di bawah ini, tentukan nilai tempatnya!


1. 45 = ..........Puluhan +.............Satuan
2. 23 = ..........Puluhan +.............Satuan
3. 34 =..........Puluhan +.............Satuan
4. 17 =..........Puluhan +.............Satuan
5. 67 =..........Puluhan +.............Satuan

c. Rubik Penilaian Hasil pembelajaran matematka:


Pedoman Penyekoran:
20 : jika nilai puluhan dan satuan keduanya di jawab dengan tepat.
10: jika nilai puluhan dan satuan salah satunya di jawab tepat.
Skor yang diperoleh
Nilai Pengetahuan x 100
100

2. a. Rancangan perencanaan penilaian afektif:


1) Merumuskan tujuan pengukuran
2) Mencari definisi konseptual dari afektif yang akan diukur
3) Menentukan definisi operasional dari setiap afektif yang akan diukur
4) Menjabarkan definisi operasional menjadi sejumlah indikator
5) Menggunakan indikator sebagai acuan menulis pernyataan-pernyataan dalam
instrumen.
b. Contoh penilaian afektif:
1) Tujuan: Mengukur minat peserta didik terhadap mata pelajaran matematika.
2) Definisi konseptual minat peserta didik terhadap mata pelajaran matematika: Semangat
peserta didik dalam merespon mata pelajaran matematika secara konsisten.
3) Definisi operasional minat peserta didik terhadap mata pelajaran matematika: perasaan
suka atau tidak suka terhadap mata pelajaran matematika.
4) Indikator minat siswa terhadap mata pelajaran matematika: antusias peserta didik
membaca buku matematika, belajar matematika, interaksi siswa dengan guru
matematika, mengerjakan tugas matematika, dan memiliki buku atau alat hitung yang
berhubungan dengan matematika.
5) Mengukur indikator-indikator sebagai dasar untuk menulis pernyataan-pernyataan
tentang minat belajar siswa terhadap mata pelajaran matematika: contoh alat ukur
menulai minat belajar siswa dalam pelajaran matematika:
Penilaian Jawaban
Pernyataan
4 3 2 1

1. Saya mendengarkan guru dengan baik

2. Saya semangat belajar matematika

3. Saya sering mengerjkan soal di buku matematika

4. Saya bertanya kepada guru jika tidak tahu

5. Saya tidak suka belajar matematika

Keterangan:
4= Sangat setuju
3= Setuju
2= Tidak Setuju
1= Sangat Tidak Setuju

c.Rubik penilaian
Skor yang diperoleh
Nilai X 100
Nilai Maksimum
TUGAS 1

Nama Tutor : Sukardiman, M.Pd


Mata Kuliah : Evaluasi Pembelajaran di SD

Di susun oleh
Nama Mahasiswa : Mita Ariyanti
NIM : 856620898

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


UNIVERSITAS TERBUKA
TAHUN 2023

Anda mungkin juga menyukai