Anda di halaman 1dari 8

SOAL SEJARAH PILIHAN GANDA e.

Munculnya manusia purba homo


1. Istilah yang tepat bila ingin mengkaji sapiens
tentang kehidupan manusia sebelum 6. Masyarakat pada zaman Neolithikum
mengenal tulis-baca dan belum diduga sudah mengenal kepercayaan
meninggalkan peninggalan tertulisnya kepada roh yang kemudia berkembang
adalah .... menjadi animism dan dinamisme.
a. Purbakala Sistem kepercayaan yang demikian itu
b. Prasejarah telah melahirkan tradisi pembangunan
c. Praaksara batu-batu besar (megalithikum) salah
d. Nirleka satunya peti kubur batu berukuran
e. Dahulu kala kecil, berbentuk kubus, dan memiliki
2. Manusia pra aksara suka tinggal di tutup lempengans batu yang lebar yang
dekat sumber air karena .... biasa disebut ….
a. Daerahnya subur a. Dolmen
b. Untuk transportasi b. Menhir
c. Cocok untuk bertani c. Sarkofagus
d. Mudah untuk mencari ikan d. Waruga
e. Tersedia banyak makanan e. Pundek berundak
3. Pembabakan zaman Praaksara 7. Zaman paleolithikum, artinya zaman
berdasarkan ilmu arkeologi terdiri atas batu Batu Tua. Zaman ini ditandai
…. dengan penggunaan perkakas yang
a. Zaman batu dan zaman logam bentuknya sangat sederhana dan
b. Zaman batu tua dan zaman logam primitif. Pada zaman itu, masyarakat
c. Zaman batu tengah dan zaman hidup dengan pola ….
logam a. Berburu
d. Zaman batu muda dan zaman logam b. Bertani
e. Zaman perunggu dan zaman logam c. Bercocok tanam
4. Pada zaman ini telah terjadi “Revolusi d. Nomaden
Kebudayaan”, yaitu terjadinya e. komunal
perubahan pola hidup manusiadari food 8. Salah satu ciri kehidupan yang
gathering digantikan dengans pola food menonjol pada masyarakat zaman
producing yang terjadi pada zaman …. Mesolithikum atau zaman Batu Madya
a. Paleolithikum adalah hidup dari meramu dan berburu.
b. Mesolithikum Kebanyakan dari mereka hidup di gua-
c. Neolithikum gua di tepi pantai. Hal ini terbukti
d. Megalithikum dengan banyak ditemukannya ….
e. Zaman batu dan zaman logam a. Mata tombak dan mata oanah di
5. Faktor yang paling berperan dalam dasar-dasar sungai Indonesia
perkembangan kehidupan masyarakat b. Peninggalan berupa menhir,
pada masa Mesolithikum lebih cepat sarkofagus, dan punden berundak
dibandingkan dengan masa c. Alat-alat rumah tangga berupa
peleolithikum adalah …. periuk belanga dan manik-manik
a. Beragam alat yang digunakan yang d. Sampah dapur yang dikenal dengan
menunjung kehidupannya sebutan kjokkenmoddinger
b. Berkembangnya teknologi e. Peninggalan yang berupa manik-
perundagian variasi peralatan dari manik dan perhiasan lainnya
beragam bahan 9. Manusia purba yang menggunakan
c. Berkembangnya kemampuan otak peralatan batu yang agak halus terjadi
manusia pendukung kebudayaan pada zaman ….
d. Manusia pendukung masa tersebut a. Mesholithikum
lebih berbudaya b. Paleolithikum
c. Megalithikum
d. Neolithikum e. Terbuat dari bahan logam
e. Neosolithikum 15. Pada masa berburu dan meramu, secara
10. Manusia pra aksara yang telah fisik manusia masih terbatas usahanya
mengembangkan budaya pertanian dalam menghadapi kondisi alam.
adalah .... Tingkat berpikir manusia yang masih
a. Homo rendah menyebabkan hidupnya
b. Meganthropus berpindah-pindah tempat
c. Pithecanthropus erectus menggantungkan hidupnya pada alam
d. Pithecanthropus soloensis dengan cara berburu dan
e. Pithecanthropus robustus mengumpulkan makanan. Berdasarkan
11. Lukisan di gua-gua peninggalan masa paparan tersebut dapat diketahui bahwa
Berburu dan Meramu umunya tentang salah satu karakteristik kehidupan
kehidupan …. manusia pada masa tersebut adalah ….
a. Sosial dan ekonomi a. Mulai menetap
b. Beburu dan bercocok tanam b. Tinggal di pinggir pantai
c. Bertani dan beternak c. Hidupnya berpindah-pindah
d. Budaya dan social d. Tidak tergantung pada alam
e. Budaya dan seni e. Mulai bercocok tanam
12. Sebuah alat dari batu yang ditemukan 16. Nenek moyang bangsa Indonesia
di wilayah Pacitan, bentuknya seperti mengenal kepercayaan kehidupan
kapak dan kecil. Benda tersebut dibuat setelah mati. Sebelum meninggal
secara kasar, belum diasah, dan mereka menyiapkan dirinya dengan
digunakan dengan cara digenggam. membuat berbagai bekal kubur dan
Alat tersebut adalah …. tempat penguburan yang
a. Kapak perimbas mengahasilkan karya seni cukup bagus
b. Kapak penetak pada masa sekarang. Untuk itulah, kita
c. Kapak genggam mengenal dolmen, sarkofagus, dan
d. Pahat pengang menhir. Sarkofagus memiliki fungsi
e. Batu puba sebagai ….
13. Salah satu hasil kebudayaan Bacson- a. Pengikat binatang untuk kurban
Hoabinh yang ditemukan di Indonesia b. Sarana meminta hujan
adalah Kjokkenmoddinger. Penemuan c. Pemujaan arwah nenek moyang
Kjokkenmoddinger menunjukkan d. Peti mayat
bahwa …. e. Tempat meletakkan sajen
a. Manusia purba menetap di tepi 17. Adanya zaman Batu dan zaman Logam
pantai dalam waktu lama merupakan pembagian zaman praaksara
b. Budaya manusia purba berkembang berdasarkan ….
di daerah dataran rendah a. manusia
c. Manusia purba hidup dari kebiasaan b. sistem kercayaan
berburu di laut dan hutan c. kebudayaan
d. Budaya manusia purba berkembang d. oraganisasi sosial
mengikuti arus aliran sungai e. usia batuan
e. Manusia purba belum mampu 18. Dalam konsep kepercayaan manusia
mengolah makanan yang berasal purba di Indonesia juga mengenal
dari laut kepercayaan dan menghormati roh
14. Alat-alat yang dihasilkan pada masa orang telah meninggal. Hal ini disebut
Perundagian memiliki ciri, yaitu …. ….
a. Bentuk batunya masih kasar a. Animism
b. Batu sudah mulai diasah b. Dinamisme
c. Tersebut dari tanah liat c. Monoteisme
d. Berfungsi sebagai hiasan dan d. Politeisme
kepercayaan e. totemisme
19. kajian tentang masa praaksara tidak b. Manusia modern berbaur dengan
dapat dipelajari melalui prasasti. Hal manusia pra modern di tempat
tersebut terjadi karena …. tersebut dan hidup secara damai
a. Adanya kendala teknis di lapangan c. Manusia pra modern
b. Prasasti merupakan peninggalan menyingkirkan manusia modern,
pada Zaman Batu karena merasa terancam
c. Prasasti dibuat pada saat populasinya\
masyarakat mulai hidup menetap d. Terjadi pencampuran DNA antara
d. Masyarakat pada masa praaksara manusia modern dengan pra
belum mengenal budaya tulisan modern
e. Masa praaksara dipelajari dengan e. Terjadi pergeseran DNA antara
pendekatan geologi dan arkeologi manusia modern dengan pra
20. Dusun Trinil menjadi terkenal dengan modern
ditemukannya fosil manusia purba oleh 24. Kehidupan manusia purba pada masa
Eugene Dubois pada tahun 1891. Jenis berburu dan masa meramu yang masih
fosil yang ditemukan tersebut adalah sangat tergantung pada alam sekitarnya
…. disebut ….
a. Ardipithecus a. Sedenter
b. Sinanthropus b. Food gathering
c. Meganthropus c. Menetap
d. Homo Sapiens d. Food producing
e. Pithecanthropus e. nomaden
21. Fosil manusia purba yang pertama kali 25. Teknik peleburan sudah dikelan oleh
ditemukan di Indonesia adalah fosil masyarakat praaksara pada masa ….
jenis …. a. Berburu dan meramu tingkat lanjut
a. Homo Wajakensis b. Bercocok tanam
b. Pithecanthropus Erectus c. Berburu dan meramu tingkat
c. Pithecanthropus Soloensis sederhana
d. Pithecanthropus Robustus d. Perundagian
e. Meganthropus Paleojavanicus e. Food producing
22. Perhatikan ciri-ciri manusia purba 26. Masyarakat praaksara pada masa
berikut! perundagian sudah mengenal sistem
1) Badan tegap, tapi tidak setegap kepercayaan yang terbukti dari
Meganthropus Paleojavanicus ditemukannya alat pada gambar berikut
2) Bagian kening menonjol yang berfungsi sebagai ….
3) Hidung lebar dan tidak berdagu
Ciri-cir tersebut merupakan ciri-ciri
manusia purba jenis ….
a. Pithecanthropus Erectus
b. Pithecanthropus Soloensis
c. Pithecanthropus Robustus
d. Pithecanthropus Mojokertensis NEKARA
e. Homo Wajakensis a. Alat pemanggil hujan
23. Penelitian DNA anatar manusia modern b. Alat memanggil dewa
dengan manusia sebelumnya (pra c. Alat memanggil roh nenek moyang
modern) di suatu tempat, menghasilkan d. Alat memanggil dewa kesuburan
kesimpulan bahwa …. e. Alat memanggil roh halus
a. Tidak ditemukan pencampuran 27. Jalur kuno yang digunakan dalam
DNA antara manusia modern perdaganan pada masa kuno yang
dengan pra modern menghubungkan antara Cina dan Eropa
dalam rangka interaksi perdagangan
adalah ….
a. Jalur rempah-rempah c. Teori Brahmana
b. Jalur Asia Barat d. Teori Arus Balik
c. Jalur Eropa kuno e. Teori Sudra
d. Jalur sutera 32. Perhatikan pernyataan dibawah ini!
e. Jalur perdaganan (1)Teori Gujarat
28. Dari faktor geografis, alasan (2)Teori Persia
penjelajahan samudera bangsa Barat ke (3) Teori China
Nusantara adalah letaknya yang (4) Teori Waisya
strategis, artinya …. (5) Teori Arus Balik
a. Berada di jalur perdagangan Cina (6) Teori Keadilan
dan India (7) Teori mekkah
b. Tempat sumber rempah-rempah (8) Teori Ksatria
c. Memiliki kekayaan dan sumberdaya Yang termasuk teori masuknya Islam ke
alam melimpah Indonesia terdapat pada nomor.....
d. Kondisi perpolitikan Indonesia A.(4) dan (6)
e. Adanya komoditas pasar yang B.(1),(2) dan (6)
memberi keuntungan C.(1),(2),(3) dan (7)
29. Latar belakang dan faktor pendorong D.(6),(7) dan (8)
kedatangan bangsa-bangsa Eropa ke E. (7) saja
Asia adalah sebagai berikut, kecuali 33. Pendapat yang mengatakan bahwa Islam
…. datang dari India dikemukakan oleh:
a. Keinginan menemukan daerah asal a. Marco Polo
rempah-rempah b. P.J. Veth
b. Runtuhnya konstantinopel ke c. Snouck Hurgronje
tangan bangsa Turki Seljuk yang d. Hoesein Djajadiningrat
menyebabkan putusnya hubungan e. H.J. de Graaf
dagang Asia-Eropa 34. Agama budha berkembang di indonesia
c. Keinginan membuktikan teori pada masa kerajaan...
Copernicus bahwa bumi bulat a. Brawijaya dan mataram
d. Penemuan mesin uap oleh James b. Singo sari dan prambanan
Watt c. Mataram Kuno dan Sriwijaya
e. Rasa tertarik kepada buku karya d. Majapahit
Marcopolo berjudul Imago Mundi 35. Berikutini teori masuknya agama islam ke
yang menceritakan kesuburan Aia indonesia kecuali...
30. Sejak terputusnya hubungan a. Teori cina
perdagangan antara Eropa dengan b. Teori arus balik
Timur Tengah, bangsa-bangsa Barat c. Teori gujarat
berlomba-lomba mencari Dunia Timur d. Teori makkah
khususnya ke Nusantara. Dilihat dari 36. Agama Islam dibawa dan dikembangkan
segi politik pencarian ke Dunia Timur ke Indonesia oleh para pedagang dari ....
tersebut bertujuan untuk … a. Arab, Irak, dan Persia
a. Menaklukkan penguasa lokal b. Gujarat , Cina, dan Persia
b. Melaksanakan misi Nasrani c. Persia, Cina , dan Arab
c. Melaksanakan monopoli d. Arab, Gujarat, dan Persia
d. Berinvestasi di perkebunan e. Cina, Irak, dan Persia.
e. Mewujudkan semboyan Gold 37. Berikut empat Fase Perkembangan agama
31. Teori yang menyebutkan bahwa Hindu di India, Kecuali...
para pedagang yang beragama Hindu- a. Zaman Weda
Buddha lah penyebar utama agama hindu b. Zaman Brahmana
di Nusantara adalah teori..... c. Zaman upanisad
a. Teori Ksatria d. Zaman budha
b. Teori Waisya e. Zaman sudra
38. Zaman Brahmana diprakasai oleh.. b. I Tsing
a. C.C Borg c. Huin ing
b. Dr. N.J krom d. Cheng ho
c. Van Leur d.F.D.K e. Seo in guk
d. Moens dan bosch 45. Pada akhir pemerintahannya Airlangga
39. Kitab weda ditulis dengan bahasa kesulitan dalam menunjuk penggantinya,
Sansekerta yang hanya dipahami oleh untuk menghindari perselisihan maka
kaum... kerajaan di bagi dua atas bantuan Pu
a. Brahmana Barada yaitu Jenggala dengan ibukotanya
b. Ksatria Kahuripan dan Panjalu dengan ibukotanya
c. Waisya Daha yang merupakan kerajaan...
d. Sudra a. Kerajaan Singhasari
e. Pedagang b. Kerajaan Kediri
40. Berikut merupakan pengaruh agama dan c. Kerajaan Sriwijaya
kebudayaan Hindu-Buddha bagi d. Kerajaan Mataram
masyarakat Indonesia,kecuali... 46. Yang bukan termasuk Kerajaan bercorak
a. mulai dikenal konsep raja dan Hindu-Budha di Indonesia
kerajaan a. Kerajaan Majapahit
b. dikenal sIstem kasta pada masyarakat b. Kerajaan Demak
budha c. Kerajaan Sriwijaya
c. berkembangnya teknologi pembuatan d. Kerajaan Kuta
candi 47. Proses masuknya agama islam ke
d. dikenalnya system kasta pada indonesia tidak dapat dilepaskan dari
masyarakat hindu peranan para pedagang yang berasal dari
41. masyarakat Indonesia mudah menerima negara berikut ini kecuali…
agama Islam yang dibawa oleh kaum a. Arab
pendatang.hal itu disebabkan antara b. Yunani
lain..... c. Persia
a. masyarakat lokal tidak memiliki d. Gujarat
pemimpin yang kuat dan disegani 48. Kerajaan bercorak islam pertama di
b. masyarakat lokal belum pernah indonesia adalah….
memiliki kepercayaan apapun a. Aceh
c. agama Islam tidak mengajarkan b. Samudra pasai
sistem kasta seperti agama Hindu c. Demak
d. penyebaran agama Islam di d. Malaka
masyarakat dilakukan dengan 49. Prasasti peninggalan Kerajaan
kekerasan Tarumanegara yang berisi pujian atas
42. Siapa yg mendirikan Kerajaan Kutai? kebesaran dan keagungan Raja
a. Purnawaman Purnawarman, yaitu ….
b. AgnesSusilo a. Prasasti Tugu
c. Aswawarman b. Prasasti Kebon Kopi
d. Pujomanuri c. Prasasti Ciaruteun
43. Alasan kaum sudra tidak layak d. Prasasti Lebak
menyebarkan agama Hindu adalah? e. Prasasti Jambu
a. kaum Sudra terdiri atas kelompok 50. Sumber informasi mengenai berdiri dan
dengan derajat terendah berkembangnya kerajaan majapahit
b. Kaum sudra miskin berasal dari beberapa sumber, kitab yang
c. kaum sudra tidak terlalu pintar menceritakan tentang raja-raja singasari
d. Kaum sudra tidak Terkenal dan majapahit adalah....
44. Pendeta cina yang tinggal lama di a. Kitab negarakertagama
sriwijaya adalah....... b. Prasasti butak
a. Sakyakirti
c. Kidung harsawijaya dan kidung panji 57. Salah satu media Islamisasi di Indonesia
wijayakama adalah perkawinan antar pedagang Islam
d. Kitab parahraton dengan bangsawan lokal. Dampak
e. Salah semua perkawinan tersebut adalah .....
51. Agama yang memiliki usia terpanjang dan a. Muncul konsensi dagang yang
merupakan agama pertama dikenal melibatkan pedagang muslim dan
manusia adalah…. penguasa lokal
a. Islam b. Pengaruh politik Islam dalam
b. Hindu kedudukan politik lokal di Indonesia
c. Budha menguat
d. Kristen c. Banyak keluarga kerajaan yang masuk
e. Katholik Islam dan lahir generasi muslim baru
52. . Persebaran agama dan kebudayaan d. Kampung Keling menjadi tempat
Hindu-Budha di Indonesia diduga untuk permukiman pedagang Islam
pertama kalinya berlangsung di e. Pedagang Islam mulai mendapatkan
kalangan .... peran penting dalam politik lokal di
A. Pedesaan Indonesia
B. Rakyat biasa 58. Candi Borobudur didirikan pada masa
C. Petani pemerintahan kerajaan?
D. Nelayan a. Tarumanegara
E. Kerajaan b. Kutai
53. Karena jasanya, Gajah Mada diangkat c. Mataram Kuno
menjadi patih amangkhubumi majapahit d. Singasari
menggantikan arya tadah. Saat upaca 59. salah satu peninggalan kerajaan Kutai
pelantikan, gajah mada mengucapkan adalah?
sumpahnya dikenal dengan... a. Prestasi penimbangan
a. Sumpah Serapah b. Prasasti yupa
b. Sumpah Palapa c. Candi muara Takus
c. Sumpah Jabatan d. Candi jego
d. Sumpah Amukti 60. AgamaIslam masuk ke Nusantara melalui
54. Pengaruh dari perkembangan agama dan para pedagang dan ulama yang datang
kebudayaan Hindu – Budha di bidang langsung dari Timur Tengah, seperti Arab
sosial adalah ... dan Mesir. Hal tersebut merupakan teori
a. pembagian kerja dalam masyarakat masuknya Islam di nusantara
b. pembagian hasil bumi dalam berdasarkan .....
masyarakat a. Teori Gujarat
c. pembagian kasta dalam masyarakat b. Teori Persia
d. pembagian wilayah dalam masyarakat c. Teori Mekah
55. Pengaruh Hindu-Budha dalam bidang d. Teori Cina
pemerintahan yaitu munculnya sistem 61. dari 5 teori hindu budha ke Indonesia
kekuasaan secara turun temurun manakah yang teori nya paling kuat?
berdasarkan garis keturunan yang A. Brahmana
disebut ... B. Gujarat
a. Raja C. Arus Balik
b. Dinasti D. Sudra
c. Demokrasi E. Ksatria
d. Bangsawan 62. Penyebab kemunduran Kerajaan
56. 1.Teori Brahmana di prakarsai oleh... Sriwijaya adalah….
a. Van Leur A. Sikap toleransi antara pemeluk agama
b. C.C.Berg Hindu dan Buddha
c. Dr. N. J. Krom B. raja-rajanya yang arif dan bijsaksana
d. F. D. K Bosch
C. bantuan dari kerajaan Singasari yang C. Waisya
menjalin hubungan dengan kerajaan D. Ksatria
Melayu E. Brahmana
D. banyak kerajaan taklukan Sriwijaya 68. Islam masuk ke Indonesia pada abad ke
yang melepaskan diri dari kekuasaannya. ….
E. kerja sama dengan kerajaan A. 9 Hijriah
Colamandala dari India. B. 7 Hijriah
63. Masuknya Islam ke nusantara melalui C. 10 Hijriah
beberapa saluran berikut ini, kecuali .... D. 6 Hijriah
A. Penaklukan E. 13 Hijriah
B. Kesenian. 69. Kerajaan Mataram Kuno pada akhirnya
C. Pernikahan. terpecah menjadi dua wangsa dengan
D. Perdagangan. agama yang berbeda. Wangsa Isyana
E. Perselisihan menganut agama Hindu. Sedangkan
64. Salah satu bukti bangsa Indoensia telah wangsa Syailendra menganut agama
mendapat pengaruh budaya Hindu- Buddha. Berdasarkan pernyataan diatas
Buddha adalah adanya…. peninggalan Wangsa Syailendra yang
A. bangunan agama setengah bola pada terkenal hingga saat ini adalah
pantunnya A. Candi Prambanan
B. munculnya animism dan dinamisme B. Candi Borobudur
C. adanya pemerintahan berbentuk C. Candi Singosari
kerajaan D. Candi Panataran
D. adanya karya sastra berisi filsafat etika E. Candi Surowono
E. adanya pola masyarakat mocopat. 70. Contoh akulturasi antara kebudayaan
65. Proses masuk dan berkembangnya Hindu-Buddha dan kebudayaan lokal
pengaruh kebudayaan dan agama Hindu Nusantara dalam hal sistem kepercayaan
ke Indonesia disebut .... adalah...
A. Akulturasi A. lenyapnya praktik totemisme pada
B. Amalgamansi masa sebelum Hindu-Buddha
C. Hinduisme B. kerajaan lokal digantikan dengan
D. Indiaisme kerajaan bercorak Hindu dan/Buddha
E. Asimilasi C. dianutnya agama Hindu dan Buddha
66. Masuknya agama Hindu ke Indonesia oleh sebagian besar penduduk Nusantara
terjadi pada abad ke…. Masehi D. kebudayaan Hindu-Buddha
A. 2 mengenalkan sistem kerajaan dengan
B. 3 konsep dewa raja
C. 4 E. adanya unsur pemujaan terhadap roh
D. 5 nenek moyang dalam upacara keagamaan
E. 6 atau pemujaan terhadap para dewa di
67. Perhatikan argument berikut! candi
(1) Agama Hindu bukan agama yang 71. sistem kepercayaan yang berkembang di
demokratis, karena urusan keagamaan indonesia sebelum datangnya agama
menjadi monopoli kaum Brahmana. hindu dan buddha adalah...
(2) Prasasti Indonesia yang pertama A. Totemisme dan panteisme
berbahasa Sansekerta, sedangkan di India B. Politeisme dan mototeisme
sendiri bahasa itu hanya digunakan dalam C. Animisme dan dinamisme
kitab suci dan upacara keagamaan D. Panteisme dan ateisme
Argument tersebut menguatkan hipotesis E. Ateisme dan politisme
masuknya agama dan budaya Hindu ke 72. dalam perkembangannya agama budha
Indonesia, yaitu teori…. pecah menjadi 2 aliran yaitu...
A. Arus Blaik A buddha muda dan budha tua
B. Sudra B budha maha yana dan budha hina yana
C budha individu dan budha berkelompok A. Perdagangan, perantauan, dan
D budha berpasangan dan budha tak perkawinan
berpasangan B. Perdagangan, pertanian, dan
E Budha raja dan Budha rartu perkawinan
73. Tujuan gajah Mada mengucapkan sumpah C. Perdagangan, perkawinan, dan
Palapa saat diangkat sebagai Mahapatih pembebasan budak
kerajaan Majapahit adalah... D. Perdagangan dan persaudaraan
A. Mengikuti aturan yang sudah berlaku E. Pertikaian
sebelumnya 79. Siapa pendiri Kerajaan Samudra Pasai...
B. Menyatukan seluruh nusantara di A. Malik As Saleh
bawah Panji Kerajaan Majapahit B. Hayam wuruk
C. Pilihan tepat Arya Tadah yang saat itu C. Sultan Malikul Zahir
menjadi patih di Kerajaan Majapahit D. Gajah Mada
D. Menandakan bahwa gajah Mada yang E. Sultan Mahmud Malik Az Zahir
telah menyelamatkan tahta Majapahit 80. salam yang berupa ucapan
E. Bukti bahwa gajah Mada adalah "assalamualaikum wr wb"menjadi
pilihan terbaik pembuka dalam setiap kegiatan resmi
74. Masjid Kudus merupakan salah satu hasil maupun tidak resmi di kalangan
asimilasi antara budaya Islam dan Hindu, masyarakat Indonesia menunjukkan
Hal ini ditunjukkan oleh .... bahwa agama Islam berpengaruh dalam
A. Menaranya yang menyerupai candi hal pembentukan...
B. Atapnya berbentuk seperti pura A.keberagaman kepercayaan
C. Mimbarnya menyerupai teratai B.budaya
D. Terdapat ukiran tumbuh-tumbuhan dan C.sistem politik
hewan pada pintu masuk D.sistem hokum
E. Kaligrafi terdapat nama dewa 81. kerajaan yang bercorak khas Islam
75. Kerajaan Goa dan Tallo bergabung pertama berdiri di pulau Jawa setelah
menjadi satu dengan nama Kerajaan berakhirnya kerajaan Majapahit yaitu...
Goa-Tallo atau Makassar dengan rajanya A.demak
B.cirebon
yang bergelar ….
c.sriwijaya
a. Sultan Alaudin D.pajajaran
b. Sultan Abdullah 82. Alasan kaum Sudra keluar dari India dan
c. Sultan Syamsudin datang ke Indonesia adalah?
d. Sultan Muhammad Syah A.karena ingin mendapatkan kedudukan
e. Syekh Ismail dan lebih dihargai.
76. Sejarah Berasal dari bahasa arab yaitu... B.Karena ingin Menjajah
C.Ingin Berdagang
A. Zaitun
D.Ingin Dihargai
B. History 83. Alasan kaum sudra tidak layak
C. Syajarotun menyebarkan agama Hindu adalah?
D. Istoria A.kaum Sudra terdiri atas kelompok
77. Berikut yang bukan termasuk kosa kata dengan derajat terendah
serapan dari Bahasa Arab adalah …. B.Kaum sudra miskin
a. Hebat C.kaum sudra tidak terlalu pintar
D.Kaum sudra tidak Terkenal
b. sejarah
c. Minggu
d. Berkah
78. Islam disebarkan di Indonesia dengan
cara ….

Anda mungkin juga menyukai