Anda di halaman 1dari 4

Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

UNIVERSITAS SINDANG KASIH MAJALENGKA Kode Dokumen

YAYASAN SINDANG KASIH MAJALENGKA


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
MATA KULIAH (MK) KODE Rumpun MK BOBO SEMESTE Tgl
T (sks) R Penyusunan
Introduction to MKPP07 MKPP 2 IV
Tourism
OTORISASI Dosen Pengembang RPS Koordinator KBK Ketua Program Studi

(Nina Listiawati, S.Pd., M.Pd) (Dede Ahmud, S.Pd., M.Pd)

Capaian CPL-PRODI yang dibebankan pada MK


Pembelajara S7 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
n (CP) lingkungan
P4 Menguasai pembelajaran bahasa Inggris
KU2 Meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri
KK5 Mampu melaksanakan proses pembelajaran bahasa Inggris berpusat pada siswa dan
pembelajaran dengan memanfaatkan berbagai media pembelajaran dan TIK untuk
menghasilkan pembelajaran yang efektif, kreatif, dan kontekstual
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK1 Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan
lingkungan (CPL1)
CPMK2 Menguasai pembelajaran bahasa Inggris (CPL2)
CPMK3 Meningkatkan kapasitas pembelajaran secara mandiri (CPL3)
CPMK4 Mampu melaksanakan proses pembelajaran bahasa Inggris berpusat pada siswa dan
pembelajaran dengan memanfaatkan berbagai media pembelajaran dan TIK untuk
menghasilkan pembelajaran yang efektif, kreatif, dan kontekstual (CPL4)
Kemampuan akhir tiap tahapan belajar (Sub-CPMK)
Sub CPMK1 Mampu memahami teori-teori dan konsep bahasa Inggris dalam konteks pariwisata
Sub CPMK2 Mampu memahami dan menguasai komunikasi baik lisan maupun tulisan bahasa
Inggris dalam konteks pariwisata
Sub CPMK3 Mampu menganalisis penggunaan bahasa Inggris dalam bidang pariwisata
Sub CPMK4 Mampu mengaplikasikan kemampuan berbahasa Inggris dalam dunia pariwisata
Deskripsi Pada mata kuliah ini mahasiswa akan belajar untuk berbicara bahasa Inggris dengan percaya diri,
Singkat MK jelas, singkat dan profesional dengan klien mereka di telepon tentang segala hal yang berhubungan
dengan pekerjaan profesional mereka, menjelaskan dunia pariwisata yakni tentang liburan, tempat
pariwisata dll. Mahasiswa juga diharapkan mampu menulis brosur, leaflet, iklan; mendeskripsikan
atraksi budaya, adat istiadat, seni, lingkungan dan alam, serta mampu menerima pesanan di restoran,
menawarkan dan menerima makan dan minum, bertanya tentang makanan / minuman.
Bahan 1. Introduction to English for Tourism
Kajian: 2. How to Develop Tourism Industry
3. Hotel
Materi 4. Eating Out
Pembelajara 5. Travelling Abroad
n 6. Public Transportation (Airplane & Train)
7. Career in Tourism
8. Tourism Report Preparation
9. City Tour
10. Tourism Report Presentation
Pustaka 1. Strutt, Peter. (2003). English for International Tourism. Longman.
2. Jones, Leo. (2005). Welcome! English for Travel and Tourism Industry. Cambridge University
Press.
3. Walker, Robin & Harding, Keith. (1998). Tourism 2. Oxford Press.
Dosen Kurnihayati, S.Pd., M.Pd
Pengampu
Matakuliah -
syarat
Mg Kemampuan akhir tiap Bahan Kajian Metode Waktu Pengalaman Belajar Kriteria Bobot
Ke- tahapan belajar (Materi Ajar) Pembelajaran Mahasiswa Penilaian Penilaian
(Sub-CPMK) dan (%)
Indikator
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Sub-CPMK 1 Mampu Introduction to ● Ceramah 2x50” -Menyepakati kontrak Bentuk 5
memahami teori-teori English for ● Bentuk non-test: perkuliahan non-test:
dan Tourism Questions and -Mahasiswa Questions
konsep bahasa Inggris Answers and
membaca,
dalam konteks ● Pendekatan yang Answers
pariwisata digunakan dalam mendengarkan,
pembelajaran ini menyimak materi
berpusat pada yang dipaparkan
siswa (Students dosen
Center Learning).
2 Sub-CPMK 2 Mampu ● Ceramah 2x50” Mahasiswa membaca, Bentuk 5
memahami dan ● Bentuk non-test: mendengarkan, non-test:
menguasai Questions and menyimak materi yang Questions
komunikasi baik lisan Answers and
dipaparkan dosen,
maupun tulisan How to ● Diskusi kelompok Answers
bahasa Inggris dalam dan penugasan diskusi, mengerjakan
Develop tugas dan presentasi
konteks pariwisata (refleksi).
Tourism
● Pendekatan yang
Industry digunakan dalam
pembelajaran ini
berpusat pada
siswa (Students
Center Learning).
3-7 Sub-CPMK 3 Mampu Hotel; ● Ceramah 2x50” Mahasiswa membaca, Bentuk 5
mengaplikasikan Eating Out; ● Bentuk non-test: mendengarkan, non-test:
kemampuan Travelling Questions and menyimak materi yang Questions
berbahasa Inggris Abroad; Answers dipaparkan dosen,
Public diskusi
dalam dunia Transportation ● Diskusi kelompok and
pariwisata (Airplane & dan penugasan Answers
Train); (refleksi).
Career in ● Pendekatan yang
Tourism digunakan dalam
pembelajaran ini
berpusat pada
siswa (Students
Center Learning).
8 Ujian Tengah Semester (UTS)
9-1 ● Ceramah 2x50” Mahasiswa membaca, Praktek 10
5 ● Bentuk non-test: mendengarkan,
Questions and menyimak materi yang
Answers dipaparkan dosen,
Sub-CPMK 4 Mampu Tourism Report ● Diskusi kelompok diskusi
menganalisis Preparation dan penugasan
penggunaan bahasa City Tour (refleksi).
Inggris dalam bidang Tourism Report Pendekatan yang
pariwisata Presentation digunakan dalam
pembelajaran ini
berpusat pada
siswa (Students
Center Learning).
16 Ujian Akhir Semester (UAS)

Anda mungkin juga menyukai