Anda di halaman 1dari 2

PEMESANAN MAKANAN

No Dokumen:
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Vinsentius Neta, Amd.Kep


NGALUPOLO NIP : 19680123 199003 1 005

1. Pengertian Suatu kegiatan pengadaan makanan pasien sesuai dengan kebutuhan dan
jumlah pasien
2. Tujuan Sebagai acuan dan langkah-langkah ketepatan pemberian diet pasien
berdasarkan pemesanan pilihan maupun pemesanan diet yang ditentukan oleh
ahli gizi
3. Kebijakan - SK Kepala Puskesmas Ngalupolo nomor tentang Standart Layanan
Klinis
4. Referensi  Permenkes No. 28 Tahun 2012 tentang standart bubuk tabur gizi
 Permenkes No. 23 Tahun 2014 tentang upaya perbaikan gizi
 Permenkes No. 41 Tahun 2012 tentang pedoman gizi seimbang
5. Prosedur / Ahli gizi :
Langkah -langkah 1.Petugas gizi menganalisis buku rekam medik pasien
2.Petugas gizi melakukan konsultasi gizi tiap pasien
3.Petugas gizi mencatat jumlah pasien dan diet khusus pasien di buku diet
pasien rawat inap
4.Petugas gizi menyusun pemberian diet pasien sesuai kebutuhan nutrisi
5.Petugas gizi melakukan pemesanan kepada petugas catering
6. Bagan alir
Mencatat jumlah
Ahli gizi Konsultasi pasien dan diet
menganalisis rekam gizi khusus pasien di
medik buku diet rawat inap

Menyusun diet
Evaluasi sesuai kebutuhan
pasien
7. Dokumen
Terkait
8. Rekam Historis
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

9. Unit Terkait

Anda mungkin juga menyukai