Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN OBSERVASI TOKO ALFAMART

DISUSUN OLEH :
FARIDA ANGGRARNI PUSPITADEWI

MENGETAHUI

TTD COS/ACCOS & STEMPEL TOKO


TAHUN 2023

1 .sejarah singkat visi dan misi:

PT.AIfmart Trijaya ,Tbk pertama kali didirikan tanggal 22 Februari 1989 oleh Djoko
Susanto,seorang pengusaha rokok asal Jakarta.Setelelah 13 tahun bergerak dalam industri
perdagangan rokok, perusahaan ini kemudian membuka jaringan minimarket yang diberi nama Alfa
minimarket pada tahun 1999.

VISI: Menjadi jaringan distribusi retail terkemuka yang dimiliki oleh masyarakat luas berorientasi
kepada pemberdayaan pengusaha kecil,pemenuhan kebutuhan dan harapan konsumen,serta mampu
bersaing secara global.

MISI: • Memberikan kepuasan kepada pelanggan/konsumen dengan berfokus pada produk dan
pelayanan yang berkualitas tinggi

• selalu menjadi yang terbaik dalam segala hal yang di lakukan dan selalu
menegakan tingkah laku / etika bisnis yang tertinggi.

• Ikut berpartisipasi dalam membangun negara dengan menumbuuh kembangkan


jiwa wiraswasta dan kemitraan usaha.

• membangun organisasi global yang terpercaya,tersehat dan terus bertumbuh dan


bermanfaat bagi pelanggan,pemasok, karyawan,pemegang saham dan masyarakat pada umumnya.

BUDAYA : • Integritas yang tinggi.

• Inovasi untuk kemajuan yang lebih baik.

• kualitas & Produk yang tertinggi.

• kerjasama team.

• Kepuasan pelanggan melalui standar pelayanan yang tertinggi.

2. A.Lokasi: Lokasi cukup strategis dan gampang di jangkau oleh masyarakat pada umumnya
Struktur
oranisasi
2. DESKRIPSI TUGAS

1 .Crew :・ Mengelola dan menata penempatan produk yang ter-display di rak.

・ Melakukan pengecekan secara berkala terhadap stock barang.

・ Menjaga kebersihan di dalam dan diluartoko.

・ Melayani para pembeli yang membutuhkan bantuan.

2.ACOS : ~ Merkodinir pemajangan barang dagangan dengan baik di rak penjualan ataupun di are
gudang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
~ Memastikan kerja sama promosi dengan supplier berjalan sesuai petunjuk yang ada ~
Mengkordinir Dan memastikan sarana promosi terpasang sesuai petunjuk yang berlaku.

~ Menjaga dan merawat sarana promosi

~ mengkordinir penerimaan barang dari WH ataupun supplier

~ mengkordinir return barang dari toko ke WH ataupun supplier

~ memastikan segala administrasi berjalan dengan baik.

~ Mengganti COS ketika sedang off.

3. COS: * Membangun team work yang solid dan kompak

* Menjadi penengah jika ada masalah sesama karyawan

* Memastikan karyawan menjalankan tugas dan tanggungjawab nya masing-


masing

* Memastikan penjualan toko sesuai dengan target yang sudah ditetapkan

* Menjaga performa toko Agar bagus saat audit

* Menjadi koordinir dengan linkungan sekitar

4. AKTIVITAS TOKO.

1 .Persiapan dan buka toko : 1 .menyalakan komputer server dan kasir

2. Presensi Kehadiran pada aplikasi TAS

3. Menyalakan lampu, AO,water boiler dan mesin coffe

4. Pemasangan perubahan harga

5. Persiapan modal kasir

6. briefing pagi dan doa

* membuka folding gate {Buka Toko}

2.KEBERSIHAN TOKO DALAM :

1 .Menyapu dari pintu masuk ke arah gudang Pastikan menjagaku semua halaman di dalam
toko, kumpul kan kotoran menggunakan pengki di area belakang gudang lalu masukan ke tempat
sampah
2. Mengepel dari area depan pintu sampai area belakang pastikan semua halaman
toko terjangkau,jika sudah buang air bekas pel di kamar mandi ,lalu bersihkan alat pel

3. Membersihkan Rak siap kan lap/karpet, gunakan cairan (eling) untuk membersihkan
kan area rak yang kotor,turunkan produk terlebih dahulu,lakukan pengelapan di semua area rak
,display kembali semua produk sesuai dengan planogram dan perhatikan FEFO

4 . KEBERSIHAN AREA LUAR TOKO :

Persiapkan sapu lidi,lalu lakukan menyapu dari area depan pintu sampe ke depan area
jalanan,pastikan semua area bersih dari sampah.

5. AKTIVITAS CREW DAN PEJABAT TOKO

• CREW : Mendisplay barang, melakukan SO ,menjaga kebersihan area toko, melayani


pelangan

• PEJABAT TOKO : pencatatan dan penginputan kWh listrik,kebersihan rak dan membuat
planogram, pelayanan dan transaksi kasir ,penwaran barang promosi,cek aplikasi Asa

7. PROSES PENERIMAAN BARANG DARI WH DAN BLK

* BKL : Terima produk dari BLK, Perhatikan produk yang di terima dalam keadaan baik,
perhatikan varian barang

* WH :parkir mobil,Terima map dari driver,priksa gembok,buka gembok,ambil kota


peluru,menurunkan barang kartonan,menurunkan conteiner,hitung jumlah konteiner, priksa konteiner
rokok,memasukan uang sales kedalam kotak peluru,memasukan barnag konteiner, kardus dan barang
return, penyelesaian dokumen toko,penyelesaian dokumen WH,Gembok mobil

8. Aktivitas Tutup Toko :

Membersihkan keset dari debu,matikan water boiler serta sarana F&B lainnya,tutup folding
gate,cetak laporan transaksi E trans,PLN dan Brizz, kebersihan perawatan Mesin F&B ,throwimg
produk F & B ke dalam chiller

5.PENGERTIAN ISTILAH-ISTILAH

Planogram : untuk menyesuaikan letak barang pada rak.

LPB. :Laporan penerimaan yang dikirim toko.

PB. : Penerimaan barang dari WH

BKL. :barang Kirim langsung

RETUR. : barang kirm kembali

BR. : barang rusak

BKE. : Barang expired

BTA. : barang tidak ada

BK : Barang kurang

NRB. : Nota Retur Barang

BBC. : Barang non catagory

BTSB. :Batas toleransi selisih Barang

PKM. Penentuan kuantitas maksimum

LABEL PRICE : harga barang

GONDOLA: Rak yang tidak ada planogram


CHILLER : tempat pemajangan buah, daging dan minuman dingin

Wing stack: Penunjang display gondola

STD. :Struk per day

Ape. : Average purchase for countinue

SPD : Sales per Day

NET WALES: penjualan bersih /Neto

RT D : ready to drink

GM % :harga jual harga beli di kali 100

BEAN SPOT : konsumen modern perkotaan

E-trans : aplikasi transaksi E-commerce

Apk POS : Point' of Wales

SO: Selling out

KKSO : kerja keras stock opname

Ordner: Map besar yang memiliki sangat banyak warna dengan bahan karton tebal untuk
menyimpan arsip penting

MAP AOOO : menyimpan file dengan mengunakan acco

Master shift: aplikasi pembuat jadwal masuk kerja dan libur kerja

Box retur: tempat untuk barang retur

IKT: INSENTIF kinerja Toko

PSM : promo spesial mingguan

JSM : promo jumat Sabtu Minggu

ASA : Alfamart store assigment

RSA: bentuk pengabdian dengan publik key

SOA : Aplikasi Untuk melakukan laporan langsung menggunakan link

AHO : Automatic head on

IKT : insentif kerja toko

OOS: out of stock sold out


OSA : rak yang sangat di fokuskan penjualnnya

SAPA :siap antar pesanan anda

PRODUK E-SERVIS :E-pulsa,voucher,top up

SJI: Surat jalan Internal

WH :wherehouse

RT E :Ready to eat

I KT Jnsentif kerja toko

NSB: Not salah barang

Anda mungkin juga menyukai