Anda di halaman 1dari 6

REVNY PUTRI, M.Si.

NOMOR UKG : 201502954968


SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Sekolah : SMAS IT ARRAIHAN Kelas/Semester : XI / 2 (Genap)


Mata Pelajaran : Biologi Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
(1 x Pertemuan)
Materi Pokok : Gangguan Pada Sistem Reproduksi

A. Kompetensi Inti (KI)


KI 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

KI 2 Menghayati dan mengamalkan periaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian
dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial
dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

KI 3 Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, procedural berdasarkan


rasa ingintahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.

KI 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


KD Pengetahuan IPK Pengetahuan

3.12 Menganalisis 3.13.1 Mengelompokkan kelainan/ penyakit yang terjadi dalam sistem
hubungan struktur reproduksi
jaringan penyusun 3.13.2 Mengubungkan dampak pergaulan bebas dengan penyakit dalam
organ reproduksi sistem reproduksi.
dengan fungsinya
dalam system
reproduksi manusia

4.13 Menyajikan hasil 4.13.1 Membuat iklan atau video pendek di aplikasi Canva tentang
analisis tentang dampak pergaulan bebas dan penyakit yang menyebabkan
dampak pergaulan
gangguan sistem reproduksi manusia.
bebas, penyakit dan
kelainan pada
struktur dan fungsi
organ yang
menyebabkan
gangguan sistem
REVNY PUTRI, M.Si. NOMOR UKG : 201502954968
SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

reproduksi manusia
serta teknologi sistem
reproduksi

C. Tujuan Pembelajaran

Tujuan pembelajaran pada rencana pembelajaran ini adalah:

1. Setelah mengklasifikasikan berbagai gangguan pada sistem reproduksi(C) peserta didik (A)
dapat mengelompokkan kelainan/ penyakit yang terjadi dalam sistem reproduksi dengan
kritis dan teliti (D).
2. Setelah menyimpulkan video dan artikel mengenai berbagai gangguan pada sistem
reproduksi(C) peserta didik (A) dapat mengubungkan dampak pergaulan bebas dengan
penyakit dalam sistem reproduksi dengan kritis dan teliti(D).
3. Setelah menyimpulkan video artikrel mengenai berbagai gangguan pada sistem
reproduksi(C) peserta didik (A) dapat membuat iklan atau video pendek di aplikasi Canva
tentang dampak pergaulan bebas dan penyakit yang menyebabkan gangguan sistem
reproduksi manusia denagn kreatif(D).

D. Penguatan Pendidikan Karakter (Profil Pelajar Pancasila)


Melalui kegiatan pembelajaran diharapkan peserta didik dapat mengembangkan karakter :
1. Percaya diri
2. Teliti
3. Kritis
4. Kreatif
5. Mandiri
6. Bertanggung jawab
7. Gotong royong

E. Materi Pembelajaran

 Kelainan/ penyakit yang berhubungan dengan sistem reproduksi

F. Pendekatan, Model, Strategi dan Metode Pembelajaran

1. Pendekatan : Saintifik TPACK


REVNY PUTRI, M.Si. NOMOR UKG : 201502954968
SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

2. Model Pembelajaran : Project Base Learning (PJBL)


3. Metode Pembelajaran : Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan, Presentasi

G. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar

1. Media Pembelajaran:
• Artificial Intelegence (AI)
• Video pendek dari Youtube
• Artikel dari portal berita di Internet
• LKPD
• Aplikasi Canva dan Movie Maker.

2. Sumber Belajar:
• Buku Paket Biologi Kelas XI
• Modul online Sistem Reproduksi
• Internet

H. Alat Media

 Smart LCD
 IPAD

I. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran


Pendekatan pembelajaran adalah pendekatan saintifik (scientific). Pembelajaran berbasis proyek
(Project Based Learning) menggunakan model pembelajaran sosiodrama.
Sintaks PJBL Pertemuan I
Pendahuluan (10 menit)
Orientasi  Guru menjawab salam dari peserta didik dilanjutkan dengan berdoa
 Guru mengecek kesiapan dan presensi/kehadiran peserta didik
Apersepsi  Guru bertanya kepada peserta didik apakah ada yang pernah mendengar
penyakit kelamin AIDS dan apa yang menjadi penyebab seseorang
terkena penyakit AIDS.
(critical thinking/4C)
Motivasi  Guru menyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran tentang topik yang
akan diajarkan
 Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan langkah-langkah
pembelajaran
(communication/4C)
Kegiatan Inti (65 menit)
Sintaks 1 (10) Stimulation (memberi stimulus); (mengamati/Scientific TPACK)
Fase-1: Penentuan
Pertanyaan
REVNY PUTRI, M.Si. NOMOR UKG : 201502954968
SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

Mendasar  Guru memberikan stimulus atau rangsangan dengan menampilkan video.


Kemudian peserta didik melihat tayangan video pada link :
https://www.youtube.com/watch?v=ecU3ZqJSUmU.

 Guru bertanya kepada peserta didik apa yang bisa dikaitkan antara materi
pembelajaran yang akan dipelajari dengan video yang telah disaksikan?”
(menanya / Saintifik) (critical thinking/4C)

 Guru mengajak peserta didik untuk mengelompokkan penyakit kelamin


yang menyerang sistem reproduksi secara berkelompok.

 Guru Membagikan Lembar Kerja siswa yang berisi berisi petunjuk untuk
mencari tahu apa saja gangguan dan penyakit pada sistem reproduksi
manusia melalui kegiatan kajian literatur (artikel). (communication/4C)

Sintaks 2 (5)
Fase-2.Mendesain  Guru Mengorganisir siswa kedalam 6 kelompok yang heterogen (4-5)
Perencanaan Proyek orang. Heterogen berdasarkan tingkat kognitif atau etnis. Guru
(Design a Plan for the memfasilitasi setiap kelompok untuk menentukan ketua dan sekretaris
secara demokratis, dan mendeskripsikan tugas masing-masing setiap
Project)
anggota kelompok.
 Peserta didik membaca LKPD, mempelajari artikel dan video dengan
mengklik link yang disediakan. mencari kajian literatur (artikel) secara
mandiri dan berdiskusi menyusun rencana pembuatan proyek pemecahan
masalah meliputi pembagian tugas, persiapan alat, bahan, media, sumber
yang dibutuhkan untuk membuat iklan pendek/video pendek Gangguan
Pada Sistem Reproduksi dengan Bahasa yang baik dan benar dengan
menggunakan IPAD yang dikumpulkan dalam bentuk video yang sudah
di edit dengan aplikasi Canva atau Imovie. (creative /4C/(TPACK)

(Data Collecting /mengumpulkan/Saintifik)

Sintaks 3  Guru memfasilitasi peserta didik untuk membuat jadwal aktifitas yang
Fase-3. Menyusun mengacu pada waktu maksimal yang disepakati.
(collaboration/4C)
Jadwal (Create a
Schedule)
Sintaks 4 (5)  Guru memonitoring terhadap aktivitas peserta didik selama
Fase-4. Memonitor menyelesaikan proyek dengan cara melakukan skaffolding jika terdapat
peserta didik dan kelompok membuat langkah yang tidak tepat dalam penyelesaian proyek.
REVNY PUTRI, M.Si. NOMOR UKG : 201502954968
SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

kemajuan proyek (communication/4C)



Sintaks 5 (20)  Guru membahas kelayakan proyek iklan pendek/video pendek Gangguan
Fase-5. Menguji Hasil Pada Sistem Reproduksi
(Assess the Outcome)  Guru memantau keterlibatan siswa dalam pembuatan proyek
 Guru telah melakukan penilaian selama monitoring dilakukan dengan
mengacu pada rubrik penilaian.yang bertujuan: mengukur ketercapaian
standar, berperan dalam mengevaluasi kemajuan masing- masing peserta
didik, memberi umpan balik tentang tingkat pemahaman yang sudah
dicapai peserta didik, membantu pengajar dalam menyusun strategi
pembelajaran berikutnya.

(mengolah infomasi/Saintifik)

Sintaks 5 (30)  Peserta didik mempresentasikan produk hasil pembuatan iklan atau video
Fase-6. Mengevaluasi pendek tentang pendek Gangguan Pada Sistem Reproduksi. (creative
Pengalaman /4C) TPACK
 Setiap kelompok diberikan waktu 5 menit untuk presentasi.
 Guru membimbing presentasi, menanggapi hasil presentasi peserta didik
dan mendorong kelompok memberikan penghargaan serta masukan
kepada kelompok lain
 Guru bersama peserta didik melakukan refleksi terhadap aktivitas dan
hasil proyek yang sudah dijalankan. Hal-hal yang direfleksi adalah
kesulitan-kesulitan yang dialami dan cara mengatasinya dan setelah itu
menyimpulkan hasil proyek.
(Mengkomunikasikan/saintifik) (communication/4C)
Penutup  Guru dan peserta didik untuk menyimpulkan pembelajaran tentang
Gangguan pada sistem reproduksi.
 Guru merefleksi dan menyimpulkan proses pembelajaran.
 Guru mengevaluasi proses pembelajaran.
 Guru menutup pembelajaran dengan doa.

J. PENILAIAN HASIL PEMBELAJARAN

Teknik Penilaian : Pengamatan, penugasan (proyek) dan tes tertulis

Prosedur Penilaian:
No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

1. Sikap Pengamatan Selama pembelajaran dan saat


diskusi.
a. Terlibat aktif dalam
pembelajaran gangguan
dalam sistem reproduksi
b. Bekerjasama dalam
REVNY PUTRI, M.Si. NOMOR UKG : 201502954968
SMAS IT ARRAIHAN BANDAR LAMPUNG BIDANG STUDI : BIOLOGI

PPG KATEGORI 1 GELOMBANG 2 TAHUN 2022

No Aspek yang dinilai Teknik Penilaian Waktu Penilaian

kegiatan kelompok.
c. Toleran terhadap proses
pemecahan masalah
yang berbeda dan
kreatif.

2. Pengetahuan

a. Mengelompokkan Penugasan dalam Pengamatan proses pelaksanaan


gangguan dalam sistem bentuk proyeks dan tes proyek pembelajaran
reproduksi
Hasil akhir dalam presentase
b. Menentukan cara dan video
pembuatan proyek
sistem reproduksi

3. Keterampilan

a. Terampil menerapkan Pengamatan Penyelesaian tugas (baik


konsep/prinsip dan individu maupun kelompok)
strategi pemecahan dan saat diskusi
masalah yang relevan
yang berkaitan dengan
gangguan dalam sistem
reproduksi

J. Lampiran

1. Bahan Ajar

2. Media dan LKPD

3. Kisi-kisi Tes Formatif

4. Tes Formatif secara online

5. Instrumen Penilaian Pengetahuan, Keterampilan, Sikap

6. Pembelajaran Remedial dan Pengayaan

Anda mungkin juga menyukai